Anda di halaman 1dari 26

PAPARAN

Oleh :
Oleh :
dr. Bowo Hery Prasetyo, Sp.S, M. Biomed
dr. Bowo Hery Prasetyo, Sp.S, M. Biomed
1
Profil Rumah Sakit
Nama Rumah Sakit: Rumah Sakit Tk. IV 12.07.01 Singkawang
Alamat : Jl. Perwira No. H 15 Singkawang Tengah
Nomor Telepon/Fax : (0562) 631427
Kelas Rumah Sakit : Kelas D
Ijin Operasional : Surat Keputusan Walikota Singkawang No
441.6/32/SDK-C Tahun 2018, tanggal 29 Januari
2018
Akreditasi KARS : PERDANA (31 Maret 2017 sd 9 Maret 2020)
Luas : Bangunan 2.752 M2 di atas tanah seluas 7.236 M2
Kapasitas Tempat Tidur : 70 Tempat Tidur

2
Visi
“Menjadi Rumah Sakit Kebanggaan Prajurit, PNS TNI – AD
beserta Keluarganya dan Masyarakat”

Misi
1. Memberikan pelayanan kesehatan yang profesional, bermoral dan beretika
2. Meningkatkan kualitas personil melalui pendidikan dan pelatihan
3. Melengkapi sarana dan prasarana secara bertahap

3
Motto
“ WE ARE YOUR FAMILY “

“Kami Melayani Anda, Sebagaimana Keluarga Kami Juga”

4
STRUKTUR ORGANISASI
Perkasad Nomor : 74 /2014
Tanggal : 2 Desember 2014

STAF MEDIK KEPALA RUMAH


KOMITE MEDIK
FUNGSIONAL SAKIT

WAKIL KEPALA KOMITE


KEPERAWATAN

KOMITE TENAGA
KESEHATAN LAINNYA

PANITIA PPI

URUSAN
URUSAN TUUD
PELAYANAN MEDIS

INSTAL UNIT UNIT UNIT UNIT


INSTAL INSTAL UNIT DIKLAT
WATNAP FARMASI JANGDIAG JANGWAT RIKKES
BEDAH DAN WATLAN
ANESTESI

5
SUMBER DAYA MANUSIA
TENAGA MEDIS

6
SUMBER DAYA MANUSIA
TENAGA PARAMEDIS dan TENAGA KESEHATAN LAINNYA

7
JENIS PELAYANAN

1. INSTALASI GAWAT DARURAT

 Pelayanan 24 jam
 7 tempat tidur bedah
dan non bedah
 Ruang tindakan
 Ruang resusitasi
 Ruang dokter jaga

8
JENIS PELAYANAN
2. PELAYANAN RAWAT JALAN
POLI BEDAH

POLI OBSGYN

POLI PENYAKIT DALAM

POLI ANAK

POLI SARAF

POLI GIGI

POLI PARU

POLI FISIOTERAPI
9
JENIS PELAYANAN

3. PELAYANAN RAWAT INAP (70 TT)


A. Ruang VVIP (5 TT)
B. Ruang VIP (4 TT)
C. Ruang Kelas 1 (14 TT)
D. Ruang Kelas 2 (11 TT)
E. Ruang Kelas 3 (18 TT)
F. Ruang Anak (Kelas 2 dan Kelas 3) (10 TT)
G. Ruang Kebidanan (3 TT)
H.Ruang Perinatologi (2 TT)
I. Ruang HCU (1 TT)
J. Ruang Isolasi (2 TT)

10
FASILITAS PENUNJANG

 LABORATORIUM
 RADIOLOGI
 KAMAR OPERASI
 INSTALASI FARMASI
 INSTALASI GIZI
 KAMAR JENAZAH
 IPAL
 LAUNDRY

11
FASILITAS PENUNJANG
Laboratorium Radiologi Instalasi Farmasi

Dapur Kamar Operasi Kamar Operasi Kamar Jenazah

12
PELAYANAN KESEHATAN
Prajurit TNI AD dan PNS TNI AD
- Kodim Singkawang
- Brigif 19/Khatulistiwa
- Rindam XII/TPR
- Yonif 641/R
- Tepbek, Tim Pal, Subdenpom, Minvetcad
- Satgas Yonif Pamtas RI-Malaysia

Keluarga TNI/PNS AD
 PPK 1 singkawang : 1.688
 PPK 1 Rindam : 1.143
 PPK 1 Brigif : 512
 PPK 1 Yonif 641 : 1.084
 PPK 1 Sambas : 244
 Jumlah : 4.671

Masyarakat umum seputar Singkawang Bengkayang Sambas

13
JUMLAH KUNJUNGAN
RAWAT JALAN
NO BULAN 2016 2017 2018
1. Januari 456 412
2. Pebruari 477 480
3. Maret 432 441
4. April 328 335
5. Mei 425 437
6. Juni 445 453
7. Juli 301 317
8. Agustus 414 183
9. September 375 279
10. Oktober 270 295
11. Nopember 319 322
12. Desember 257 222
JUMLAH 4.499 4.176
14
JUMLAH KUNJUNGAN
RAWAT INAP
NO BULAN 2016 2017 2018
1. Januari 348 375
2. Pebruari 461 471
3. Maret 420 432
4. April 371 361
5. Mei 332 327
6. Juni 328 341
7. Juli 333 329
8. Agustus 380 327
9. September 375 341
10. Oktober 350 261
11. Nopember 305 415
12. Desember 324 321
JUMLAH 4.327 4.301
15
BED OCCUPATION RATE (BOR)
RUMAH SAKIT TK IV 12.07.01 SINGKAWANG
80 72,4
70 64,3 62,2
55,3
60

45,2 46
50

40

30

20

10

0
2012 2013 2014 2015 2016 2017

16
Average Length Of Stay (ALOS)
Rumah Sakit Tk IV 12.07.01 Singkawang

4 3,8
3,3 3,3
3.5 3,2 3,2
3,0
3

2.5

1.5

0.5

0
2012 2013 2014 2015 2016 2017
17
Bed Turn Over (BTO)
Rumah Sakit Tk IV 12.07.01 Singkawang
60
51.6
50
39.6 41.5
38.4
40 32.4

30

20

10

0
2013 2014 2015 2016 2017
18
Turn Over Interval (TOI)
Rumah Sakit Tk IV 12.07.01 Singkawang

3,0 3,0
3
2,6
2,4
2.5
2,0
2

1.5
1,0
1

0.5

0
2012 2013 2014 2015 2016 2017
19
DUKUNGAN KESEHATAN
Melaksanakan Dukungan Kesehatan kepada satuan yang berada di wilayah
Singkawang, Bengkayang, Sambas dan kegiatan Kodam XII/TPR yang dilaksanakan di
wilayah Singkawang

Dukungan kesehatan yang dilaksanakan :

1. Melaksanakan rikkes dan dukkes Garjas periodik dan UKP Kodim Singkawang, Brigif, Rindam dan Yonif
641 R.
2. Melaksanakan dukkes Latbakjatri Kodim Singkawang
3. Melaksanakan rikkes dan dukkes lomba Ton Tangkas Kodam XII/TPR
4. Melaksanakan dukkes TC Atlit Porad Kodam XII/TPR
5. Melaksanakan dukkes Pam VVIP RI 1
6. Melaksanakan dukkes Apel Dansat Kodam XII/TPR
7. Melaksanakan rikkes dan dukkes kegiatan siswa Rindam (Secata, Secaba, Secataif, Secabaif)
8. Melaksanakan dukkes serpas Pam Tas RI-Malaysia
9. Melaksanakan dukkes Baksos Pengobatan dan khitan massal TNI-Polri di Perbatasan 20
KENDALA YANG DIHADAPI
1. SDM baru terpenuhi 38,71 % dari DSPP
2. Sarana Prasarana belum terpenuhi sesuai standar Rumkit kelas D
3. Alkes belum terpenuhi sesuai standar Rumkit kelas D
4. Dana BPJS sering terlambat sehingga mempengaruhi operasional rumah
sakit dan pemesanan obat untuk apotik

21
USAHA YANG DILAKUKAN SATUAN

1. Mengajukan kebutuhan personel ke komando atas (Kesdam) dan


menambah tenaga kerja sukarela
2. Melengkapi sarana prasarana sedikit demi sedikit secara swadaya
3. Melengkapi alkes sedikit demi sedikit secara swadaya dan mengajukan ke
Komando Atas
4. Selalu berkoordinasi dengan BPJS Cabang Singkawang untuk kelancaran
klaim dana BPJS
5. Selalu berkoordinasi dengan Dinkes Singkawang dan apotik tetangga
untuk peminjaman obat

22
RENCANA KEDEPAN
1. Membuat rumah singgah
2. Membuat sarana teleconference
3. Merenovasi/membuat gedung OK baru
4. Membuat Ruang HCU/ICU
5. Memperbaiki/membuat Pengolahan IPAL
6. Mengadakan incenerator
7. Menaikkan daya listrik dan mengajukan genset listrik
8. Mengadakan/mengajukan ambulance

23
ALKES YANG DI AJUKAN

24
ALKES YANG DI AJUKAN

25
TERIMA KASIH

26

Anda mungkin juga menyukai