Anda di halaman 1dari 21

Analysis of

Variance
(ANOVA)
Our Grup

Thalia Andina Rd. Nurizki Fembriya


2020102020100024 2020102020100025
Tenny Utami
2020102020100026

Nia Afinda Ida


2020102020100027
Setyaningsih
2020102020100028
DEFINIS
I
Anova adalah metode analisis statistika yang termasuk ke dalam cabang statistika inferensi. Anova
digunakan untuk menguji perbedaan mean (rata-rata) data lebih dari dua kelompok.

Uji perbedaan rata-rata


Tiga kelompok atau lebih

Anova
(analysis of variance)

Disebut analysis of variance, bukan analysis of means karena pengujian dilakukan dengan
membandingkan varians. Dengan membandingkan varians tersebut, dapat diketahui ada tidaknya
perbedaan rata-rata dari tiga atau lebih kelompok.
yang harus dipenuhi dalam ANOVA

Varian antar
kelompok harus
Komponen-
homogen.
komponen dalam
Sampel berasal dari Data masing-
modelnya bersifat
kelompok yang masing kelompok
aditif (saling
independen. berdistribusi
menjumlah)
normal
Mengapa menggunakan uji hipotesis dengan ANOVA?

Mengetahui
Memudahkan analisis Analisis varians relatif
signifikansi perbedaan
beberapa kelompok mudah dimodifikasi dan
rata-rata (μ) antara
sampel yang berbeda dapat dikembangkan untuk
kelompok sampel
dengan resiko berbagai bentuk percobaan
yang satu dengan
kesalahan terkecil. yang lebih rumit.
yang lain.
Macam – Macam Uji ANOVA
Berdasarkan jumlah variabel faktor (independen variable atau variabel bebas) dan jumlah variabel
responsen (dependent variable atau variabel terikat). Pembagiannya :
Univariat
1. Univariate One Way Analysis of Variance Apabila variabel bebas dan variabel terikat jumlahnya
satu.
2.  Univariate Two Way Analysis of Variance Apabila variabel bebas ada 2, sedangkan variabel terikat
ada satu.
3. Univariate Multi way Analysis of Variance. Apabila variabel bebas ada > 2, sedangkan variabel
terikat ada satu.

Multivariat
4.  Multivariate One Way Analysis of Variance Apabila variabel bebas dan variabel terikat jumlahnya
lebih dari satu.
5. Multivariate Two Way Analysis of Variance. Apabila variabel bebas ada 2, sedangkan variabel
terikat jumlahnya lebih dari satu.
6. Multivariate Multi way Analysis of Variance. Apabila variabel bebas ada > 2, sedangkan variabel
terikat jumlahnya lebih dari satu.
Langkah-Langkah menentukan uji hipotesis dengan ANOVA

1. Kumpulkan sampel dan kelompokkan berdasarkan kategori tertentu.

2. Menentukan tipe anova

3. Menghitung variabilitas dari seluruh sampel.

4. Menghitung derajat kebebasan (degree of freedom).

5. Menghitung variance antar kelompok dan variance dalam kelompok.

6. Menghitung F hitung

7. Menghitung F table

8. Membandingkan F hitung dengan F tabel 

9. Buat kesimpulan
Cara Menghitung Uji ANOVA
1. Menghitung Uji ANOVA menggunakan Exel

• Buka aplikasi Exel

• Aktifkan analisis Toolpack pada aplikasi Exel

• Isi 3 kolom dengan variasi data yang berbeda

• Setelah semua data terisi, kemudian klik menu data dan pilih data ribbon pada pojok kanan

• Pilih data analisis, lalu klik Anova Single factor

• Arahkan kursor pada kotak output range dan blok 3 kolom data yang telah diisi sebelumnya

• Pilih output option, llau klik output range. Kemudian klik ok dan lihat hasilnya.
2. Menghitung Uji Anova Menggunakan SPSS

• Buka aplikasi SPSS

• Buka tab variable view, lalu kemudian buat dua variable dan isi dengan data yang berbeda

• Ubah type pendapatan Numeric dan decimal 0

• Pada menu pilih analize, compare means, kemudian pilih one way anova

• Isi data pada tab variable view, kemudian pilih options

• Ikuti Langkah-Langkah selanjutnya yang terdapat pada jendela one way anova. Mendapat hasil hitung Anova
ANOVA 1 FAKTOR
ANOVA 1
FAKTOR Perbedaan variasi
di dalam grup dan
variasi antara grup
akan membantu
kita menentukan
hal tersebut.

Jika perbedaan nya


sama makan
kemungkinan
variabilitas terjadi
karena kebetulan
saja dan tidak
signifikan.
Perbedaan variasi di dalam grup dan variasi antara grup akan membantu kita menentukan hal tersebut.
Jika perbedaan nya sama makan kemungkinan variabilitas terjadi karena kebetulan saja dan tidak
signifikan.

