Anda di halaman 1dari 12

Esther Idawaty, S.Pd.

Kelas XI IPA/ IPS


SMAK Tunas Bangsa
BAB III
MENGELOLA INFORMASI DALAM
CERAMAH
Mengidentifikasi teks laporan hasil observasi yang dipresentasikan dengan lisan dan tulis.
 
 
 
 
 
 
 
 
 

KOMPETENSI
DASAR KD
3.1Mengidentifikasi informasi berupa
permasalahan aktual yang disajikan dalam
ceramah
4.1 Menyusun bagian-bagian penting dari
permasalahan aktual sebagai bahan untuk
disajikan dalam ceramah
Teks Ceramah

Tujuan Pembelajaran:
1. Memahami informasi dan permasalahan
yang didengar atau yang dibaca;
2. Menemukan informasi dan permasalahan
aktual dalam teks ceramah
Matius 5 : 1-12
KOTBAH DI BUKIT
5:1 Ketika Yesus melihat orang banyak itu, naiklah Ia ke atas bukit
dan setelah Ia duduk, datanglah murid-murid-Nya kepada-Nya. 5:2
 Maka Yesuspun mulai berbicara dan mengajar mereka, kata-Nya: 
5:3 "Berbahagialah orang yang miskin 2  di hadapan Allah, karena
merekalah yang empunya Kerajaan Sorga. f  5:4 Berbahagialah
Firman Tuhan orang yang berdukacita 3 , karena mereka akan dihibur. 
► BAB III
► MENGELOLA INFORMASI DALAM CERAMAH
► BAB III
► MENGELOLA INFORMASI DALAM CERAMAH

CERAMAH adalah pembicaraan di depan umum yang berisi penyampaian suatu informasi,
pengetahuan, dan sebagainya. Orang yang menyampaikan adalah orang-orang yang menguasai di
bidangnya dan yang mendengarkan biasanya melibatkan banyak orang. Medianya bisa langsung
ataupun melalui sarana komunikasi, seperti televisi, radio, dan media lainnya.

 Pidato adalah pembicaraan di depan umum yang cenderung bersifat persuasif, yakni berisi ajakan
ataupun dorongan pada khalayak untuk berbuat sesuatu.

Khotbah adalah pembicaraan di depan umum yang berisi penyampaian pengetahuan keagamaan
atau praktik beribadah dan ajakan-ajakan untuk memperkuat keimanan.
BAB III
MENGELOLA INFORMASI DALAM CERAMAH

Informasi dan Permasalahan Aktual dalam Teks Ceramah

Informasi disebut pula penerangan informasi bersifat publisitas; ditujukan untuk umum
(publik). Informasi dalam media massa umumnya bersifat aktual. Demikian pula yang
disampaikan melalui ceramah-ceramah yang biasanya berkaitan dengan isu-isu terhangat. .
Jenis-jenis informasi dalam teks ceramah

⮚ Informasi berdasarkan fungsi yaitu informasi yang bergantung pada materi dan juga kegunaan
informasi. Contoh informasi jenis ini adalah informasi yang menambah pengetahuan, informasi yang
mengajari pembaca (informasi edukatif ), dan informasi yang hanya menyenangkan pembaca yang
bersifat fiksional (khayalan).
⮚ Informasi yang menambah pengetahuan, misalnya, tulisan tentang pergantian kurikulum.
⮚ Informasi edukatif, misalnya, tulisan tentang teknik belajar yang jitu.
⮚ Iinformasi yang menyenangkan, misalnya, cerita pendek, karikatur, dan komik.
⮚ Informasi berdasarkan format penyajian yaitu informasi berdasarkan bentuk penyajian informasinya.
Contohnya dalam bentuk tulisan, foto, kartun, ataupun karikatur. Dalam bentuk tulisan dikenal bentuk
berita, artikel, karangan khas (feature), resensi, kolom, dan karya fiksi.
⮚ Informasi berdasarkan lokasi peristiwa yaitu informasi berdasarkan tempat kejadian peristiwa
berlangsung. Dengan demikian, informasi dibagi menjadi informasi daerah, nasional, dan
mancanegara.
⮚ Informasi berdasarkan bidang kehidupan yaitu informasi berdasarkan bidang-bidang kehidupan yang
ada. Bidang-bidang yang biasanya dibedakan itu, misalnya pendidikan, olahraga, musik, sastra, budaya,
dan iptek.
Informasi berdasarkan bidang kepentingan

