Anda di halaman 1dari 2

SISI BAIK DAN BURUK

SNMPTN, SBMPTN/UTBK,
UJIAN MANDIRI

35. Reqhia A. S. K. Gurning


XII IPA 4
PENDAHULUAN

Seperti yang kita ketahui, SNMPTN dan SBMPTN merupakan program dari pemerintah
yang telah berjalan beberapa tahun. Mayoritas murid sangat keberatan dengan “aturan
main” yang diterapkan pemerintah tersebut.

Sebagai contoh, SNMPTN diberikan kepada semua sekolah dengan kuota sesuai dengan
akreditasi masih- masing sekolah. Kuota paling besar diberikan kepada sekolah yang nilai
akreditasi nya A. Standar yang diberikan oleh pemerintah adalah seleksi nilai rapor. Sekolah
mengupload nilai rapor murid mulai semester 1sampai 5, lalu panitia akan melakukan
perangkingan, menetapkan murid yang berhak mengikuti seleksi tahap berikutnya.

Dengan sistem itu, apakah yang mungkin terjadi?

Nilai, ya nilai kaan dipermainkan. Diobral, dibuat melambung tinggi, edit sana-sini. Maka
hasil “cetakan” murid yang lulus SNMPTN jelas abal-abal.

Anda mungkin juga menyukai