Anda di halaman 1dari 7

MKWI 4201

BAHASA INGGRIS
UPBJJ-UT SURABAYA
POKJAR PBI TUBAN
MASA REGISTRASI 2021.2
SESI 1 / SABTU, 16 OKT 2021 / 08.00 – 10.00
MODUL MKWI 4201/MKDU 4107

MODUL 1: WORDS

A. PROPER/COMMON/CONCRETE NOUNS
B. VERBS
C. ADVERBS
D. ADJECTIVES
A. PROPER/COMMON/CONCRETE NOUNS

A. Proper nouns merupakan nama orang, tempat, atau benda tertentu yang
ditulis dengan menggunakan huruf besar. Yang termasuk dalam kelompok
Proper Nouns adalah nama hari, bulan, dokumen sejarah, institusi,
organisasi, agama, teks kitab suci, dan pengikutnya.
B. Common nouns mengacu pada hal-hal yang sifatnya lebih umum.
C. Concrete nouns merupakan berbagai nomina yang berhubungan dengan
indera perasa. Concrete noun terbagi atas 3 kategori, yakni kategori kata,
frasa, dan nama.
 He dropped a towel when his team loses (Dia melempar sebuah handuk
ketika timnya kalah).
 Their postcards have been sent to the recipients (Kartu pos mereka
sudah terkirim pada para penerimanya).
 Let us meet at The UT Library tomorrow (Mari kita bertemu di
Perpustakaan UT besok).
B. VERBS

 Verb adalah kata yang mendeskripsikan aksi, tindakan, kondisi atau


pengalaman sesuatu. Di dalam Bahasa Indonesia, verb sering disebut kata
kerja karena verb menunjukan aktivitas dari subjek dalam kalimat. Verb
merupakan bagian terpenting dan selalu muncul dalam setiap kalimat.
 Auxiliary verb merupakan kata kerja yang digunakan untuk membantu
memperjelas kata kerja utama.
 Infinitive verb merupakan kata dasar pada sebuah kata kerja. Infinitive
dibagi menjadi 2, yaitu infinitive without to (bare infinitive) dan infinitive with
to.
 Regular dan irregular verbs merupakan perubahan kata kerja beraturan
(regular) dan perubahan kata kerja tak beraturan (irregular).
C. ADVERBS

 Dilansir dari Cambridge Dictionary, adverb adalah “one of the four major
word classes, along with nouns, verbs, and adjectives”. Secara sederhana,
adverb digunakan untuk menjelaskan atau memberikan tambahan
informasi mengenai kata kerja, kata sifat, atau bahkan adverb itu sendiri.
Biasanya adverb memiliki akhiran -ly untuk menjelaskan kata kerja atau
sifat yang ada di depannya.
 Adverb of time merupakan kata bantu yang digunakan untuk memberikan
info tambahan mengenai waktu.
 Adverb of manner merupakan kata bantu yang memberikan tambahan
informasi mengenai kondisi atau bagaimana sebuah peristiwa terjadi.
 Adverb of place merupakan kata bantu yang memberikan jawaban
mengenai tempat atau pertanyaan “when” dalam Bahasa Inggris.
 Adverb of degree (intensitas) dan adverb of frequency (keseringan).
D. ADJECTIVES

Dilansir dari Cambridge Dictionary, adjective adalah kata yang digunakan


untuk mendeskripiskan noun (kata benda) atau pronoun (kata ganti) yang
dapat berupa orang (person), tempat (place), hewan (animal), benda atau
konsep abstrak (thing).
Adjective atau kata sifat adalah kata yang berfungsi untuk menjelaskan,
menggambarkan, atau membatasi kata ganti (pronoun) atau kata benda
(noun) yang masih general.
Quantitative adjective : Menjelaskan jumlah dari sesuatu.
Descriptive adjective : Memberikan informasi mengenai kata benda/kata
pengganti bendanya.
Demonstrative adjective : Memilah kata benda/kata pengganti benda yang
mana yang dimaksud.
Possessive adjective : Menjelaskan kepemilikan dari suatu kata benda.
Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai