Anda di halaman 1dari 13

Penyuluhan hubungan Covid

19 dengan Diabetes Melitus


dr Teddy Kusdita Kunong
Klinik satria Namira Husada 92 Tanggulangin
Corona Virus Disease (COVID 19)
• Penyakit ini merupakan jenis penyakit menular yang disebabkan oleh
severe acute respiratory syndrome coronavirus 2 (SARS-CoV-2)
• pada 11 Maret 2020 WHO dinyatakan sebagai pandemic
• Waktu rerata dari paparan hingga timbulnya gejala ialah 5 hari, dan
97,5% orang yang mengalami gejala dalam 11,5 hari
• Gejala yang paling umum ialah demam, batuk kering, dan sesak
napas.5 Spektrum klinis COVID-19 beragam, mulai dari gejala mirip flu
ringan hingga sindrom gangguan pernapasan akut, kegagalan banyak
organ, dan kematian
COVID 19
Diabetes melitus (DM)
• adalah penyakit gangguan metabolik yang memengaruhi kerja insulin
dalam penyerapan glukosa. Penyakit ini juga menjadi ancaman
kesehatan internasional, yang tingkat keparahannya meningkat dalam
dua puluh tahun terakhir
• Diabetes merupakan salah satu faktor risiko utama terjadi COVID-19.
Penyandang diabetes rentan terhadap infeksi karena kadar gula yang
tinggi, gangguan fungsi kekebalan, komplikasi vaskular dan penyakit
penyerta seperti hipertensi, dislipidemia, dan penyakit pada jantung
dan pembuluh darah
Apa yang harus di lakukan agar terhindar
dari covid 19
• Protokol Kesehatan
• Rutin konsumsi obat
• Cek gula secara teratur
• Lebih banyak aktivitas fisik
• Dan vaksinasi ( untuk vaksin harus di cek kadar gula pada saat akan di
suntik guna hasil nya lebih maksimal)
Vaksin yang aman untuk penderita DM?
• Semua vaksin Aman untuk penderita DM, biasa nya dokter akan
menyarankan menggunakan BIOFARMA/ SINOVAC/ CORONAVAC
Apa yang Harus Dilakukan Jika Penderita Diabetes Terinfeksi
Covid-19?

1 Tidak panik: hubungi dokter


2 Tetap konsumsi obat-obatan: pastikan tidak melewatkan jadwal minum
obat. Konsultasikan dengan dokter mengenai obat yang bisa diminum
3 Cek gula darah lebih sering: setidaknya setiap empat jam sekali, termasuk
saat malam hari.
4 Minum banyak air putih: jangan sampai mengalami dehidrasi ( namun bagi
penderita gagal jantung tetap waspada konsumsi air), hindari minuman manis.
5 Ikuti saran dokter: dokter akan memberikan rekomendasi sesuai dengan
hasil pemeriksaan terhadap kondisi diabetes Covid-19 jangan di obati sendiri
apalagi jika bersumber dari WA/Grup WA, Dan “katanya”.
KOMPLIKASI COVID 19 PADA
PENDERITA DM
• 1 Diabetes Keto asidosis: adalah suatu keadaan dimana penderita DM
terjadi peningkatan kadar lemak dan penderita di ikuti dengan nafas
uyang cepak, sesak, pendek, dan berbau khas seperti air seni
• 2 Peradangan paru
• 3 dehidrasi
• 4 kadar gula yang tinggi
• Bisa kah orang dengan tanpa DM jika terinfeksi covid bisa terjadi
diabetes melitus ( DM)? Jawab bisa
• Bisa kah orang dengan keadaan sehat tanpa penyakit penyerta terjadi
kematian akibat covid 19? Jawab bisa
• Apakah masih perlu cek gula jika sudah terinfeksi covid bagi penderita
dm? harus dan kalua perlu tiap minggu sekali
Kapan pandemi berakhir???????
Apa hubungan nya antara pandemi covid
dengan vaksin dan protokol kesehatan

• Semakin banyak yang sedikit untuk vaksin


( karena haram lah, karena konspirasi lah, dll)
maka vaksin tersebut tidak berguna

• Namun jika semakin banyak yang orang yang di


vaksin maka akan semakin sulit untuk virus
tersebut menyebar, dan beberapa orang yang
sudah di vaksin tersebut membentuk kekebalan
kelompok
• Dan secara tidak lansung kekebalan kelompok
tersebut melindungi dari orang yang anti vaksin
karena sudah terlindungi dari kelompok yang
jumlah vaksin nya lebih banyak
Sudah vaksin kok masih kena COVID?
Sudah terinfeksi covid kok masih batuk dan
kadang sesak bahkan sampai nyeri dada?

Anda mungkin juga menyukai