Anda di halaman 1dari 13

MEMAKNAI AKUNTANSI DARI SUDUT

PANDANG INDUSTRI KREATIF SKALA


MIKRO (PENGRAJIN BATIK DI KABUPATEN
BANYUWANGI)
Oleh:
Kurnia Riesty Utami
160421800892
LATAR BELAKANG
• Peningkatan UMKM -> yang dapat mempertahankan perkonomian
Indonesia
• Tantangan yang dihadapi permodalan dan permasalahan
• Adanya pengaruh masyarakat yang semakin kreatif dan inovatif ->
Industri Kreatif
• Berdasarkan data dinas UMKM peningkatan yang pesat adalah
Industri Kreatif pengarajin batik -> batik khas banyuwangi ->event
batik banyuwangi dan peraturan
• Berdasarkan lapangan bagaimana praktek akuntansi ?
• Pengusaha kecil tidak memiliki pengetahuan akuntansi dan banyak
diantara mereka yang belum memahami pentingnya pencatatan dan
pembukuan bagi kelangsungan usaha.
• Tidak memerlukan sistem pencatatan yang terlalu rumit
• Pelaku usaha hampir semua seluruhnya berasal dari satu tempat
usaha kemudian mereka melepaskan diri dari tempat awal bekerja
RUMUSAN MASALAH
• Fokus penelitian : bagaimana industri kreatif pengrajin batik
memaknai akuntansi dalam kegiatan usaha yang sedang dijalankan?
• Sub Fokus penelitian
- pemahaman akuntansi dari sudut pandang industri kreatif pengrajin
batik
- menciptakan informasi akuntansi yang dilakukan oleh pengrajin batil
- penggunaan informasi akuntansi oleh pengrajin batik
TINJAUAN PUSTAKA
• Teori Entitas
• Kewirausahaan
• Akuntansi
• Konsep Industri Mikro, Kecil, dan Menengah
• Batik
MANFAAT PENELITIAN

Manfaat Manfaat
Teoritis Teoritis

Memberikan kontribusi
terhadap pengembangan Penemuan penelitian diharapkan dapat memberikan motivasi dan dorongan bagi para pemerintah Kabupaten
ilmu pengetahuan Banyuwangi khusunya Dinas Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah untuk melakukan pengembangan dan
sosialisasi pentingnya akuntansi pada setiap usaha dalam mencapai masyarakat sejahtera.
akuntansi dalam
memaknai akuntansi dari
sudut pandang industri
kreatif yaitu pengrajin
batik di Kabupaten
Banyuwangi Penelitian ini sebagai acuan bahwa pentingnya pencatatan akuntansi suatu usaha untuk keberlangsungan usahanya.

Dari hasil penelitian ini diharapkan dapat dijadikan sebagai referensi dalam melakukan
penelitian berikutnya dan dapat dijadikan sebagai pertimbangan untuk melakukan
penelitian yang lebih baik.
METODE PENELITIAN
• Pendekatan dan Jenis Penelitian
Subjek Penelitian
• Kriteria pertimbangan subjek
• Lokasi Penelitian
Sumber Data
• Data primer
• Data Sekunder
Prosedur Pengumpulan Data
• Observasi
• Wawancara
• dokumentasi
Analisis Data
Listing And Preliminary Grouphing

Reduction and Elimination

Clustering and Thematizing rhe Invariant

Final Identification of the variant constituents adn Themes by Aplication Contituents

Individual textural description

Individual stuctural description

Construct for each research participants textural-stuctural description


Pengecekan Keabsahan Temuan

Triangulasi antar sumber


data

Triangulasi metode diskusi


Tahap-tahap Penelitian

Perencanaan

Tahapan pelaksanaan pengumpulan data

Tahap analisis dan penafsiran data

Tahap Penulisan Laporan

Anda mungkin juga menyukai