Anda di halaman 1dari 44

SISTEM

PERNAFASAN

Ns. H. ADE RENDRA KURNIAWAN, M.Kep


Please…….
turn it off
before
arriving to
class!

08/26/2022 copyright 2006 2


www.brainybetty.com
Definisi
Pernafasan : pergerakan O2 dari atmosfer menuju
ke sel-sel & keluarnya CO2 dari sel-sel ke
udara bebas,untuk menjalankan fungsi normal
sel di dalam tubuh.

08/26/2022 copyright 2006 3


www.brainybetty.com
ANATOMI
1. Jalan napas atas : hidung, sinus paranasal, tulang
turbinasi (konka), faring tonsil adenoid, laring dan
trakea
2. Jalan nafas bawah : paru, pleura, mediastinum, lobus,
segmen, bronkus, bronkiolus, bronkiolus terminalis,
bronkiolus respiratorius dan alveoli

08/26/2022 copyright 2006 4


www.brainybetty.com
08/26/2022 copyright 2006 5
www.brainybetty.com
08/26/2022 copyright 2006 6
www.brainybetty.com
Hidung
• Dibagi oleh septum menjadi rongga kiri dan kanan
• Dibagi menjadi 3 saluran oleh penonjolan turbinasi
(konka)
• Dilapisi oleh membran mukosa yg banyak mengandung
vaskuler.
• Lendir disekresi oleh sel-sel goblet dan bergerak ke
belakang nasofaring oleh gerakan silia
• Berfungsi sebagai : saluran udara mengalir dari dan ke
paru –paru yaitu ; penyaring kotoran, melembabkan dan
menghangatkan udara yg dihirup.
• Olfaktori yg berkurang sejalan dgn pertambahan usia
7
Sinus paranasal
• Rongga-rongga udara dihubungkan oleh duktus yg
mengalir ke dalam rongga hidung.
• Sinus berdasarkan letaknya : frontalis, etmoidalis,
sfenoidalis dan maksilaris.
• Fungsinya sebagai bilik peresonansi saat bicara dan
tempat umum terjadinya infeksi

08/26/2022 copyright 2006 8


www.brainybetty.com
Faring
• Struktur seperti tuba yg menghubungkan rongga
hidung dan rongga mulut ke laring.
• Dibagi menjadi 3 region : nasal, oral dan laring.
• Fungsi saluran pada traktus respiratorius dan
digestif .

08/26/2022 copyright 2006 9


www.brainybetty.com
Laring
• Rangkaian cincin tulang rawan yg dihubungkan oleh
otot-otot dan mengandung pita suara.
• Pd waktu menelan gerakan laring ke atas penutupan
glotis.
• Berperan mengarahkan makanan dan cairan masuk ke
dalam esofagus .
• Laring berfungsi sebagi fonasi dan organ pelindung
jalan nafas dari obstruksi benda asing melalui batuk.

08/26/2022 copyright 2006 10


www.brainybetty.com
Trakea
• Disokong oleh cincin tulang rawan berbentuk seperti
sepatu kuda yg panjangnya 12.5cm (5inci)
• Letaknya tepat di depan esofagus , tempat trakea
bercabang menjadi bronkus disebut Karina .

08/26/2022 copyright 2006 11


www.brainybetty.com
08/26/2022 copyright 2006 12
www.brainybetty.com
Bronkus
Terbagi menjadi bronkus kanan dan kiri
• bronkus lobaris kanan (3 lobus) dan bronkus lobaris kiri (2
bronkus)
• Bronkus lobaris kanan : menjadi 10 bronkus segmental dan
bronkus lobaris kiri terbagi menjadi 9 bronkus segmental
• Bronkus segmentalis ini kemudian terbagi lagi menjadi bronkus
subsegmental yang dikelilingi oleh jaringan ikat yang
memiliki : arteri, limfatik dan saraf 

