Anda di halaman 1dari 7

ANALISIS MANAJEMEN PT TOYOTA

MOTOR MANUFACTURING
Profile Perusahaan

 Sejarah
PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia yang
sebelumnya bernamaPT. Toyota-Astra Motor berdiri
pada tanggal 12 April 1971 hanya sebagai importer
kendaraan Toyota namun setahun kemudian sudah
berfungsi sebagai distributor. Pada tanggal 31
Desember 1988, Toyota Astra Motor yang 51%
sahamnya dikuasai oleh PT.
Astra Internasional dan 49% dimiliki oleh
Toyota Motor Corporation Jepang melakukan
merger bersama tiga perusahaan antara lain :
 PT. Multi Astra
 PT. Toyota Mobilindo
 PT. Toyota Engine Indonesia
catatan sejarah sejak berdiri hingga tahun 2004 
› Pada bulan April 1971, PT. Toyota Astra Motor didirikan sebagai impor
terkendaraan Toyota di Indonesia.
› Dua tahun kemudian pada bulan April tahun 1973, didirikan PT. Multi
Astrasebagai pabrik perakitan (Assembly).
› Pada bulan Juni tahun 1977, PT. Toyota Astra Motor Meluncurkan Kijang
generasi pertama.(dengan penjualan sekitar 2000 unit/bulan).
› Pada bulan September tahun 1986, meluncurkan produk kijang baru dengan
Full Pressed Body.
› Pada bulan September tahun 2002, mendapatkan sertifikat ISO 14001 dan ISO
9001 untuk Stamping Plant
› Pada bulan Januari tahun 2003, mendapatkan ISO 9001 ; 2000 (Quality
Manajement System) untuk Welding Division.
› Dan pada bulan September tahun 2004, PT. Toyota Astra Motor dan PT.Toyota
Motor Manufacturing Indonesia meluncurkan produk terbarunya
Visi dan Misi
 Visi
Menjadi perusahaan otomotif
yang paling sukses dan
 Misi
dihormati di kawasan Asia
Tenggara.  menyediakan produk dan jasa yang
berkualitas tinggi serta memenuhi
kebutuhan pelanggan
 Mengembangkan karyawan yang
kompeten
 Memperkuat kolaborasi dengan
produsen
 mengembangkan operasi
perusahaan yang sehat dalam segala
aspek
Struktur organisasi
Produk PT Toyota Motor Manufacturing

Ada beberapa macam kagetori produk mobil yang ada di PT Toyota Motor Manufacturing diantaranya ada :
 Kijang
 Starlet  Kijang Inova
 Yaris
1). Hatchback 4). MVP  Avanza
 Etios  Alphard
 Agya  Sienta
 Alya
 Soluna
 Vios  Fortuner
 Corrola 5). SUV
2). Sedan  Corona
 Rush
 Camry  Land Cruiser
 Cressida
 Crown
 Mark x
 Dyna
6). Tuck  Hilux
 Kijang Pick up
3). Sport
 GT 86
 GR Supra

Anda mungkin juga menyukai