Anda di halaman 1dari 6

MAKSUD DAN TUJUAN

MAKSUD
 UNTUK MELAKUKAN SOSIALISASI TAHAPAN PENYUSUNAN RKPD,
ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN
 UNTUK MELAKUKAN SOSIALISASI DAN TATACARA PENGINPUTAN
USULAN MUSRENBANG DESA KELURAHAN KEDALAM APLIKASI SIPD
TUJUAN
AGAR PESERTA PRAMUSRENBANG DAPAT MEMAHAMI TAHAPAN
PENYUSUNAN RKPD DAN ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN
UNTUK MEMBERIKAN PEMAHAMAN KEPADA DESA DAN KELURAHA N
SERTA KECAMATAN TERKAIT TATA CARA PENGINPUTAN USULAN PADA
APLIKASI SIPD
OUTPUT
TERINPUTNYA USULAN DESA DAN
KELURAHAN PADA APLIKASI SIPD
Tema dan Prioritas Pembangunan Tahun 2022
“PEMULIHAN EKONOMI MELALUI PENINGKATAN PEMBANGUNAN
INFRASTRUKTUR DASAR DAN PENGEMBANGAN POTENSI LOKAL”

1 Peningkatan ketahanan ekonomi

2 Peningkatan infrastruktur dasar.

3 Peningkatan kualitas SDM

Peningkatan Tata Kelola dan kualitas


4 pelayanan publik
Peningkatan kualitas lingkungan hidup
5 dan mitigasi bencana
FLOW PENYAMPAIAN USULAN MUSRENBANG
DALAM SIPD

PEMBUATAN AKUN INPUT USULAN VERIFIKASI MITRA VERIFIKASI KECAMATAN


DESA/KEL MUSRENBANG BAPPEDA Oleh akun CAMAT
Oleh akun Sekretaris Daerah Oleh akun Kepala Desa/Kel Oleh akun Mitra BAPPEDA

VALIDASI TAPD VALIDASI OPD TUJUAN


Oleh akun Setara Kasubid
SYARAT INPUT USULAN
AKUN DESA/KELURAHAN
KAMUS USULAN
PROPOSAL USULAN
FOTO LOKASI KEGIATAN

Anda mungkin juga menyukai