 
Informasi berdasarkan bidang kepentingan yaitu dapat dibedakan menjadi empat
jenis yaitu sebagai berikut.
a. Informasi yang menyangkut keselamatan atau kelangsungan hidup pembaca.
b. Informasi yang menyangkut perubahan dan berpengaruh pada kehidupan
pembaca.
c. Informasi tentang cara atau kiat baru dan praktis bagi pembaca untuk
meningkatkan kualitas hidupnya.
d. Informasi tentang peluang bagi pembaca untuk memperoleh sesuatu.
Informasi berdasarkan bidang kepentingan

Salam
Salamsejahtera
sejahterabuat
buatkita
kitasemua.
semua.
Hadirin
Hadirin yang
yangsaya
sayahormati,
hormati,pada
padakesempatan
kesempatanberbahagia
berbahagiainiinisaya
sayaakan
akanmembawakan
membawakanpidato pidatotentang
tentangpemuda
pemudasebagai
sebagaigenerasi
generasikunci
kunci
masa
masadepan
depan Indonesia.
Indonesia.
Tahukah
Tahukah saudara-saudara,
saudara-saudara,mau mau tidak
tidak mau
maukita
kitasebagai
sebagaipemuda
pemudagenerasi
generasisekarang
sekarangadalah
adalahpelopor
peloporkesuksesan
kesuksesan NKRI.
NKRI.Sama
Sama seperti
seperti
para
parapemuda
pemudadan danpemudi
pemudipadapadazaman
zaman prakemerdekaan.
prakemerdekaan.Mereka
Merekaadalah
adalah generasi
generasi penentu
penentu Indonesia
Indonesiapadapadazaman
zaman mereka.
mereka.
Kenapa
Kenapa bisa saya berkata demikian? Ini dibuktikan dari perjuangan mereka untuk menciptakan Sumpah Pemuda.Mereka
bisa saya berkata demikian? Ini dibuktikan dari perjuangan mereka untuk menciptakan Sumpah Pemuda. Merekaberjanji
berjanji
bahwa
bahwakita
kitabertanah
bertanah air
airsatu,
satu,bertumpah
bertumpah darah
darahsatu,
satu,dan
danberbahasa
berbahasasatu,
satu,Indonesia.
Indonesia.Selanjutnya
Selanjutnyajanji
janjimereka
merekadiperjuangkan
diperjuangkanlagi
lagi
dengan
dengan cara
caramendesak
mendesak para
parapemimpin
pemimpin negara
negarauntuk
untuk memproklamasikan
memproklamasikankemerdekaan.
kemerdekaan.
Bahkan
Bahkan mereka
mereka menculik
menculikSoekarno
Soekarno dandan Hatta
HattakekeRengasdengklok
Rengasdengklok hanya
hanyauntuk
untuk mendesak
mendesak mereka.
mereka.
Tanpa
Tanpaaksi
aksi pemuda-pemudi
pemuda-pemudi tersebut,
tersebut,para
para golongan
golongan tua
tuahanya
hanyamenunggu
menunggu janji
janji kemerdekaan
kemerdekaan daridari Jepang,
Jepang,yang
yang mungkin
mungkin belum
belum
diketahui
diketahuipasti
pastiapakah
apakah akan
akan diberikan
diberikanatau
atau tidak.
tidak.
Lalu
Lalu beberapa
beberapapuluh
puluhtahun
tahunberikutnya,
berikutnya,paraparapemuda
pemudaera era90-an
90-an melancarkan
melancarkanaksinya
aksinyamelawan
melawanpemerintahan
pemerintahanotoriter
otoriterSoeharto.
Soeharto.Era
Era
reformasi
reformasidan
dannegara
negarademokrasi
demokrasilahirlahirberkat
berkat para
para pemuda.
pemuda.
Dari
Daridua
dua contoh
contohitu,
itu,bisa
bisadibayangkan
dibayangkan betapa
betapakuatnya
kuatnya pengaruh
pengaruh pemuda
pemuda bagi
bagibangsa.
bangsa.Kita
Kitatidak
tidak bisa
bisa diam,
diam,asyik
asyik dengan
dengan gawai
gawai kita,
kita,
dan
dan malas-malasan
malas-malasanuntukuntukberkegiatan.
berkegiatan.Kitalah
Kitalahyang
yangmenentukan
menentukannantinya
nantinyaIndonesia
Indonesiaakan
akanseperti
sepertiapa.
apa.Kitalah
Kitalahmasa
masadepan
depan
Indonesia.
Indonesia.
Sekian
Sekian pidato
pidatoyang
yang saya
sayaberikan,
berikan,kurang
kurang lebihnya
lebihnyamohon
mohon dimaafkan,
dimaafkan,terima
terimakasih.
kasih.

Anda mungkin juga menyukai