Anda di halaman 1dari 11

Anugerah Inovator

Sumatera Selatan Tahun 2021

Kategori Istri Camat


Inovatif
PROFIL INOVATOR
NAMA : HARTATI

NAMA PANGGILAN : TATIK


TEMPAT TANGGAL LAHIR : MARTAPURA, 10 Desember 1968

NAMA SUAMI : KAMALUDIN,S.Sos.,M.Si


RIWAYAT PENDIDIKAN : 1. SDN METRO LAMPUNG TIMUR
2. SMP YPL KERINJING KAB.OGAN ILIR
3. SPG PGRI TANJUNG RAJA OGAN ILIR

JABATAN   KETUA TP.PKK KECAMATAN INDRALAYA


SELATAN
NAMA AYAH : ALM. CIK DEN

NAMA IBU : ALM. DAWIYAH


ANAK KE : 5 (LIMA)
Prestasi dan penghargaan

1. Duta Stunting Kecamatan Indralaya Selatan Tahun 2018


2. Bunda Paud Kecamatan Indralaya Selatan tahun 2017
3. Juara II lomba cepat tepat lansia tingkat Kab.Ogan Ilir tahun 2019
4. Juara II lomba senam lansia kreasi
5. Juara 2 Lomba Masak Makanan serba Ikan Tingkat Kabupaten Ogan Ilir
6. Juara harapan 3 Lomba Masakan B2SA (Beragam Bergizi Seimbang dan Aman) Tingkat Kabupaten Ogan Ilir
7. Juara harapan 1 Lomba PAAR PCKS, di Desa Tanjung Lubuk Tingkat Kabupaten Ogan Ilir
8. Juara II Lomba Senam Lansia Tingkat Kabupaten Ogan Ilir
9. Juara 1 Lomba PHBS, di Desa Tanjung Dayang Selatan Tingkat Kabupaten Ogan Ilir
10. Juara 1 Lomba KESLING, di Desa Tanjung Dayang Selatan Tingkat Kabupaten Ogan Ilir
11. Juara harapan 1 Lomba Balita Tingkat Kabupaten Ogan Ilir
12. Juara 1 PHBS Tingkat Provinsi
Kecamatan Indralaya Selatan adalah hasil pemekaran dari 3 Kecamatan yaitu Kecamatan Indralaya, Tanjung Batu dan Kecamatan Tanjung Raja dengan luas wilayah
97.26 km2. Jumlah Penduduk sebanyak 22.539 Jiwa dan jumlah KK sebanyak 6.536 KK yang terdiri dari 14 Desa dengan batas-batas sebagai berikut :
 Sebelah Utara berbatasan dengan Kecamatan Indralaya
 Sebelah Selatan berbatasan dengan Kecamatan Rantau Panjang
 Sebelah Barat berbatasan dengan Kecamatan Tanjung Raja
 Sebelah Selatan berbatasan dengan Kecamatan Tanjung Batu
Kecamatan Indralaya Selatan memiliki 2 suku yaitu Suku Pegagan dan Suku Penesak. Mata pencaharian penduduk antara lain : Petani, Pedagang, Pengrajin, dll.
Kecamatan Indralaya Selatan merupakan pusat sentra antara lain; Sentra Pembibitan Pertanian yaitu Desa Sukaraja Baru, Desa Sukaraja Lama dan Desa Arisan Gading. Untuk
Sentra Kuliner yaitu Desa Meranjat I, Desa Meranjat II, Desa Meranjat Ilir, Desa Tebing Gerinting Selatan dan Desa Tebing Gerinting Utara. Dan Sentra Pandai Besi yaitu Desa
Tanjung Dayang Utara, Desa Tanjung Dayang Selatan dan Desa Mandi Angin.
Dari tahun ke tahun masyarakat yang berusaha di bidang pembibitan pertanian, kuliner dan lainnya selalu mengalami perubahan seiring dengan kemajuan zaman yaitu
dengan melakukan inovasi-inovasi seperti usaha pembibitan pertanian dan kuliner. Salah satu bentuk Inovasi Sentra Pembibitan Pertanian adalah Bibit Tanaman Penghasil
Dollar (Bilar) sebagai dekorasi taman.
Bentuk inovasi lainnya di Sentra Kuliner yang berada di Desa Meranjat I yaitu Samlokan (Pekasam Telok Ikan) dan Punnies (Pajoan Puntir Manis) yang berada di Desa
INOVASI-INOVASI YANG DILAKUKAN /DI BINA
OLEH IBU HARTATI KAMALUDIN

