Anda di halaman 1dari 23

Kegiatan PT.

Kideco Jaya Agung


GREEN ECO EDU FOR KIDS
By Maria Angelina Beting
SMP Negeri 3 Long Ikis
Bersama Botol Oli
Semua menjadi
Senang

By Maria Angelina Beting


SMP Negeri 3 Long Ikis
Backround 3

Konsep/ Isi Inisiasi 6

Action Plan 7
OUTLINE
Unsur Terbarukan 18

Unsur 3R 20

Kesimpulan 21
Background

Kementrian lingkungan hidup kehutanan [KLHK] menyampaikan


bahwa produksi sampah nasional mencapai 175.000 ton per hari. Rata-
rata satu orang penduduk Indonesia menyumbang sampah sebanyak
0,7kg per hari. Jika di kalkulasi dalam skala tahunan, Indonesia
menghasilkan sampah sebanyak 64 juta ton! Jenis sampah yang
dihasilkan adalah sampah organik (sisa makanan dan tumbuhan),
plastik dan kertas. Plastik merupakan Salah satu jenis sampah yang
meningkat dalam 10 tahun terakhir.
Meningkatnya sampah plastik akan berdampak negatif terhadap
lingkungan, sebab tidak dapat terurai dengan cepat karena membutuhkan
waktu 100-500 tahun agar bisa terurai. Sampah plastik yang dibuang
sembarangan dapat menyumbat saluran selokan dan sungai sehingga bisa
menyebabkan banjir. Jika dibakar bisa mengeluarkan zat - zat yang
berbahaya bagi Kesehatan manusia. Kategori sampah plastik yang
terbesar berasal dari kemasan dan wadah seperti; botol minuman, tutup
botol, botol sampo, botol oli dan lainnya.
Botol oli bekas juga termasuk dalam limbah plastik yang
sulit untuk di urai dan jumlahnya juga sangat banyak. Jika botol
oli bekas di buang sembarangan maka akan menyebabkan
pencemaran udara, air dan tanah karena didalam botol oli
tersebut terdapat sisa - sisa cairan oli yang bisa berbahaya bagi
manusia dan makhluk hidup lainnya jika di buang
sembarangan dan jika dibakar maka akan sangat berbahaya
karna bisa mengeluarkan api dan dapat menyebabkan
pencemaran udara yang tidak baik bagi manusia.
Konsep/ Isi Inisiasi

Survei Lapangan
Menentukan Ide yang akan
dijadikan Green Initiative
Mengatur Strategi dalam
pengumpulan bahan yang akan
dibuat
Mengumpulkan bahan-bahan
yang digunakan
Membuat Pembatas atau Dinding
taman dari Botol Oli
Hasil Pembuatan
Action Plan Survei Lapangan

Lingkungan Sekolah
Lokasi Survei lapangan

Pasar Desa dekat Sekolah

Bengkel motor dekat Sekolah

Masyarakat sekitar dekat Sekolah

Hasil yang didapat dari Lingkungan Sekolah, Pasar Desa dan Masyarakat
Sekitar lebih banyak didominasi jenis sampah plastik, Sedangkan pada
Bengkel banyak botol oli bekas yang menumpuk ditempat pembuangan
sampah tersebut.
Menentukan Ide yang akan
dijadikan
Green Initiative
Banyak Ada Bagaimana mengelola
Sampah il mba
h sampah tersebut tanpa
merusak lingkungan?
Plastik to l o li
bo

Saya masukan saja plastik tersebut


kedalam botol oli pasti muat
banyak dan saya susun menjadi
dinding atau pembatas Taman.
Mengatur Strategi dalam pengumpulan
bahan yang akan dibuat

1. Saya menghubungi teman - teman

2. Saya ajak teman untuk diskusi

3. Ada yang mengumpulkan sampah plastik dan ada


yang mengumpulkan sampah Botol bekas Oli
Mengumpulkan bahan-bahan
yang digunakan

Mengumpulkan Mengumpulkan limbah Mengumpulkan


Mengumpulkan bahan limbah
limbah dari pasar dari lingkungan botol bekas oli dari
dari sekolah
masyarakat sekitar bengkel
Melihat begitu banyak sampah plastik yang ada dilingkungan
sekolah saya dan lingkungan sekitar, membuat saya terinspirasi
untuk mengurangi sampah plastik yang sudah ada dan
memanfaatkan botol oli bekas menjadi dinding taman dengan
memadukan sampah plastik yang elastis yang akan dimasukan
kedalam botol tersebut dengan begitu saya sudah membantu
mengurangi sampah plastik yang ada di lingkungan saya.
Membuat Pembatas atau
Dinding taman dari Botol Oli

1. Siapkan Alat dan Bahan :


Alat : Bahan :
a. Sampah Plastik yang Elastis
a. Gergaji besi
b. Botol Oli bekas
b. Gerinda
c. Papan Ukuran P = 2,5 m dan
b. Alat bor
l = 10 cm sebanyak 4 buah
c. Palu
d. Papan Ukuran P = 1 m dan
d. Tang
l = 10 cm Sebanyak 12 buah
e. Gergaji Kayu
e. Kawat 10 m
f. Paku
2. Cara Pembuatan Pembatas /Dinding Taman
Ukuran 5 m x 1 m

a. Potong leher botol dengan


gergaji besi atau Gerinda

b. Cuci botol dengan Sabun agar sisa


minyak tidak ada lagi, kemudian
dikeringkan
d. Buat media atau bingkai dari papan yang
c. Melubangi 2 lubang pada badan sudah disiapkan kemudian dibor papan
botol dengan bor menggunakan tersebut untuk letak kawat dengan Jarak 9cm
cetakan yang dibuat
e. Kemudian disusun botol oli tersebut
menggunakan Kawat. Supaya bagus, disusun
dengan membentuk motif

f. Setiap memasukan botol oli melalui kawat


langsung kita masukan limbah plastik kedalam
botol oli tersebut, hati – hati dengan kawat yang
ada didalam, jangan sampai terdorong dan bengkok.
g. Setelah sudah jadi semua kita
pasang dilokasi yang sudah
ditentukan
Hasil Pembuatan
Unsur Terbarukan
Terinspirasi dari Pengolahan limbah sampah
botol bekas Oli yang dibuat menjadi dinding
pembatas Rumah (
https://www.youtube.com/watch?v=SaEUdlT64Lw)

Membuat saya berfikir untuk memodifikasi karya


tersebut dengan memasukan sampah plastik yang
elastis kedalam botol oli tersebut menjadi dinding
taman.
Dengan itu saya sudah dapat melakukan Green Initiative
yang artinya dengan Inovasi ini kita sudah bisa mengurangi
limbah sampah plastik yang ada. Sehingga limbah tersebut
tidak merusak lingkungan karena termanfaatkan.

Pada pembuatan dinding taman memerlukan 280 botol.


Jika dirata-rata satu botol oli bekas dapat memuat 16
kantong plastik ukuran sedang. Maka ada 4.480 kantong
plastik ukuran sedang sudah bisa termanfaatkan sehingga
lingkungan menjadi aman dan bersih
Unsur 3R

Pembuatan dinding taman yang menggunakan botol oli bekas menerapkan 3R


(Reduce, Reuse dan Recycle)
Limbah Plastik yang dimasukan kedalam botol oli bekas dapat
Reduce mengurangi limbah sampah yang dapat merusak lingkungan
begitu juga dengan botol oli

Botol Oli bekas kita gunakan Kembali menjadi


Reuse dinding/pembatas taman
Botol oli merupakan salah satu botol yang bahannya
Recyle masih dapat didaur ulang menjadi botol oli atau wadah
plastik lain, begitu juga dengan limbah Plastik yang
dimasukan kedalam botol
Kesimpulan
Sesuai Judul yang saya angkat ‘’Bersama Botol Oli , Semua menjadi
Senang’’
Artinya dengan botol bekas oli kita bisa membuat dinding atau pembatas taman
dengan dibentuk menjadi suatu motif sehingga terlihat indah dipandang dan menjadi
senang karena sampah plastik menjadi berkurang karena bisa kita masukan kedalam
botol tersebut yang berfungsi untuk memadatkan botol tersebut dan menjadi berat.
Walaupun ada solusi ini, Kita harus tetap bijak dalam menggunakan kemasan yang
tidak Perlu
‘’Gerakan Green Initiative harus terus kita Lakukan’’
‘’Let’s go Green, to Keep Green
Our Earth’’

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai