Anda di halaman 1dari 5

Laboratorium Pabrik Kelapa Sawit

Susunan bahan kimia


Mutu minyak Kelapa Sawit
 adalah membuat kesesuaian standar dari
minyak hasil produksi dengan Spesifikasi Mutu
CPOyang sudah ditentukan secara baku dan
berlaku secara umum pada banyak PKS, serta
harus memenuhi keinginan dan kriteria
pembeli. Spesifikasi ini dapat juga ditentukan
oleh produsen atau konsumen.
Tugas Laboratorium di Pabrik Kelapa Sawit :
 

• Memeriksa kualitas CPO (Crude Palm Oil) dan Kernel


• Menghitung berapa banyak hasil produksi yang
hilang (loses) selama proses
• Menganalisa Raw water ( bahan baku air, yang pada
umum nya diperoleh dari pembuatan waduk
konvensional atau dari air sungai) dan Boiler water
• Memonitor perubahan anaerobik dengan melakukan
analisa rutin limbah (PME, Palm Mill Effluent).
MATERI PERKULIAHAN


Kontrak Kuliah Analisa Kadar

dan Pendahuluan Air


Analisa Kadar
Pengotor

Analisa Kadar Asam



Penetuan

Lemak Bebas Bilangan Yodium

Anda mungkin juga menyukai