F = variability between groups


variability w/in groups
One Way Analisis Of Variance
contoh sebuah penelitian yang berjudul
“Perbedaan Pendapatan
Berdasarkan Pekerjaan”.

Di mana pendapatan sebagai variabel terikat


bertipe data kuantitatif atau numerik.
Sedangkan pekerjaan sebagai variabel bebas
berskala data kualitatif atau kategorik. Yaitu
dengan 3 kategori: Tani, Buruh dan Lainnya.
buka SPSS.
Buka Tab Variable View, buat 2 variabel: Pekerjaan dan Pendapatan.
Ubah Type Pekerjaan ke “Numeric”, Decimals “0”, beri label “Pekerjaan”, ubah measure menjadi
“Nominal” dan isi value dengan kategori: 1 = Tani, 2 = Buruh dan 3 = Lainnya.
Ubah Type Pendapatan ke “Numeric”, Decimals “0”, beri label “Pendapatan”, ubah measure menjadi
“Scale”.
Buka Data View dan isikan data sebanyak 24 responden sebagai berikut

About me What i do
You can describe the topic You can describe the topic
of the section here of the section here
Pilih variabel “Pendapatan” lalu masukkan
Pada menu, pilih Analyze, Compare Means, One-Way ANOVA, sampai
muncul jendela One-Way ANOVA seperti di bawah ini:
ke kotak “Dependent List:” Kemudian pilih
variabel “Pekerjaan” lalu masukkan ke kotak
“Factor:” Sseperti di bawah ini:

Klik Continue
Klik tombol Options, akan muncul jendela ini:
Masih dijendela One Way ANOVA, klik tombol Post Hoc, sampai
Centang “Descriptive” dan “Homogenity of
muncul jendela ini: Centang Bonferroni dan Games-
variance test“
Howell serta biarkan significance level = 0,05.
HASIL
Experience Education
⚝Mention the institution ⚝Mention the institution
List your studies here Describe your job here
⚝Mention the institution ⚝Mention the institution
List your studies here Describe your job here

About me Skills
You can talk a bit
about you and your
skills here
Interprestasi Uji ANOVA
Interprestasi Baca adalah sebagai berikut:
Dari tabel Descriptives nampak bahwa responden yang
bekerja sebagai
Tani rata-rata berpendapatan sebesar 195497,50, Buruh
rata-rata berpendapatan sebesar 265080,75 
dan Lainnya rata-rata berpendapatan 326423,25.
Selanjutnya untuk melihat uji kita lihat di tabel ANOVA.
Sebelum melanjutkan uji perlu  diingat bahwa salah satu
asumsi Anova adalah variansnya sama.
Dari tabel Test of Homegeneity of Variances terlihat
bahwa hasil uji menunjukan bahwa varian ketiga
kelompok tersebut sama (P-value = 0,357), sehingga uji
Anova valid untuk menguji hubungan ini.
Selanjutnya untuk melihat apakah ada perbedaan
pendapatan dari ketiga kelompok pekerja tersebut. Kita
lihat  tabel ANOVA , dari tabel itu pada kolom Sig.
diperoleh nilai P (P-value) = 0,037.
Dengan demikian pada taraf nyata = 0,05 kita menolak
Ho, sehingga kesimpulan yang didapatkan adalah  ada
perbedaan yang bermakna rata-rata pendapatan
berdasarkan ketiga kelompok pekerjaan tersebut.
● Interprestasi Uji ANOVA: Post Hoc
● Jika hasil uji menunjukan Ho gagal ditolak (tidak ada perbedaan), maka uji
lanjut (Post Hoc Test) tidak dilakukan. Sebaliknya jika hasil uji menunjukan
Ho ditolak (ada perbedaan), maka uji lanjut (Post Hoc Test) harus dilakukan.
● Karena hasil uji Anova menunjukan adanya perbedaan yang bermakna, maka
uji selanjutnya adalah melihat kelompok mana saja yang berbeda.
● Untuk menentukan uji lanjut mana yang digunakan, maka kembali kita lihat
tabel Test of Homogeneity of Variances, bila hasil tes menunjukan varian sama,
maka uji lanjut yang digunakan adalah uji Bonferroni. Namun bilai hasil tes
menunjukan varian tidak sama, maka uji lanjut yang digunakan
adalah uji Games-Howell.
● Dari Test of Homogeneity menghasilkan bahwa varian ketiga kelompok
tersebut sama, maka uji lanjut (Post Hoc Test) yang digunakan adalah Uji
Bonferroni.
● Dari tabel Post Hoc Test di atas memperlihatkan bahwa  kelompok yang
menunjukan adanya perbedaan rata-rata pendapatan (ditandai dengan tanda
bintang “*”) adalah Kelompok “Tani” dan “Lainnya”.
TERIMA KASIH
PERTANYAAN

Anda mungkin juga menyukai