 BILAR (Bibit Tanaman Penghasil Dollar )

 TALI ASIH (Tata Lingkungan Menjadi Bersih )

 SAMLOKAN (Pekasam Telok Ikan)

 PUNNIES (PAJOAN PUNTIR MANIS)

 CANTING ISDEBES (Cegah Stunting Bersama Istri Kades )

 GERBONK PASSAK (Gerakan Bongkar Pasang Alat Kontrasepsi


MKJP)
Dollar )
Latar Belakang:
Desa Sukaraja Baru sangat terkenal dengan bibit tanaman yang unggul ,salah
satunya tanaman hias,meningkatnya penjualan bibit tanaman hias di Desa
Sukaraja Baru membuat ibu Hartati Kamaludin mengadakan Pembinaan kepada
anggota TP.PKK Desa untuk mengelola Tanaman Hias tersebut sebelum di jual
di pasaran menjadi peluang usaha.
Tahun Diterapkan : 2018
Bentuk Inovasi :
Sebagai Dekorasi/Taman di acara Pernikahan,Khitanan dan lain
lain
Tujuan Inovasi :
- Pemanfaatan bibit tanaman untuk kegiatan sosial Desa
Seperti disewakan di acara Pernikahan sebagai
Dekorasi/Pertamanan
- Menjadikan Tanaman hias sebelum laku terjual jadi
bermanfaat untuk kesejahteraan Masyarakat
- Melestarikan tanaman hias
Hasil/Menfaat :
- Memahami cara Budidaya Tanaman Hias
- Meningkatkan Penghasilan Masyarakat
TALI ASIH (Tata Lingkungan Menjadi
Bersih )
Tujuan Inovasi :
Latar Belakang : Keberadaan sampah di Masyarakat bisa - Menangai masalah sampah dengan cara bekerja sama yang
sangat mengkhawatirkan bilamana tidak segera ditangani nyata antara pemerintah dan Masyarakat lingkungan sekitar
dan dikelola secara baik dan benar dapat menimbul - terwujudnya kebersihan dan keindahan lingkungan yang di
berbagai macam penyaklit di lingkungan masyarakat,dan dambakan bersama.
melihat kondisi tersebut ibu Hartati selaku ketua TP.PKK
Kecamatan Indralaya Selatan berinisiatif menjadikan Desa Hasil/Menfaat :
Tanjung Dayang Selatan sebagai percontohan untuk Desa - Lingkungan lebih bersih dan terhindar dari penyakit
lainya di lingkungan Kecamatan Indralaya Selatan sebagai - menyadarkan masyarakat akan pentingnya kebersihan
Desa Bersih dari sampah dengan cara mengajak
masyarakat untuk peduli terhadap sampah.
Tahun Diterapkan : 2019
Bentuk Inovasi :
- Bedirinya TPA (Tempat Pembuangan Sampah ) di Desa
Tanjung Dayang Selatan
- Setiap hari Senin sampah di angkut ke lokasi
pembuangan sampah dengan mobil angkutan Desa.
SAMLOKAN (PEKASAM
TELOK IKAN)

Latar Belakang:
Desa meranjat merupakan Desa yang sebagian wilayahnya terdiri dari
perairan,oleh karenanya para lelaki di Daerah ini kebanyakan menjadi Bentuk Inovasi :
nelayan (pencari Ikan),masyarakat Desa meranjat dapat dikatagorikan
pada kehidupan keseharinya tidak lepas dari keterikatan pengelolaan - Memberikan pembinaan kepada Masyarakat Desa Meranjat untuk
ikan, Banyaknya ikan dan telok ikan air tawar(sungai) di Desa meranjat
dan belum tersedianya fasilitas untuk mengwetkan ikan,telok ikan air Memanfaatkan Ikan Air Tawar menjadi makanan yang enak ,khas dan bergizi .
tawar membuat masyarakat mencoba berbagai cara agar ikan dan telok - Memberikan pembinaan cara packing yang lebih baik dan menarik
ikan nya tidak terancam busuk,berbagaimacam makanan yang dibuat
dengan bahan dasar ikan salah satunya pekasam telok ikan ,pekasam ikan. - Memberikan pembinaan Cara Pemasaran yang Moderen melalui online (FB,WA,IG )

