Anda di halaman 1dari 29

PEMBUBARAN PERSEKUTUAN

DISOLUSI (DISOLUTION)

(PERUBAHAN KEPEMILIKAN)
Kondisi pembubaran (disolusi) karena:

1. Sekutu lama membeli kepemilikan/ kepentingan


modal anggota lain (modal persusahaan tetap)
2. Sekutu baru membeli kepemilikan modal sekutu
lama ( modal persusahaan tetap)
3. Sekutu baru investasi/menyetor modal ke
perusahaan.( modal persusahaan bertambah)
4. Salah seorang sekutu mengundurkan diri
5. Salah seorang sekutu meninggal
1. SALAH SATU ANGGOTA MEMBELI KEPEMILIKAN MODAL
ANGGOTA YANG LAIN

Perusahaan hanya mencatat perpindahan modal antara


anggota yang menjual dan membeli kepelikan modal tersebut.
Sedangkan nilai uangnya tdk dicatat perusahaan.

Jurnalnya:
Modal sekutu yang menjual XXXXX
Modal sekutu yang membeli XXXXXX

Contoh: Firma ABC, anggotanya adalah Tn AHMAD, Tn BASUKI.


Dan Tn CANDRA. Firma membagi laba dengan rasio A : B : C = 3 :
3 : 4. Modal masing-masing anggota adalah sbb:
Lanjutan contoh......

NAMA ANGGOTA JUMLAH MODAL Rasio laba rugi

TN AHMAD Rp. 150.000.000 3

TN BASUKI Rp. 150.000.000 3

TN. CANDRA Rp. 200.000.000 4

TOTAL MODAL Rp. 500.000.000,-  

Tn. Candra membeli Rp. 15.000.000,- modal tn Ahmad ,dimana tn Candra


membayar Rp. 18.000.000- ke Tn Ahmad. Bagaimana jurnalnya?
Jurnal
Modal tn Achmad Rp. 15.000.000
Modal tn Chandra Rp. 15.000.000
• Tn. Candra membeli Rp. 15.000.000,- modal tn
Ahmad ,dimana tn Candra membayar Rp. 18.000.000-
ke Tn Ahmad. Bagmana jurnalnya?

NAMA ANGGOTA JUMLAH MODAL Rasio laba


rugi
(tergantung
kontrak/akte
yang baru)
TN AHMAD Rp. 135.000.000 3
TN BASUKI Rp. 150.000.000 3
TN. CANDRA Rp. 215.000.000 4
TOTAL MODAL Rp. 500.000.000,-  
2. ANGGOTA BARU MEMBELI KEPEMILIKAN MODAL ANGGOTA LAMA

Contoh tetap. Disepakati Tn Dani sebagai anggota/sekutu baru


dengan membeli 15% modal masing-masing anggota. Dengan
membayar total Rp 100.000.000. Buat jurnal yang disusun oleh
perusahaan.

Modal Tn A berkurang = 15% x Rp 150jt =Rp. 22.500.000


Modal Tn B berkurang = 15% x Rp 150jt =Rp 22.500.000
Modal Tn C berkurang = 15% x Rp 200jt =Rp 30.000.000

Jurnal :
Modal Tn A Rp. 22.500.000
Modal Tn B Rp. 22.500.000
Modal Tn C Rp. 30.000.000
Modal Tn Dani Rp. 75.000.000
KONDISI MODAL YANG BARU:

NAMA JUMLAH Rasio laba rugi


ANGGOTA MODAL (tergantung
kontrak/akte yang
baru)
TN AHMAD Rp. 127.500.000 3
TN BASUKI Rp. 127.500.000 3
TN. CANDRA Rp. 170.000.000 4
TN. DANI Rp. 75.000.000 ?
TOTAL MODAL Rp. 500.000.000,-  
3. ANGGOTA BARU INVESTASI/MENYETOR MODAL KE FIRMA

Total modal perusahaan yang baru akan


bertambah, karena ada penerimaan kas atau
aktiva ke perusahaan. Total aktiva perusahaan
juga bertambah.
A. INVESTASI ANGGOTA BARU, KEPEMILIKAN SAMA
DENGAN SETORAN KAS/AKTIVA
Salah satu kemungkinan anggota baru memperoleh kepemilikan
modal sama dengan jumlah yang dia setorkan.
Contoh soal firma ABC. Disepakati Tn Dani sebagai anggota/sekutu
baru dengan investasi kas sebesar Rp. 100jt ke perusahaan. Tn D
memperoleh kepemilikan modal sebesar Rp. 100 jt. Buat jurnal
yang disusun oleh perusahaan.

Jurnalnya:
Kas Rp. 100.000.000
Modal Tn Dani Rp. 100.000.000

(mencatat setoran kas sbg investasi tn Dani ke persekutuan)


KONDISI MODAL YANG BARU:

NAMA ANGGOTA JUMLAH MODAL Rasio laba rugi


(tergantung
kontrak/akte yang
baru)
TN AHMAD Rp. 150.000.000 3
TN BASUKI Rp. 150.000.000 3
TN. CANDRA Rp. 200.000.000 4
TN. DANI Rp. 100.000.000 ?
TOTAL MODAL Rp. 600.000.000,-  
B. INVESTASI ANGGOTA BARU DENGAN METODE BONUS UNTUK ANGGOTA LAMA

METODE BONUS : anggota baru memperoleh kepelikkan modal lebih kecil


dari setoran investasinya. Anggota lama akan memperoleh kelebihan bayar
anggota baru, yang dianggap sebagai BONUS. Maka modal anggota lama
bertambah.
Contoh soal:
Firma ABC memutuskan untuk menerima Dani yang menginvestasikan
dananya sebesar Rp 100.000.000,-. Kepada Dani diberikan kepemilikan
modal sebesar 15% dari total modal baru.
JAWABAN:
METODE BONUS:
Total modal anggota lama = Rp. 500.000.000,-
Setoran Dani = Rp. 100.000.000,- +
Total modal baru (+Dani) = Rp. 600.000.000,-
Kepemilikan modal Dani = 15% x Rp. 600.000.000,- = Rp. 90.000.000,-
Setoran Dani =Rp. 100.000.000,-
Kelebihan bayar Dani sebagai bonus anggota lama =
Rp. 100.000.000,- – Rp. 90.000.000,- = Rp. 10.000.000,- sebagai bonus.
Bagian bonus Ahmad = 3/10 x 10jt = 3jt
Bagian bonus Basuki = 3/10 x 10 jt = 3jt
Bagian bonus Candra = 4/10 x 10jt = 4jt
 
 mencatat setoran Dani:
Kas Rp.100.000.000
Modal Ahmad Rp. 3.000.000
Modal Basuki Rp. 3.000.000
Modal Candra Rp. 4.000.000
Modal Dani Rp. 90.000.000

Atau: (2 jurnal)
Kas Rp. 100.000.000
Modal Dani Rp. 100.000.000
 
Modal Dani Rp. 10.000.000.
Modal Ahmad Rp. 3.000.000
Modal Basuki Rp. 3.000.000
Modal Candra Rp. 4.000.000
KONDISI MODAL YANG BARU:
NAMA ANGGOTA JUMLAH MODAL Rasio laba rugi
(tergantung
kontrak/akte yang
baru)
TN AHMAD Rp. 153.000.000 3
TN BASUKI Rp. 153.000.000 3
TN. CANDRA Rp. 204.000.000 4
TN. DANI Rp. 90.000.000 ?
TOTAL MODAL Rp. 600.000.000,-  
C. INVESTASI ANGGOTA BARU DENGAN METODE
GOODWILL UNTUK ANGGOTA LAMA

METODE GOODWILL: anggota baru memperoleh kepemilikkan modal sama dengan


nilai setoran investasinya. Tetapi Anggota lama menghendaki modalnya bertambah.
Maka dibentuk goodwill untuk anggota lama.

Contoh soal:
Firma ABC memutuskan untuk menerima Dani yang menginvestasikan dananya
sebesar Rp 100.000.000,- yang diakui sama dengan 16% dari total modal baru.

JAWABAN
Total modal anggota lama = Rp. 500.000.000,-
Setoran Dani = Rp. 100.000.000,- +
Total modal baru (+Dani) RIIL = Rp. 600.000.000,-
Setoran Dani = Rp. 100.000.000,- = 16%
Total modal termasuk goodwil (pembentukan goodwil)l = Rp. 100.000.000,- : 16% =
Rp 100jt X 100/16 =Rp.625.000.000,-
Goodwill yang dibentuk = total modal plus goodwill – total modal baru
Riil = Rp.625.000.000,- - Rp. 600.000.000,- = Rp. 25.000.000,-

Bagian goodwill Ahmad = 3/10 x 25jt = 7,5jt


Bagian goodwill Basuki = 3/10 x 25 jt = 7,5jt
Bagian goodwill Candra = 4/10 x 25jt = 10jt
Mencatat pembentukan goodwill:
Goodwill Rp.25.000.000
Modal Ahmad Rp. 7.500.000
Modal Basuki Rp. 7.500.000
Modal Candra Rp. 10.000.000

Mencatat setoran Dani


Kas Rp.100.000.000
Modal Dani Rp. 100.000.000
KONDISI MODAL BARU

NAMA ANGGOTA JUMLAH MODAL Rasio laba rugi


(tergantung
kontrak/akte yang
baru)
TN AHMAD Rp. 157.500.000 3
TN BASUKI Rp. 157.500.000 3
TN. CANDRA Rp. 210.000.000 4
TN. DANI Rp. 100.000.000 ?
TOTAL MODAL Rp. 625.000.000,-  
D. INVESTASI ANGGOTA BARU DENGAN KEPELIKAN MODAL LEBIH BESAR DARI SETORANNYA, ANGGOTA BARU DIBERI BONUS :

Anggota lama setuju anggota baru diberi


kepemilikan modal lebih besar dari setoran
investasinya, dan anggota lama bersedia
modalnya dikurangi, maka kelebihan modal
tersebut merupakan bonus untuk anggota
BARU. MAKA NILAI SALDO MODAL ANGGOTA
LAMA BERKURANG
CONTOH SOAL: Firma ABC, anggotanya adalah Tn AHMAD, Tn
BASUKI. Dan Tn CANDRA. Firma membagi laba dengan rasio
A :B:C = 3:3:4. Modal masing-masing anggota adalah sbb:

NAMA JUMLAH MODAL Rasio laba rugi


ANGGOTA
TN AHMAD Rp. 150.000.000 3
TN BASUKI Rp. 150.000.000 3
TN. CANDRA Rp. 200.000.000 4
TOTAL MODAL Rp. 500.000.000,-  

Disepakati Tn Dani sebagai anggota/sekutu baru dengan investasi


kas sebesar Rp. 100jt ke perusahaan. Tn Dani memperoleh
kepemilikan modal sebesar18% dari total modal yang baru, dan
anggota lama bersedia modalnya dikurangi. Buat jurnal yang
disusun oleh perusahaan.
JAWABAN:
Total modal yang baru = Rp. 500.000.000,- + Rp. 100.000.000,- = Rp. 600.000.000,-
Kepemilikan modal Dani 18% = 18% x Rp. 600.000.000,- = Rp. 108.000.000,-
Setoran modal Dani Rp. 100.000.000,-
Kelebihan modal Dani = Rp. 108.000.000,- - Rp. 100.000.000,- = Rp. 8.000.000,- sbg bonus untuk
Dani
Bonus yang ditanggung Ahmad dan Basuki masing-masing = 3/10 x 8jt = 2,4jt
Bonus yang ditanggung Candra = 4/10 x 8jt = 3,2jt
Jurnal:
Kas Rp.100.000.000
Modal Ahmad Rp. 2.400.000
Modal Basuki Rp. 2.400.000
Modal Candra Rp. 3.200.000
Modal Dani Rp. 108.000.000
Atau: (2 jurnal)
 Kas Rp. 100.000.000
Modal Tn Dani Rp. 100.000.000

Modal tn A Rp. 2.400.000


Modal Tn B Rp. 2.400.000
Modal Tn C Rp. 3.200.000
ModalTn D Rp. 8.000.000
KONDISI MODAL BARU
E. INVESTASI ANGGOTA BARU DENGAN KEPELIKAN MODAL
LEBIH BESAR DARI SETORANNYA, METODE GOODWILL
DIBENTUK ,GOODWILL UNTUK ANGGOTA BARU:

Anggota lama setuju anggota baru diberi


kepemilikan modal lebih besar dari setoran
investasinya, dan anggota lama TIDAK bersedia
modalnya dikurangi, maka kelebihan modal
tersebut merupakan HASIL DARI PEMBENTUKAN
GOODWILL. MAKA NILAI SALDO MODAL
ANGGOTA LAMA TETAP
CONTOH SOAL: SEPERTI dI ATAS
Disepakati Tn Dani sebagai anggota/sekutu baru dengan investasi
kas sebesar Rp. 100jt ke perusahaan. Tn Dani memperoleh
kepemilikan modal sebesar 18% dari total modal yang baru, dan
anggota lama TIDAK bersedia Modalnya dikurangi. Buat jurnal
yang disusun oleh perusahaan.

Jawaban: di slide berikutnya


JAWABAN:
Total modal perusahaan yang lama = Rp. 500.000.000,-
Total modal perusahaan yang baru = Rp. 500.000.000,- + Rp. 100.000.000,- = Rp.
600.000.000,-

Kepemilikan modal Dani 18%


TOTAL MODAL ANGGOTA LAMA = 100% - 18% = 82% = 500jt
Total modal baru termasuk goodwill = 500jt : 82% =500jt x 100/82 = Rp
609.756.098 (termasuk goodwill)
Total modal baru riil = Rp. 600.000.000,-
Goodwill yang dibentuk untuk anggota baru (Dani) = Rp.
609.756.098 - Rp. 600.000.000,-= Rp. 9.756.098
Jurnal:
Kas Rp. 100.000.000,-
Modal Dani Rp. 100.000.000,-

Jurnal pembentukan goodwill


Goodwill Rp. 9.756.098
Modal Dani Rp. 9.756.098
F. ANGGOTA MENGUNDURKAN DIRI

• Metode Bonus: anggota yang melanjutkan


bersedia modalnya dikurangi .
• Metode Goodwill: anggota yang melanjutkan
bersedia anggota yang keluar dibayar lebih
besar dari saldo modalnya, tetapi anggota
yang melanjutkan tidak bersedia modalnnya
dikurangi, maka dibentuk goodwill
Contoh soal:
Firma maju beranggotakan Tuti ,Rudi dan Untung , yang membagi laba
rugi dengan rasio Tuti : Rudi :Untung = 4 : 4 : 2. Sedangkan saldo (setelah
Penilaian aktiva) modal Tuti sebesar Rp. 60.000.000, saldo modal Rudi
sebesar Rp 50.000.000 dan saldo modal Untung sebesar Rp 75.000.000,-.
Disetujui Rudi keluar dan perusahaan mengembalikan modal kpd Rudi
sebesar Rp. 56.000.000.

Jawaban metode Bonus:


Saldo modal Rudi = Rp 50.000.000
Pengembalian modal Rudi = Rp. 56.000.000. –
Kelebihan untuk bonus = - Rp. 6.000.000 (ditanggung oleh Tuti :
Untung = 4:2 )
Bonus yang ditanggung Tuti = 4/6 x 6jt = 4jt (modal Tuti ber kurang)
Bonus yang ditanggung Untung = 2/6 x 6jt = 2jt (modalntung ber
kurang)
Jurnal mencatat Rudi keluar:
Modal Tuti Rp. 4.000.000
Modal Rudi Rp. 50.000.000
Modal Untung Rp. 2.000.000
KAS/UTANG KPD RUDI Rp. 56.000.000

Atau:

Modal TutiRp. 4.000.000


Modal Untung Rp. 2.000.000
Modal Rudi Rp. 6.000.000

Modal Rudi Rp. 56.000.000


KAS/UTANG KPD RUDI Rp. 56.000.000
Jawaban metode goodwill:
Saldo modal Rudi = Rp 50.000.000
Pengembalian modal Rudi = Rp. 56.000.000. –
Kelebihan dibentuk GOODWILL = - Rp. 6.000.000 (UNTUK RUDI)
Goodwill Rudi = 6jt = 4/10
Total goodwill yang dibentuk = 10/4 x 6jt = 15jt
Bagian goodwill Tuti = 4/10 x 15 jt = 6 jt
Bagian goodwill Rudi = 4/10 x 15 jt = 6 jt
Bagian goodwill Untung =2/10 x 15 jt = 3 jt
Jurnal pembentukan Goodwill :
Goodwill Rp. 15.000.000
Modal Tuti Rp. 6.000.000
Modal Rudi Rp. 6.000.000
Modal Untung Rp. 3.000.000

Jurnal keluarnya Rudi :


Modal Rudi Rp. 56.000.000
KAS/UTANG KPD RUDI Rp. 56.000.000
Untuk anggota yang meninggal akuntansinya
sama dengan anggota yang keluar
(mengundurkan diri)
TUGAS
Persekutuan “BOLA” beranggota Bagas, Odi, Lani, dan Agus. Rasio
pembagian R/L perusahaan adalah Bagas : Odi : Lani : Agus = 4 : 6 :
6 : 4. Modal mereka masing-masing Rp.240 juta , Rp.360 juta ,
Rp.360 juta dan Rp.240 juta
 
1. Agnes diterima sebagai sekutu baru dengan investasi Rp.300juta
untuk 25% hak kepemilikan
2. Anto diterima sebagai sekutu baru dengan membeli 25% hak
semua anggota seharga Rp.270 juta
3. Odi mengundurkan diri dan hak kepemilikan modalnya dibayar
oleh Persekutuan sebesar Rp.375 juta
Diminta:
Menyusun jurnal transaksi disolusi diatas msing-masing nomor
dengaan metode goodwill dan metode bonus.

Anda mungkin juga menyukai