Anda di halaman 1dari 9

DEMAM BERDARAH

DENGUE (DBD)
Sutarjo
K201802002
DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD)

Demam berdarah dengue (DBD) atau demam


berdarah adalah penyakit yang disebabkan oleh
infeksi virus dengue. Virus ini masuk kedalam
tubuh manusia melalui gigitan nyamuk Aedes
aegypti
TANDA DAN GEJALA

Demam tinggi hingga 40 C

Nyeri pada otot

Sakit kepala parah

Mual dan muntah

Timbul ruam-ruam kemerahan

Nafsu makan kurang bahkan hilang selera

Badan terasa lelah, lesu dan capek terus


menerus

Tenggorokan sakit
FASE PENULARAN

Fase Suseptibel
Tahap awal perjalanan penyakit dimulai dari terpaparnya individu
yang rentan (suseptibel)

Fase suseptibel dari demam berdarah dengue adalah pada saat


nyamuk Aedes aegypti yang tidak infektif kemudian menjadi infektif
setelah menggigit manusia yang sakit atau dalam keadaan viremia
(masa virus bereplikasi cepat dalam tubuh manusia)

Fase Subklinis
waktu yang diperlukan dari mulai paparan agen kausal hingga
timbulnya manifestasi klinis disebut dengan masa inkubasi (penyakit
infeksi) atau masa laten (penyakit kronis)
setelah virus dengue masuk bersama air liur nyamuk ke dalam
tubuh, virus tersebut kemudian memperbanyak diri dan
menginfeksi sel-sel darah putih serta kelenjar getah bening
untuk kemudian masuk ke dalam sistem sirkulasi darah
Fase
Faseklinis
klinis(proses
(prosesekspresi)
ekspresi)
fase klinis yang merupakan tahap ekspresi dari penyakit tersebut.
Pada saat ini mulai timbul tanda (sign) dan gejala (symptom)
penyakit secara klinis, dan penjamu yang mengalami manifestasi
klinis
Fase klinis dari demam berdarah dengue ditandai dengan badan
yang mengalami gejala demam dengan suhu tinggi antara 39-40ºC.
Akibat pertempuran antara antibodi dan virus dengue terjadi
penurunan kadar trombosit dan bocornya pembuluh darah sehingga
membuat plasma darah mengalir ke luar
Fase
Fasepenyembuhan,
penyembuhan,kecacatan,
kecacatan,
atau
ataukematian
kematian
Setelah terinfeksi virus dengue maka penderita akan kebal
menyeluruh (seumur hidup) terhadap virus dengue yang
menyerangya saat itu (misalnya, serotipe 1). Namun hanya
mempunyai kekebalan sebagian (selama 6 bulan) terhadap virus
dengue lain (serotipe 2, 3, dan 4)
Demam
Demam
berdarah
berdarah
(klasik)
(klasik)

GEJAL
GEJAL
AA
KLINIS
KLINIS
Demam
Demam
Sindrom
Sindrom berdarah
berdarah
Syok
Syok dengue
dengue
Dengue (hemoragik
(hemoragik
Dengue ))
Faktor Resiko Lingkungan Yang
Berpengaruh
Pembawa Penyakit (Agent)
Pembawa Penyakit (Agent)
Agent yang menyebabkan demam berdarah dengue
tentunya adalah nyamuk Aedes aegypti.

Pejamu (host)
kelompok yang dapat terserang penyakit

Lingkungan (Environment)
a. Lingkungan fisik :
1. Jarak antara rumah
2. Macam kontainer
3. Ketingian tempat
4. Iklim
b. ingkungan Sosial
Health
Health
Promotion
Promotion

Upaya
Upaya
Pencegaha
Pencegaha
n
n

Specific
Specific
protectio
protectio
Rehabilitation
Rehabilitation
nn
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai