Anda di halaman 1dari 31

ANGKASA PURA II

PT Angkasa Pura II merupakan salah satu Badan Usaha Milik Negara


yang bergerak di bidang usaha pelayanan jasa terkait Bandar udara.
Saat ini Angkasa Pura II mengelola 19 bandara di Indonesia.
Lini Bisnis Angkasa Pura II
1. Kebandarudaraan
2. Kargo
3. Aviasi
4. Ruang Disewakan : Penyewaan ruang, gudang, lapangan, tempat
parker.
5. Penyewaan ruang usaha : Retail
• Proyek konsultasi Kompetensi Perilaku dan Teknis dengan output Perumusan
dan Penyusunan model serta standar kompetensi yang disesuaikan kebutuhan
perusahaan agar sesuai dengan perkembangan di dunia pelayanan jasa terkini.

• Ruang lingkup pekerjaan ada identifikasi proses bisnis, perumusan job family &
sub job family, Perumusan Kamus Kompetensi teknis dan perilaku, &
pembuatan laporan akhir dan sosialisasi hasil pekerjaan.

• Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan 26 November 2019 – 23 Mei 2020, tetapi


berdasarkan kesepakatan kedua belah pihak akhirnya terjadi addendum
sampai 7 agustus 2020.
Manfaat Model Kompetensi
• Bagi manajemen, panduan dalam eksekusi strategi pengelolaan SDM
• Bagi HC, memudahkan pengelolaan system manajemen SDM secara
terintegrasi seperti rekruitmen, penempatan, pelatihan dan
pengembangan, pengelolaan karir, system manajemen kinerja, imbal
jasa, dll
• Bagi pegawai, panduan untuk mengebangkan kompetensi dirinya
berdasarkan tuntutan jabatan saat ini serta jenjang jabatan
berikutnya.
Timeline Tahapan Kegiatan Konsultasi
Kerangka Kerja Penyusunan Model
Kompetensi
• Kajian aspek strategis bertujuan
untuk memahami kondisi organisasi,
tantangan dimasa depan, dan
strategi organisasi dalam menjawab
tantangan tersebut.
• Perolehan informasi dari kajian
proses bisnis dan kelompok
pekerjaan digunakan sebagai dasar
identifikasi job family, sub job family,
jabatan structural dan spesialis,
identifikasi kompetensi peran dan
fungsional baik teknis maupun
perilaku.
Metode Penyusunan Kompetensi
• Value chain mapping bertujuan untuk
menginventarisasi proses bisnis
utama dan proses bisnis pendukung
• Selanjutnya dikembangkan hingga
mendapatkan rangkaian proses dan
pihak yang bertanggung jawab dalam
pelaksanaan proses bisnis tersebut.
• Job family adalah kelompok
pekerjaan yang saling terkait pada
suatu bidang/fungsi tertentu. Sub job
family sama tetapi lebih kecil dan
khusus.
• Model kompetensi a/ rumusan yang
digambar secara spesifik sebagai
kombinasi Antara pengetahuan,
ketrampilan dan sikao yang
dibutuhkan seseorang agar
menghasilkan kinerja superior
SIMPULAN MERUMUSKAN PROSES BISNIS UTAMA
(VALUE CHAIN)
LANGKAH 01 Proses binis utama dirumuskan sebagai landasan awal aktivitas bisnis
dalam tahun kedepan yang akan mempengaruhi kebutuhan sosok karyawan

METODE
yang sesuai dalam pelaksanaan aktivitas bisnis tersebut.

KERJA MERUMUSKAN KOMPETENSI GENERIK


DAN PERAN
02 Kompetensi generic yang dimiliki oleh seluruh personil di perusahaan
bersumber dari indetifikasi arahan stratgei jangka panjang, visi, misi dan
nilai-nilai yang ada. Kompetensi peran diuraikan berdasarkan peran dalam
jabatan structural dan peran spesialis

MENGELOMPOKKAN JOB FAMILY


03 Jobfamily pada fungsi yang sama didapatkan dari pengelompokkan jenis
fungsi yang sama atas pertimbangan struktr organisasi, value chain dan
juga matriks tanggung jawab yang telah terumuskan.

MERUMUSKAN KOMPETENSI
FUNGSIONAL
04 Kompetensi Fungsional (Teknis dan Perilaku) yang didapatkan dari
pemetaan fungsi, peran dan tuntutan keahlian.
Value Chain Mapping
ANGKASA PURA II: Pengelola Kebandarudaraan & Investasi

AIRPORT PLANNING & AIRPORT OPERATION & AIRPORT


DEV SERVICES BUSSINESS
PERENCANAAN & PENGELOLAAN KOMERSIAL
PENGEMBANGAN KESELAMATAN DAN
FASILITAS & KEAMANAN
Pengembangan Usaha Kebandarudaraan

INFRASTRUKTUR PENERBANGAN/
BANDARA PERAWATAN FASILITAS &
BANDARA
INFRASTRUKTUR
BANDARA
PENGELOLAAN
LAYANAN: AIRSIDE &
- Pengelolaan Investasi
Perancangan Strategis:

LANDSIDE
ADJACENT
ADJACENT
BUSINESS&& BUSINESS
BUSINESS INVESTMENT
INVESTMENT PORTFOLIOOPERATION
PORTFOLIO OPERATION PROJECT
BUSINESS PROJECT
DEVELOPMENT
DEVELOPMENT ANALYSIS MONITORING&&
MONITORING DEVELOPMENT
PORTFOLIOPLANNING
PORTFOLIO PLANNING ANALYSIS DEVELOPMENT
EVALUATION
EVALUATION
CORPORATE SECRETARY, LEGAL & CORPORATE COMMUNICATION
HUMAN RESOURCES MANAGEMENT
FINANCE & ACCOUNTING
ASSET MANAGEMENT
PROCUREMENT (SUPPLY CENTER)
INFORMATION TECHNOLOGY
CSR
-

QUALITY MANAGEMENT

INTERNAL AUDIT
CORPORATE SAFETY & BUSINESS RISK 10
Model kompetensi dibagi tiga
• Kompetensi Generik
Kompetensi yang diturunkan dari aspek strategis organisasi yaitu visi, misi, nilai-
nilai dan arahan strategi organisasi. Ini merupakan soft competency yang wajib
dimiliki pegawai dalam berorganisasi
• Kompetensi Peran
Kompetensi yang dituntut dari pegawai sesuai perannya di organisasi, terbagi
dua yaitu structural dan spesialis. Ex: vice president, general manager dengan
analyst, specialist.
Kompetensi Generik

Kemampuan memberikan kinerja terbaik melalui fokus pada pancapaian hasil, perubahan ke arah perbaikan
Achievement Orientation berkelanjutan, serta membuat sesuatu yang baru dan berbeda, dengan mempertimbangkan penggunaan teknologi
untuk menciptakan keunggulan bersaing bagi organisasi sesuai visi dan misi perusahaan.

Kemampuan memberikan pelayanan terbaik melalui pemenuhan kebutuhan pemangku kepentingan yang melebihi
Stakeholder Service Orientation harapan, dan membangun budaya yang berorientasi pada pelayanan jangka panjang untuk memberikan nilai tambah
bagi organisasi.

Kemampuan mengambil tindakan yang menguntungkan bagi perusahaan melalui pemahaman bisnis perusahaan,
Business Acumen upaya efisiensi di lingkungan kerja, dan memanfaatkan peluang peningkatan keuntungan bisnis yang selaras dengan
rencana strategis perusahaan.

Kemampuan mengambil tindakan yang berorientasi pada keteraturan dan keselamatan di lingkungan kerja, dalam
Concern for Order, Safety & bentuk kepatuhan terhadap prosedur dan aturan, mencegah terjadinya kecelakaan kerja, dan menciptakan sistem yang
Environment dapat mendukung keteraturan dan keselamatan kerja.

Kemampuan menjalin hubungan kerja yang saling memberikan manfaat, termasuk bekerja secara kolaboratif dengan
Collaborative Relationship orang lain, menjalin koneksi dengan para pemangku kepentingan, memupuk hubungan kerja sama, dan membangun
koalisi untuk mencapai tujuan bersama.

12
Kompetensi peran struktural

01 Leadership

Kemampuan untuk mengarahkan dan memberdayakan anggota kelompok agar dapat menjalankan pekerjaannya dengan baik
melalui pemberian arahan berkenaan dengan penyelesaian pekerjaan, pengembangan kemampuan anggota tim, dan penyesuaian
diri terhadap perubahan.

02 Managing Work

Kemampuan mengarahkan tim untuk mendukung sasaran organisasi melalui penetapan sasaran yang spesifik dan terukur, sinergi
pengelolaan sumber daya, serta pemantauan untuk menjamin implementasi rencana.

03 Decision Making

Kemampuan untuk mengambil keputusan dengan menggunakan informasi dan pendekatan yang sesuai dalam menyelesaikan
masalah, serta memastikan implementasi keputusan berjalan dengan baik.

13
Kompetensi peran spesialis

01 Professional Expertise

Kemampuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan pada bidang keahlian tertentu, serta mengaplikasikannya
dalam konteks pekerjaan agar dapat berkontribusi pada pertumbuhan organisasi secara berkesinambungan.

02 Coaching & Mentoring

Kemampuan mengembangkan kapabilitas SDM yang mendukung tercapainya kinerja organisasi melalui proses pembelajaran
dan pembinaan yang sistematis dan berkesinambungan.

03 Critical Thinking

Kemampuan untuk berpikir secara kritis melalui pengumpulan dan pengolahan berbagai informasi relevan, serta
pengembangan gagasan baru dan solusi yang mendukung pencapaian sasaran organisasi.

14
Relevansi dengan nilai utama bumn

Kompetensi Generik & Peran AP II


Achievement Orientation
Amanah

Kompeten Stakeholder Service Orientation


AKHLAK

Harmonis
Business Acumen
Loyal
Concern for Order and Safety
Adaptif

Kolaboratif Collaborative Relationship

15
Relevansi dengan Kompetensi
Direksi BUMN
Achievement Orientation

Kompetensi Generik & Peran AP II


Stakeholder Service Orientation
Digital Leadership

Global Business Savvy Business Acumen


Kompetensi BUMN

Customer Focus Concern for Order and Safety


Building Strategic Partnership Collaborative Relationship
Strategic Orientation
Leadership
Driving Execution
Managing Work
Driving Innovation
Developing Organizational Decision Making
Capabilities
Leading Change Professional Expertise

Managing Diversity Coaching & Mentoring

Critical Thinking
16
Penetapan level

17
RESUME PROFILING KOMPETENSI GENERIC
KOMPETENSI GENERIK

CONCERN FOR
STAKEHOLDER
ACHIEVEMENT BUSINESS ORDER, SAFETY, COLLABORATIVE
KELOMPOK KELAS JABATAN (BOARDBANDING) SERVICE
ORIENTATION ACUMEN AND RELATIONSHIP
ORIENTATION
(ACH) (BAC) ENVIRONMENT (CLR)
(SSO)
(COS)

Band I : KJ 20 s.d. 21
a. SENIOR LEADER 5 5 5 5 5
Band II : KJ 18 s.d. 19

b. MIDDLE LEADER Band III : KJ 15 s.d. 17 4 4 4 4 4

c. FIRST LINE LEADER Band IV : KJ 13 s.d. 14 3 3 3 3 3

d. OFFICER Band V : KJ 11 s.d. 12 2 2 2 2 2

e. STAFF Band VI : KJ 7 s.d. 10 1 1 1 1 1


18
RESUME PROFILING KOMPETENSI PERAN
KOMPETENSI PERAN STRUKTURAL KOMPETENSI PERAN SPESIALIS

COACHING AND
KELOMPOK KELAS JABATAN (BOARDBANDING) LEADERSHIP MANAGING DECISION MAKING PROFESSIONAL CRITICAL
MENTORING
(LED) WORK (MNW) (DEC) EXPERTISE (PRO) THINKING (CRT)
(MTR)

Band I KJ 20 s.d. 21  - -  - 
a. SENIOR LEADER 5 5 5
Band II KJ 18 s.d. 19  - -  - 

b. MIDDLE LEADER Band III KJ 15 s.d. 17 4 4 4


 - -  - 

c. FIRST LINE LEADER Band IV KJ 13 s.d. 14 3 3 3  - -  - 

d. OFFICER Band V KJ 11 s.d. 12  - 2 -  2 -  - 

e. STAFF Band VI KJ 7 s.d. 10  - -  -  -  -  - 

                   

a. ADVISOR Band II KJ 18  - -  -  5 5 5

b. EXPERT Band III KJ 15-17  - -  -  4 4 4

c. SENIOR SPECIALIST Band IV KJ 13-14  - -  -  3 3 3

d. SPECIALIST Band V KJ 11-12  - -  -  2 2 2

e. JUNIOR SPECIALIST Band VI KJ 10  - -  -  1 1 1


19
JOB FAMILY & SUBJOB
03 FAMILY
JOB FAMILY
Corporate Strategic Function
1. (Fungsi perencanaan stratejik korporasi mengkoordinasikan berbagai fungsi dalam menyusun strategi
pencapaian tujuan dan keberlangsungan perusahaan)
Airport Engineering Function
2. (Fungsi perencanaan, desain, pembangunan dan pemeliharaan terminal, landasan pacu, untuk
menyediakan layanan)
Business Function
3. (Fungsi bisnis memastikan perusahaan menjalankan proses generating revenue, baik itu menjalankan
rencana bisnis existing, implementasi bisnis baru, maupun anak perusahaan)
Airport Operation & Service Function
4. (Fungsi operation & service meliputi seluruh operasional dan service bandarudara yang diberikan
perusahaan baik airside dan landside)
Compliance Function
5. (Fungsi kepatuhan pada regulasi dan pada standar kualitas dan keamanan)
Communication Function
6. (Fungsi komunikasi dan manjaga relasi dengan stakeholder internal dan eksternal organisasi)
Information Technology Function
7. (Fungsi pengembangan dan implementasi sistem IT)
Human Capital Function
8. (Fungsi pengelolaan sumber daya manusia meliputi perencanaan, ketenagakerjaan, pengembangan, dan
pengelolaan kinerja)
Financial Function
9. (Fungsi pengelolaan keuangan perusahaan meliputi perencanaan keuangan, pengelolaan keuangan,
manajemen aset, dan pengadaan)
21
JOB FAMILY HUMAN CAPITAL FUNCTION
JOB FAMILY SUBJOB FAM

8. Human Capital Function


(Fungsi pengelolaan sumber daya
manusia meliputi perencanaan,
ketenagakerjaan, pengembangan,
Strategic Human Capital
(Organization Development, HC Planning & Communication, HC
Policy)

dan pengelolaan kinerja) Talent Management


(Talent Acquisition & Classification, Talent Development &
Mobility, Performance & Talent Retention)
Operational Human Capital
(Personnel Welfare, Personnel & Office Data, Employee Service,
Employee Health - Corporate Doctor, Internal Affairs, HR &
Internal Affairs)
Learning & Development
(Learning Quality, Core Learning Program, Leadership Learning
Program, Knowledge Management)

22
JOB FAMILY FINANCIAL FUNCTION
JOB FAMILY SUBJOB FAM

9.
FINANCIAL FUNCTION
(Fungsi pengelolaan keuangan STRATEGIC FINANCE
perusahaan meliputi (Financial & Logistic Planning, Investment & Funding)
perencanaan keuangan,
pengelolaan keuangan,
manajemen aset, dan OPERATIONAL FINANCE
pengadaan) (Tax Management, General Accounting & Budgeting, Financial Management,
Financial Control; Account Receivable)

PARENTING & SUBSIDIARY PERFORMANCE


(Parenting Operation, Subsidiary Performance)

PROCUREMENT
(Business & Supporting Supply, Operation & Engineering Supply, Supply Assistance,
Technical Specification Specialist, Operation & Service Procurement; Business &
Supporting Procurement)

ASSETS MANAGEMENT
(Fixed Assets & Inventory, Assets Utilization, Land Management, Land Acquistion &
Dispute, Assets & Logistic Management)

23
KOMPETENSI
04 FUNGSIONAL
8. HUMAN CAPITAL
KOMPETENSI FUNGSIONAL TEKNIS & PERILAKU
HASIL DISKUSI
JOB FAMILY KOMPETENSI KOMPETENSI
DEFINISI DEFINISI
TEKNIS PERILAKU
Kemampuan untuk memahami sudut pandang
Human Pengetahuan dan keterampilan
HUMAN Resource untuk mengembangkan sistem Interpersonal orang lain dan memberikan respon yang sesuai
CAPITAL berdasarkan pertimbangannya atas perspektif
FUNCTION Management manajemen SDM yang selaras Understanding orang lain agar terjalin hubungan kerja yang
System strategi organisasi. penuh empati.

HASIL DISKUSI
SUB JOB FAMILY
KOMPETENSI TEKNIS KOMPETENSI PERILAKU

1. Human Resource Strategic Planning


Strategic Human Capital Strategic Orientation
2. Organizational Effectiveness & Development

Talent Management 1. Talent Acquisition Analytical Thinking


2. Career & Leadership Development

1. Employee Service Administration


Operational Human Capital 2. Total Rewards** Attention to Detail
3. Employee Health & Wellbeing***

1. Instructional Design & Learning Delivery


Learning & Development 2. Knowledge Management** Analytical Thinking
3. Learning Quality***
26
PROFIL KOMPETENSI
KOMPETENSI FUNGSIONAL TEKNIS & PERILAKU
KELOMPOK KELAS Human Human
SUBJOB FAM KJ BAND JABATAN NAMA JABATAN Resources Interpersonal Resource Organizational Strategic
(BOARDBANDING) Effectiveness &
Management Understanding Strategic Development Orientation
System Planning
Strategic Human
Capital 19 BAND II SENIOR LEADER VICE PRESIDENT 5 5 5 5 5
(Organization
Development, HC 16 BAND III MIDDLE LEADER ASSISTANT VICE PRESIDENT 4 4 4 4 4
Planning &
Communication, HC
Policy) 14 BAND IV FIRST LINE LEADER SENIOR OFFICER 3 3 3 3 3

12 BAND V OFFICER 2 2 2 2 2
OFFICER
11 BAND V JUNIOR OFFICER 2 2 2 2 2

KOMPETENSI FUNGSIONAL TEKNIS & PERILAKU


KELOMPOK KELAS Human
SUBJOB FAM KJ BAND JABATAN NAMA JABATAN Career &
Resources Interpersonal Talent
(BOARDBANDING) Management Understanding Acquisition Leadership Analytical
Thinking
System Development
Talent Management 19 BAND II SENIOR LEADER VICE PRESIDENT 5 5 5 5 5
(Talent Acquisition &
Classification, Talent 16 BAND III MIDDLE LEADER ASSISTANT VICE PRESIDENT 4 4 4 4 4
Development & 14 BAND IV FIRST LINE LEADER SENIOR OFFICER 3 3 3 3 3
Mobility, Performance
& Talent Retention) 12 BAND V OFFICER 2 2 2 2 2
OFFICER
11 BAND V JUNIOR OFFICER 2 2 2 2 2
PROFIL KOMPETENSI

KOMPETENSI FUNGSIONAL TEKNIS & PERILAKU


KELOMPOK KELAS
SUBJOB FAM KJ BAND JABATAN NAMA JABATAN Human Employee
Resources Interpersonal Total Attention to
(BOARDBANDING) Management Understanding Service
Rewards Detail
System Administration
Operational Human
Capital 19 II Senior Leader Senior General Manager 5 5 5 5 5
(Personnel Welfare,
Personnel & Office Data,
Employee Service, 16 III Middle Leader Senior Manager 4 4 4 4 4
Employee Health -
Corporate Doctor, 13-14 IV First Line Leader Senior Officer 3 3 3 3 3
Internal Affairs, HR &
Internal Affairs)
11-12 V Officer Officer, Junior Officer 2 2 2 2 2

10 VI Staff Staff 1 1 1 1 1
Human
Employee Employee
Resources Interpersonal Attention to
NAMA JABATAN Management Understanding Service Health & Detail
Administration Wellbeing
System

15 III Expert Doctor 4 4 4 4 4

13-14 IV Senior Specialist Doctor 3 3 3 3 3

11-12 V Specialist Doctor 2 2 2 2 2


PROFIL KOMPETENSI

KOMPETENSI FUNGSIONAL TEKNIS & PERILAKU


KELOMPOK KELAS
SUBJOB FAM KJ BAND JABATAN NAMA JABATAN Human Instructional
Resources Interpersonal Design & Knowledge Analytical
(BOARDBANDING) Management Understanding Learning Management Thinking
System Delivery
Learning &
Development 19 II Senior Leader Senior General Manager 5 5 5 5 5
(Learning Quality,
Core Learning
Program, Leadership 16 III Middle Leader Senior Manager 4 4 4 4 4
Learning Program,
Knowledge
Management) 13-14 IV First Line Leader Senior Officer 3 3 3 3 3

11-12 V Officer Officer, Junior Officer 2 2 2 2 2

10 VI Staff Staff 1 1 1 1 1

Human Instructional
Resources Interpersonal Design & Learning Analytical
NAMA JABATAN Management Understanding Learning Quality Thinking
System Delivery

18 II Advisor Learning Quality Specialist 5  5  5  5  5 

15-17 III
Expert Learning Quality Specialist 4 4 4 4 4
Bobot kompetensi
KOMPETENSI KELOMPOK MANAJERIAL KELOMPOK SPESIALIS KELOMPOK OFFICER KELOMPOK STAF

GENERIK 50% 50% 50% 50%


PERAN 30% 25% 15% -
FUNGSIONAL 20% 25% 35% 50%

• Kompetensi generik merupakan kompetensi inti yang harus dimiliki oleh seluruh insan AP II, karena menjadi ciri khas yang
membedakan dengan organisasi lain, sehingga mendapatkan bobot paling besar.
• Kompetensi peran struktural bagi kelompok manajerial mendapatkan bobot kedua terbesar dengan mengacu pada konsep
mengenai stages of managerial growth yang menggambarkan bahwa tugas utama kelompok ini adalah menjalankan fungsi
manajerial.
• Kompetensi peran spesialis mendapatkan bobot yang sama besar dengan kompetensi fungsional karena tugas utama
pekerjaannya menuntut keahlian dalam bidangnya yang tercermin dalam kompetensi peran dan fungsional.

30
SERVICE
EXCELLENCE

TERIMA KASIH

31

Anda mungkin juga menyukai