Anda di halaman 1dari 9

DASAR-DASAR

ELEKTROKARDIOLOGI
A. Pengertian
• Elektrokardiografi adalah ilmu yang mempelajari aktivitas
listrik jantung.
• Elekttrokardiogram (EKG) adalah suatu grafik yang
menggambarkan rekaman listrik jantung. Kegiatan listrik
jantung dapat dicatat dan direkam melalui elektroda-
elektroda yang dipasang pada permukaan tubuh. EKG sangat
berguna dalam membantu menegakkan diagnosa beberapa
penyakit jantung akan tetapi klinis pasien tetap menjadi
pegangan yang penting dalam menegakkan diagnosa, sebab
sering kelainan EKG ditemukan pada normal atau sebaliknya
gambaran EKG normal didapat pada orang yang menderita
kelainan jantung
B. Fungsi EKG
• EKG mempunyai fungsi diagnostik diantaranya :
1. Aritmia jantung
2. Hipertrofi atrium dan ventrikel
3. Iskemik dan infark miocard
4. Efek obat-obatan
5. Gangguan keseimbangan elektrolit khususnya
kalium
6. Penilaian fungsi pacu jantung
C. Sandapan EKG
• Untuk memperoleh rekaman EKG, dipasang elektroda-elektroda di kulit pada
tempat-tempat tertentu. Lokasi penempatan elektroda sangat penting diperhatikan,
karena penempatan yang salah akan menghasilkan pencatatan yang berbeda .
• Terdapat 2 jenis sandapan (Lead) pada EKG :
1. Sandapan Bipolar
2. Sandapan unipolar

3. Sandapan Bipolar
Adalah merekam perbedaan potensial dari dua elektroda, sanddapan ini
ditandai dengan angka romawi (I,II,III)
a. Sandapan I : Merekam pada potensial antara tangan kanan (RA) dengan
tangan kiri (LA) dimana tangan kanan bermuatan (-) dan tangan kiri
bermuatan (+)
b. Sandapan II : Merekam beda potensial antara tangan kanan (RA) dengan kaki
kiri (LF) dimana tangan kanan bermuatan (-) dan kaki kiri bermuatan (+)
c. Sandapan III : Merekam beda potensial antar tangan kiri (LA) dengan kaki
kiri (LF), dimana tangan kiri bermuatan (-) dan kaki kanan bermuatan (+)
2. Sandapan Unipolar
Sandapan unipolar ini terbagi dua yaitu sanapan unipolar ekstermitas dan
unipolar prekordial.
a. Sanapan Unipolar Ekstermitas
1. Sandapan Avr
Merekam potensial listrik pada tangan kanan (RA), dimana tangan kanan
bermuatan (+), tangan kiri dan kaki kiri membentuk elektroda indifern
2. Sandapan Avl
Merekam potensial listrik pada tangan kiri (LA), dimana tangan kiri
bermuatan (+), tangan kanan dan kaki kiri membentuk eletroda indifern
3. Sandapan Avf
Merekam potensial listrik pada kaki kiri ( LF), dimana kaki kiri
membentuk elektroda indefern
B. Sandapan Unipolar Prekordial
Merekam besar potensial jantung dengan bantuan elektroda
yang ditempatkan dibeberapa dinding dada.
Letak Sandapan :
V1 : .....
V2 : .....
V3 : .....
V4 : .....
V5 : .....
V6 : ....
D. KERTAS EKG
• Kertas EKG merupakan kertas grafik horizontal dan
garis vertikal dengan jarak 1mm = 1 kotak kecil ( KK
). Garis yang lebih tebal terdapat pada setiap 5mm =
5KK = I Kotak Besar ( KB )
E. KURVA EKG

• Kurva EKG menggambarkan proses listrik


yang terjadi pada atrium dan ventrikel, EKG
normal terdiri dari gelombang P,Q,R,S dan T
serta kadang terlihat gelombang U. Selain itu
ada juga beberapa interval dan segmen EKG.

Anda mungkin juga menyukai