Anda di halaman 1dari 8

DUNIA ISLAM PADA

PENGUASAAN
BANGSA MONGOL
K E L O M P O K 5 / BSA 3E
-Anggota Kelompok 5-

Salman
Shauma Yanira Shella
Haqqon
Achyar Febrianti
Mujaddid
(1205020165) (1205020174) (1205020175)
-Bangsa Mongol-
• Tahun 1258-1500 M, merupakan masa kemunduran peradaban Islam dengan mulainya serangan (invasi) bangsa Mongol
ke seluruh wilayah kawasan Islam yang dimulai dari pegunungan Mongolia, Cina, Turki, Samarkand, Afganistan,
Bukhara, Khawarizm, sampai dengan Baghdad. Bangsa Mongol merupakan keturunan yang berasal dari nenek moyang
Alanja khan di pegunungan Mongolia yang membentang dari Asia Tengah sampai ke Siberia Utara, Tibet Selatan dan
Mansyuria Barat serta Turkistan Timur. Nenek moyang mereka bernama Alanja Khan, yang mempunyai dua putera
kembar, Tatar dan Mongol. Kedua putera itu melahirkan dua suku besar Mongol dan Tartar.
• Bangsa mongol mempunyai tradisi yang dikenal dengan istilah nomaden yaitu berpindah pindah dari satu tempat
ketempat yang lain mencari tempat yang strategis untuk memperluas wilayah kekuasaan dengan cara memperluas
kekuasaan dengan cara menduduki dan menjarah tempat yang dituju, mereka membentuk kemah-kemah persinggahan
sementara meluncur ke tempat strategis sambil mengembala dan mencari binatang buruan untuk selanjutnya dimakan dan
kulitnya dijual-belikan untuk menghidupi diri dan keluarganya. Lebih jauh lagi mengadakan transaksi perdagangan hasil
buruan dari suatu wilayah ke wilayah lain dan atau menukarkannya dengan barang atau cendera mata yang berada
ditempat tersebut.
-Latar Berdirinya Dinasti Ikhan-

Hulagu Khan dikenal dengan sebutan Hülegü, Hulegu and Halaku. adalah Khan pertama dari dinasti Khan yang menguasai
wilayah Persia, Kehancuran kota Baghdad yang merupakan pusat kebudayaan dan ilmu pengetahuan Islam telah dihancurkan
oleh Hulagu Khan pada tahun 1258 M. melakukan peperangan dan pembantaian besar-besaran terhadap penduduk yang ada di
daerah Persia. Ada beberapa faktor yang menjadikan Hulagu Khan berkeinginan menguasai wilayah Islam diantaranya : Ibu
Hulagu, istri dan sahabat dekatnya, Kitbuq adalah seorang Kristen fanatik yang memendam kebencian mendalam terhadap
orang muslim, dan para penasehatnya banyak yang berasal dari Persia yang memang berharap dapat membalas dendam atas
kekalahan mereka satu abad sebelumnya ketika Persia ditaklukan oleh pasukan muslim pada masa Khalifah Umar bin Khattab.
-Penguasaan Bangsa Mongol Terhadap Dunia Islam-

1 Hulagu Khan

2 Abaqa Khan

3 Tagudhar Khan

4 Argun Khan
-Penguasaan Bangsa Mongol Terhadap Dunia Islam-

Baydu Oljeitu

Ghazan
Gaykhatu Abu Said
Khan
-Pengaruh Bangsa Mongol Bagi Dunia Islam-

Kehancuran tampak jelas dimana-mana dari serangan Mongol sejak wilayah Timur hingga ke wilayah Barat.
Kehancuran kota-kota dengan bangunanbangunan yang indah-indah dan perpustakaan-perpustakaan yang mengoleksi
banyak buku memperburuk situasi umat Islam. Pembunuhan terhadap umat Islam terjadi, bukan masa Hulagu Khan saja
yang membunuh khalifah Abbasiyah dan keluarganya, tetapi pembunuhan dilakukan juga terhadap umat Islam yang
tidak berdosa. Seperti yang dilakukan oleh Arghun, Penguasa Dinasti Ilkhaniyah yang keempat terhadap Taghudar Khan
sebagai penguasa dinasti Ilkhaniyah yang ketiga yang dibunuh karena masuk Islam. Arghun membunuh umat Islam juga
dan mencopotnya dari jabatan-jabatan penting negara. Syamsudin, seorang Syahibud diwan/administrator dari keluarga
Juhaini yang tersohor dihukum mati tahun 1284. Syihabuddin, penggantinya juga dibunuh tahun 1289, dan Said
AdDaulah yang orang Yahudi itu dihukum mati pula pada tahun 1289.
-Kesimpulan-

Kondisi dan situasi yang dihadapi umat Islam pada masa Abbasiyah sebelum ditaklukan oleh bangsa
Mongol dibawah pimpinan Hulagu Khan mengalami berbagai disintegrasi. Mulai dari banyaknya dinasti-
dinasti kecil yangbermunculan di wilayah barat maupun Timur kekuasaan Abbasiyah, khalifah hanya
sebagai boneka yang pada dasarnya kekuasaan berada di tangan bangsaPersia dan Turki, kekayaan negara
yang hanya dinikmati oleh para pejabatkhalifah sedangkan para rakyat dibebani dengan pajak yang tinggi
yangmengakibatkan dinasti ini mempercepat keruntuhannya ditambah dengan serangan bangsa Mongol
yang membuat puncak keruntuhan dinasti Abbasiyah menjadi kenyataan.

Anda mungkin juga menyukai