08/26/2022 copyright 2006 13


www.brainybetty.com
Bronkiolus
Bronkus segmental bercabang-cabang menjadi bronkiolus
Bronkiolus mengadung kelenjar submukosa yang memproduksi
lendir yang membentuk selimut tidak terputus untuk melapisi
bagian dalamj alan napas
Bronkiolus Terminalis
• Bronkiolus membentuk percabangan menjadi bronkiolus terminalis
(yang tidakmempunyai kelenjar lendir dan silia)
Bronkiolus respiratori
Bronkiolus terminalis menjadi bronkiolus respiratori
• Bronkiolus respiratori : saluran transisional antara jalan napas
konduksi dan jalan udara pertukaran gas
Duktus alveolar dan Sakus alveolar
• Bronkiolus respiratori kemudian mengarah kedalamduktus alveolar
dan sakusalveolar
14
• Dan kemudian menjadi alveoli6.
08/26/2022 copyright 2006 15
www.brainybetty.com
Alveoli
• Merupakan tempat pertukaran O2 dan CO2
• Terdapat sekitar 300 juta yang jika bersatu membentuk satu
lembar akan seluas70 m2
• Terdiri atas 3 tipe :
- Sel-sel alveolar tipe I : adalah sel epitel yang membentuk
dinding alveoli
- Sel-sel alveolar tipe II : adalah sel yang aktif secara
metabolik dan mensekresi surfaktan (suatu fosfolipid
yang melapisi permukaandalamdan mencegah
alveolaragar tidak kolaps)
- - Sel-sel alveolar tipe III : adalah makrofag yang
merupakan sel-sel fagotosis dan bekerja sebagai
mekanisme pertahanan
16
08/26/2022 copyright 2006 17
www.brainybetty.com
08/26/2022 copyright 2006 18
www.brainybetty.com
PARU
• Merupakan organ yang elastis berbentuk kerucut
• Terletakdalamrongga dada atau toraks
• Kedua paru dipisahkan oleh mediastinum sentral yang
berisijantungdanbeberapa pembuluh darah besar
• Setiap paru mempunyai apeks dan basis
• Paru kanan lebih besar dan terbagi menjadi 3 lobus oleh
fisura interlobaris
  • Paru kiri lebih kecil dan terbagi menjadi 2 lobus
• Lobos-lobus tersebut terbagi lagi menjadi beberapa
segmen. Paru kanan dibagi menjadi 10 segmen
sedangkan paru kiri dibagi dalam 9 segmen.

08/26/2022 copyright 2006 19


www.brainybetty.com
PLEURA
• Merupakan lapisan tipis yang mengandung kolagen dan
jaringan elastis
• Terbagi mejadi 2 :
- Pleura parietalis yaitu yang melapisi rongga dada
- Pleura viseralis yaitu yang menyelubingi setiap paru-paru
• Diantara pleura terdapat rongga pleura yang berisi cairan tipis
pleura yangberfungsi untuk memudahkan kedua permukaan
itu bergerak selama pernapasan,juga untuk mencegah
pemisahan toraks dengan paru-paru
• Tekanandalamrongga pleura lebih rendah dari tekanan
atmosfir, hal ini untukmencegah kolap paru-paru

08/26/2022 20
Otot-otot bantu Pernapasan
• Otot interkostalis eksterna
• Otot sternokleidomatoideus
• Serratus anterior mengangkat sebagian besar iga
• Skalenus : 2 iga pertama
• Rektus abdominis
• Interkostalis internus

08/26/2022 copyright 2006 21


www.brainybetty.com
08/26/2022 copyright 2006 22
www.brainybetty.com
Ada dua tahap pernapasan,
Tahap pertama oksigen masuk ke dalam dan pengeluaran
karbondioksida ke luar tubuh melalui organ-organ
pernapasan disebut respirasi eksternal, dan
pengangkutan gas-gas pernapasan dari organ-organ
pernapasan ke jaringam tubuh atau sebaliknya dilakukan
oleh sistem sirkulasi
Tahap kedua adalah pertukaran O2 dari cairan tubuh (darah)
dengan CO2 dari sel-sel dalam jaringan, disebut respirasi
internal. Difusi gas-gas pernapasan antara lingkungan
denganpembuluh darah yang terdapat di bawah pembuluh
respiratoris dapat terjadi jika permukaan tempat terjadinya
pertukaran gas harus cukup luas dan tipis, selalu basah
dan permeabel.
23
Dua tempat pertukaran gas
1. Di paru-paru
• Oxygen memiliki tekanan tinggi di dalam paru-paru
dan mengalir ke dalam darah
• CO2 memiliki tekanan tinggi di dalam darah dan akan
mengalir keluar
2. Di jaringan
• Oksigen berpindah menuju jaringan
• CO2 pindah ke dalam darah

08/26/2022 copyright 2006 24


www.brainybetty.com
Fisiologi pernapasan
1. Stadium pertama adalah ventilasi, yaitu masuknya
campuran gas-gas ke dalam dan ke luar paru-paru.
2. Stadium ke dua, transportasi, yang terdiri dari beberapa
aspek :
(a) difusi gas-gas antara alveolus dan kapiler paru-paru
(respirasi eksterna) dan antara darah sistemik dan selsel
jaringan;
(b) Distribusi darah dalam sirkulasi pulmoner dan
penyesuaiannya dengan distribusi udara dalam alveolus-
alveolus; dan
c) reaksi kimia dan fisik dari oksigen dan karbon dioksida
dengan darah.
3. Respirasi sel atau respirasi interna merupakan stadium akhir
dari respirasi. Selama respirasi ini metabolit dioksidasi untuk
mendapatkan energi, dan karbon dioksida terbentuk sebagai
sampah proses metabolisme sel dan dikeluarkan oleh paru.
paru.
08/26/2022 copyright 2006 25
www.brainybetty.com
08/26/2022 copyright 2006 26
www.brainybetty.com
Ventilasi
Udara bergerak masuk dan keluar dari paru-paru karena
selisih tekanan yang terdapat antara atmosfer dan
alveolus oleh kerja mekanik otot-otot.
Inspirasi : gerakan diafragma & otot-otot pernfasan
memperbesar rongga toraks ; menurunkan tekanan didlm
toraks drpd tekanan atmosfer.
Ekspirasi : diafragma rileks, paru mengempis, pnurunan
ukuran rongga toraks ; tekanan alveolar melebihi
tekanan atmosfer.

08/26/2022 copyright 2006 27


www.brainybetty.com
08/26/2022 copyright 2006 28
www.brainybetty.com
TRANSPORT OKSIGEN DALAM DARAH
Oksigen dapat ditranspor dari paru-paru ke jaringan melalui dua
jalan :
1. Secara fisik larut dalam plasma atau
2. Secara kimia berikatan dengan hemoglobin sebagai
oksihemoglobin (HbO2) ikatan kimia oksigen dan hemoglobin
ini
bersifat reversibel.

08/26/2022 copyright 2006 29


www.brainybetty.com
TRANSPORT KARBON DIOKSIDA
DALAM DARAH
• Transport CO2 dari jaringan keparu-paru melalui tiga cara
sebagai berikut:
1. Secara fisk larut dalam plasma (10 %)
2. Berikatan dengan gugus amino pada
Hb dalam sel darah merah (20%)
3. ditransport sebagai bikarbonat plasma (70%)
Karbon dioksida berikatan dengan air dengan
reaksi seperti dibawah ini:
CO2 + H2O = H2CO3 = H+ +HCO3-

08/26/2022 copyright 2006 30


www.brainybetty.com
08/26/2022 copyright 2006 31
www.brainybetty.com
Pengaturan respirasi
Pusat pernafasan
Terletak di Pons dan medula oblongata. Mengontrol
aspek ritmik pernafasan yang dimodifikasi dengan
input volunter dari serebrum.
Pengaturan Kimia pernafasan
Kelebihan CO2 merangsang pusat pernapasan dan
meningkatkan sinyal inspirasi dan ekspirasi yg kuat ke
otot-otot pernafasan. O2 tidak mempunyai efek
langsung.

08/26/2022 copyright 2006 32


www.brainybetty.com
Kontrol Pernapasan
• Persarafan parasimpatis/ kolinergik (mll nervus fagus)
menyebabkan kontraksi otot polos bronkus shg
menyebabkan bronkokonstriksi & peningkatan sekresi kel
mukosa & sel goblet.
• Rangsangan simpatis ditimbulkan epinefrin mll reseptor
adrenergik-beta2 menyebabkan relaksasi otot polos
bronkus, bronkodilatasi, & berkurangnya sekresi bronkus.
• Sistem saraf nonkolinergik non adrenergik (NANC):
melibatkan berbagai mediator seperti ATP, oksida nitrat,
substance P, dan VIP (vasoactive intestinal peptide)
respon penghambatan, meliputi bronkodilatasi, dan
diduga berfungsi sebagai penyeimbang terhadap fungsi
pemicuan oleh sistem kolinergik.
33
PERGERAKAN UDARA

Oxygen
Mengikat hemoglobin didalam sel darah merah
Hemoglobin menangkap O2 di dalam kondisi
hangat dan pH rendah
Karbon dioksida
20% mengikat hemoglobin, 70% dlm bentuk
bicarbonate dalam darah
Sel darah merah mengubah CO2 menjadi
HCO3
-

08/26/2022 cpyright 2006 34


www.brainybetty.com
Penkajian sistem Pernafasan
Riwayat kesehatan :
Alasan untuk mendaptkan bantuan perawatan kesehatan
(dispnea, nyeri, akumulasi mukus, mengi hemoptisis,
edema & batuk )
Kapan maslah/gejala timbul, berlansung berapa lama,
bagaimana peredaan.
Informasi tentang faktor pencetus, durasi, keparahan &
faktor-faktor yg berhubungan.
Faktor yg dapat menunjang kondisi paru: merokok,
riwayat pribadi atau keluarga, riwayat pekerjaan alergen
polutan linkungan.

08/26/2022 copyright 2006 35


www.brainybetty.com
Pengkajian toraks menggunakan keterampilan IPPA
INSPEKSI :
Memberikan informasi tentang struktur muskuloskeletal,
nutrisi dan status sistem pernafasan, kulit diamati
terhadap turgor & warna, asimetri.
Empat deformitas utama: Barrel Chest, Funnel Chest,
Pigeon Chest & Kifoskoliasis.
Pola pernafasan : takipnea, hiperpnea, hiperventilasi,
kussmaul & Cheyne-Stokes.

08/26/2022 copyright 2006 36


www.brainybetty.com
PALPASI
Adanya nyeri tekan, massa, lesi, ekskursi pernafasan &
fremitus vokalis(taktil fremitus).
PERKUSI
Untuk menentukan apakah jaringan dibawahnya terisi
air, udara atau bahan padat, jg untuk memperkirakan
ukuran & letak struktur jantung , hati & diafragma.
AUSKULTASI
Sura nafas dibedakan oleh letaknya di atas area spesifik
paru,mis. vesikuler, bronkial & bunyi
bronkovesikuler.

08/26/2022 copyright 2006 37


www.brainybetty.com
Bunyi nafas tambahan : krekels, mengi &
friction rub.
Pengkajian Tanda & gejala Pernapasan
Yg utama: dispnea, batuk, pembentukan sputum, nyeri
dada, mengi, jari tabuh, hemoptisis & sianosis.
Manifestasi klinis berkaitan dengan durasi & keparahan
penyakit.

08/26/2022 copyright 2006 38


www.brainybetty.com
Batuk
• Batuk merupakan gejala tersering penyakit
pernapasan
• Batuk merupakan reflex pertahanan yang timbul
akibat iritasi percabangan trakeobronkial
• Batuk yang berlangsung lebih dari 3 minggu harus
diselidiki untuk memastikan penyebabnya.
• Bronkhitis kronik, asma, tubercolosis dan pneomonia
merupakan penyakit yang secara tipikal memiliki
batuk sebagai gejala yang mencolok

08/26/2022 copyright 2006 39


www.brainybetty.com
Sputum
• Pembentukan sputum:
Orang dewasa normal → mukus sekitar 100 ml
dalam saluran napas tiap hari → Mukus diangkut
menuju faring dengan gerakan pembersihan silia yang
melapisi saluran pernapasan → bila mukus
berlebihan proses pembersihan tidak efektif →
mukus tertimbun → membran mukosa akan
terangsang → mukus dibatukkan keluar sebagai
sputum.

08/26/2022 copyright 2006 40


www.brainybetty.com
• Sputum yang berwarna kekuning-kuningan
menunjukkan infeksi.
• Sputum yang berwarna hijau merupakan
petunjuk penimbunan nanah timbul karena
adanya verdoperoksidase yang dihasilkan oleh
polimorfonuklear (PMN).
• Sputum yang berwarna merah muda dan
berbusa merupakan tanda edema paru akut.
• Sputum yang berlendir lekat dan warna abu-
abu atau putih merupakan tanda bronkhitis
kronik. Sedangkan sputum yang berbau busuk
merupakan tanda abses paru atau bronkiektasis.

08/26/2022 copyright 2006 41


www.brainybetty.com
Jari tabuh
• Jari tabuh adalah perubahan bentuk normal falang
distal dan kuku tangan dan kaki serta ditandai dengan
1. Kehilangan sudut kuku yang normalnya 160
derajat.
2. Rasa halus berongga pada dasar kuku.
3. Ujung jari menjadi besar.
• jari tabuh berhubungan dengan peyakit paru (TB,
abses paru, atau kanker paru). Penyakit
kardiovaskuler (tetralogi fallot atau endokarditis
infektif) atau penyakit hati kronik

42
2. Hipoksia (O2 yang tidak adekuat dalam tingkat jaringan)
dan Hipoksemia (PaO2 dibawah normal normal 80-100
mmhg).
Tanda dan gejala hipoksemia dan hipoksia tidak spesifik
dan mencakup takipnea, dispnea, sakit kepala, pikiran yang
bingung, takikardi, dan sianosis.
3. Hipokapnia dan hiperkapnia
Hipokapnia didefinisikan sebagai menurunnya PaCO2 <35
mmhg. Penyebab langsung selalu hiperventilasi alveolar
(eliminasi CO2 lebih cepat daripada produksinya).
Hiperkapnia / asidosis respiratorius merupakan
meningkatnya PaCO2 >45 mmhg. Penyebab langsung adalah
selalu hipoventilasi alveolar (kegagalan dalam
mengeliminasi CO2 secepat produksinya). 43
08/26/2022 copyright 2006 44
www.brainybetty.com

Anda mungkin juga menyukai