Anda di halaman 1dari 8

Tugas hari ke

12

TUGAS INDIVIDU
IDENTIFIKASI
ASN INSPIRATIF
Tutor : Syarif Lutfim, S.E.,
M.Si
Nama : Ana Septiana, S.Pd
Angkatan : XLV 1

Kelompok : 1
ASN INSPIRATIF
Sebagai ASN penting kiranya untuk mengetahui kedudukan dan
perannya untuk menjalankan fungsi ASN sebagai pelaksana
kebijakan publik, pelayan publik, dan perekat serta pemersatu
bangsa sehingga mampu mengelola tantangan dan masalah
keragaman sosial-kultural dengan menggunakan perspektif
Whole of Government dalam mendukung pelaksanaan tugas
jabatannya.

Dudi Iskandar, A.Md.IM.,S.Sos.,M.Si adalah salah satu ASN


Inspiratif Kementerian Hukum dan HAM yang lahir pada 30
Maret 1980 di Tanjung Balai, Sumatera Utara yang telah
menciptakan beberapa inovasi-inovasi dan telah diakui secara
nasional sebagai bentuk implementasi dari fungsi ASN sebagai
pelaksana kebijakan publik, pelayan publik, dan perekat serta2
pemersatu bangsa.
PERJALANAN KARIR
Tahun 2014 Sebagai Kepala Kantor
Imigrasi Kelas II Depok
Menjadi Kepala Sub Penyidikan pada
Direktorat Pengawasan dan
Penindakan Keimigrasian
Tahun 2017 – 2018 Sebagai Kepala
Kantor Imigrasi Kelas I Mataram
Tahun 2018 – 2021 Menjabat
sebagai Atase Imigrasi di Kedutaan
Besar Republik Indonesia (KBRI)
Berlin, Jerman
Tahun 2021 – sekarang menjadi
Kepala Divisi Keimigrasian di Kanwil
Kemenkumham Bengkulu
3
TUGAS DAN FUNGSI DIVISI KEIMIGRASIAN

TUGAS FUNGSI

Perencanaan, pelaksanaan, pengendalian dan pengamanan


Membantu Kepala 01 teknis operasional di bidang keimigrasian
Kantor Wilayah dalam
melaksanakan Pengaturan, bimbingan dan pengamanan teknis pelaksanaan
sebagian tugas Kantor
Wilayah di bidang
02 tugas di bidang lalu lintas keimigrasian, izin tinggal dan status
keimigrasian
keimigrasian Pengaturan, bimbingan dan pengamanan teknis pelaksanaan
berdasarkan kebijakan
teknis yang ditetapkan
03 tugas di bidang penindakan keimigrasian dan rumah detensi
imigrasi
oleh Direktur Jenderal
Pengaturan, bimbingan dan pengamanan teknis pelaksanaan
Imigrasi. 04 tugas di bidang sistem informasi keimigrasian

Pengaturan, bimbingan dan pengamanan teknis pelaksanaan


05 tugas di bidang intelijen keimigrasian dan Tempat Pemeriksaaan
4
Imigrasi
AKSI INOVATIF DUDI
ISKANDAR
Tahun 2015
1. Menjadi inisiator dalam pembentukan Sekretariat Tim
Pengawasan Orang Asing (Timpora) sebagai upaya
penguatan pengawasan orang asing dengan melibatkan
berbagai instansi pemerintah. Aksi ini menjadi contoh serta
dijadikan
sebagai proyek nasional di seluruh kantor Imigrasi se-
Indonesia.

2. Inisiator Logo Tokoh Kartun Imigrasi yang diberi nama


“Mido-Midi”
mencetuskan maskot imigrasi. Maskot ini menggambarkan sisi
humanis, ramah, dan profesional dari Kantor Imigrasi
dalam
5
memberikan pelayanan kepada masyarakat.
LANJUT . . .
Tahun 2016

1. Dudi berusaha mengikis praktik percaloan dengan sistem


antrean
berbasis foto agar pelayanan dokumen keimigrasian berjalan
transparan.

2. Penggagas pembentuk Media Center yang pertama di Kantor


Imigrasi
yang bertujuan untuk kemudahan akses penyampaian dan
sosialisasi
informasi di bidang keimigrasian.

3. Membuat pelayanan Emergency Service, yakni layanan


jemput bola,
6
yang ditujukan bagi pemohon dalam keadaan darurat yang
sedang sakit
LANJUT . . .
Tahun 2018
1. Pelayanan public ramah HAM (PPBR HAM) menjadi inovasi
pertama
di lingkungan teknis Kemenkumham yang mengakomodir
pelayanan
berbasis HAM dan menjadi role model standar nasional
untuk seluruh
instansi Kemenkumham yang ditetapkan oleh
Permenkumham
No.27/2018 tentang Pengahargaan Pelayanan Publik Berbasis
HAM.

2. Pelayanan Paspor Mandiri Berbasis Ramah Hak Asasi Manusia


(PPBR
HAM) untuk memberikan pelayanan terbaik yang inklusif
dan dapat
diakses oleh semua lapisan masyarakat. PPBR HAM 7
diperuntukkan
SEKIAN &
TERIMA KASIH

Tutor : Syarif Lutfim, S.E.,


M.Si

Anda mungkin juga menyukai