Tahun Diterapkan : 2019

Tujuan Inovasi :

- Masyarakat mengerti Bagaimana cara mengatasi Ikan Air Tawar dan Telok
Ikan nya yang mudah membusuk tanpa menggunakan pengawet yang bersifat
bahan kimia dengan baik dan benar
- Menambah Penghasilan Keluarga

Hasil/Menfaat :
Meningkatnya pengetahuan masyarakat terhadap fermentasi Telok Ikan air tawar dan
Ikan Air Tawar (pekasam) dan produk olahan yang di hasilkan dapat memberi nilah
tambah pendapatan bagi masyarakat.
PUNNIES (PAJOAN PUNTIR MANIS)

Latar Belakang :
Bentuk Inovasi :
- Melakukan pembinaan cara pembuatan puntir secara praktis dan higenis
Kekayaan kuliner Indonesia memang luar biasa selama ini

kita sering mendengar berbagai macam makanan khas Tujuan Inovasi :


1. Memperkenalkan makanan puntir adalah makanan tradisional khas Kabupaten Ogan Ilir
Indonesia yang di temukan di berbagai tempat padahal
tepatnya Kecamatan Indralaya Selatan
masih banyak sekali makanan tradisional yang ada yang 2. Melestarikan makanan Tradisional khas Daerah Kabupapen Ogan Ilir

tidak ter ekpos rasanyapun sangat lezat dan unik dan di


Hasil/Menfaat :
gemari oleh orang tua,ana-anak dan remaja - Menambah Penghasilan Keluarga
- Makanan punter ini di kenal kembali oleh masyarakat luas
Makanan puntir ini sudah langka dan susah di cari ,dan perlu

di lestarikan di Kabupaten Ogan Ilir khusunya di Kecamatan

Indralaya Selatan

Tahun Diterapkan : 2021


ANTING ISDEBES (Cegah Stunting Bersama Istri Kades )
Latar Belakang: Tahun Diterapkan : 2018
Stunting merupakan kondisi gagal pertumbuhan pada anak
(pertumbuhan tubuh dan otak) akibat pengurangan gizi dalam Bentuk Inovasi : Melibatkan Istri Kades menjadi DUTA untuk mempercepat
waktu yang lama sehingga, anak lebih pendek dari anak penurunan stunting
normal seusianya dan memiliki keterlambatan dalam berpikir
Dikecamatan Indralaya Selatan mempunyai 5 Desa yang Tujuan Inovasi : Supaya program tersebut tepat sasaran sampai ke pelosok
menjadi LOCUS Stunting yang terdiri dari Desa Desa
1. Sukaraja Baru
2. Tanjung Dayang Selatan Hasil/Menfaat : Menurunya angka Stunting di Kabupaten Ogan Ilir
3. Arisan Gading terkhusus di Kecamatan Indralaya Selatan
4. Meranjat I
5. Tebing Gerinting Selatan
GERBONK PASSAK (Gerakan Bongkar Pasang Alat Kontrasepsi MKJP)

Latar Belakang : Tahun Diterapkan : 2018

Indonesia merupakan Negara yang memiliki jumlah penduduk Bentuk Inovasi : Kader KB PPKBD dan sub PPKBD
terbesar, yaitu masuk dalam peringkat ke-4 dunia setelah melaksanakan KIE (komunikasi Informasi dan edukasi) ke
cina untuk menekan laju pertumbuhan penduduk di rumah-rumah dan di setiap ada kesempatan
Indonesia, pemerintah mengupayakan dengan program
Keluarga Berencaa bagi pasangan usia subur,Salah satu arah
kebijakan dari RPJM adalah meningkatkan penggunaan alat
dan obat kontrasepsi jangka panjang. Tujuan Inovasi :

Di program KB dikenal 2 metoda yaitu metoda MKJP dan non 1. Agar Masyarakat tetap ber KB terutama KB jangka
MKJP panjang

MKJP :MOW,MOP,IUD,INPLANT 2. Pasangan usia subur (PUS) paham tentang pentingya KB


Non MKJP : PIL,Suntik,Kondom,Tradisional untuk mencapai NKKBS
Di Indralaya Selatan penggunaan kontrasepsi jangka panjang Hasil/Menfaat :
(MKJP) masih sangat rendah di bandiing dengan non MKJP
- Meningkatnya cakupan MKJP

- Meningkatnya cakupan MKJP, dari Januari s/d September


2021
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai