Anda di halaman 1dari 40

Fungsi Invers dan Invers Fungsi

Jika ada fungsi g sedemikian hingga


f a = g(b) maka fungsi f mempunyai
fungsi invers. f -1(x) = g(x).
a b
g

Invers suatu fungsi hasilnya tidak selalu merupakan fungsi.


Jika merupakan fungsi maka invers fungsi tersebut disebut
FUNGSI INVERS.
FUNGSI INVERS
Suatu fungsi f : A → B mempunyai fungsi
invers f-1 : B → A,jika dan hanya jika
merupakan fungsi bijektif ( berkorespondensi
satu-satu)

A B B A

a. .1 1. .a
b. .2 2. .b
c. .3 3. .c
d. .4 4. .d
INVERS FUNGSI
 Misalkan f : A → B fungsi bijektif. Invers fungsi f adalah fungsi
yang mengawankan setiap elemen pada B dengan tepat satu
elemen pada A. Invers fungsi f dinyatakan dengan f -1 dimana
f -1 : B → A. dengan kata lain,
y = f(x) ↔ x = f -1 (y)

f(a)

f -1(b)=a b=f(a)

A f -1(b)
B

 Fungsi yang mempunyai invers disebut invertibel.


Menentukan Rumus Fungsi
Invers
1. Ubahlah persamaan y = f(x) dalam bentuk x sebagai
fungsi y.
2. Bentuk x sebagai fungsi y pada langkah 1 dinamai dengan
f-1(y).
3. Gantilah y pada f-1(y) dengan x untuk mendapatkan f-1(x)
f-1(x) adalah rumus fungsi invers dari fungsi f(x).
Contoh
Tentukan fungsi invers dari f(x) = 3x +
6

Jawab
Grafik fungsi invers

Tidak semua fungsi memiliki invers. Ada


juga fungsi yang dapat memiliki invers jika
terpenuhi syarat tertentu.
Grafik fungsi invers dapat digambarkan
dengan cara :
a.dengan menentukan fungsi inversnya
terlebih dahulu,
b.melalui pencerminan terhadap fungsi
identitas I(x) = x, cara ini didasarkan pada sifat
fungsi identitas yang memiliki invers tetap.
Contoh
Gambarlah grafik fungsi f (x)  x2 1
Pembahasan
Untuk semua nilai x, fungsi ini tidak memiliki
invers, maka diberikan syarat dengan domain
yang terbatas :
D f  x 0  x, x 
4 
R

2 

1 2
Fungsi invers untuk domain ini memenuhi :
y  x2
y  x 2 1
1
x y 1 4 
berarti :
f 1 (x)  x y x
1
2  
1
 
1 2 4
FUNGSI KOMPOSISI

Pengertian Fungsi Komposisi

Fungsi g memetakan x menjadi g(x), kemudian fungsi f mengolah g(x)


menjadi f(g(x)). Fungsi f(g(x)) ini adalah komposisi fungsi g dan fungsi
f disebut sebagai fungsi komposisi yang dilambangkan oleh (f g)(x)
dengan (f  g)(x) = f(g(x)).

x mesin l g(x) mesin ll f(g(x))


Definisi:
Misalkan diketahui fungsi-fungsi:
g : A  B ditentukan dengan rumus
g(x) f : B  C ditentukan dengan
rumus f(x)
maka komposisi dari fungsi g dan
fungsi f ditentukan oleh
rumus fungsi komposisi

(f g)(x) =
f(g(x))
Catatan:

Fungsi komposisi atau fungsi majemuk (f  g)(x) =


f(g(x)) seringkali juga disebut sebagai “fungsi
lebih
jelasnya…..
x
misal :
mesin fungsi f adalah f : x  2x – 4
Mesin f mesin fungsi g adalah g : x  x2 + 1
Jika nilai x = 3 maka :
 mesin f akan memproses 3
sebagai f : 3  2(3) – 4 = 2
f(x)  mesin g akan memproses 2
sebagai
Proses g : 2 dapat
2 mesin 22 + 1diringkas
=5 menjadi proses satu mesin
sebagai berikut :
Mesin g (g ○ f)(x) = g(f(x)) = g(2x–4) = (2x–4)2+1 = 4x2–16x+17, maka
(g ○ f)(2) = g(f(3)) = 4.(3)2 – 16(3) + 17 = 5

Hal yang sama berlaku untuk lebih dari dua mesin.


g(f(x)) Perhatikan bahwa urutan proses mesin diperhatikan, artinya
tidak komutatif.

f○g≠ g○f
Definisi:
Misalkan diketahui fungsi-fungsi:
f : A  B ditentukan dengan rumus f(x)
g : B  C ditentukan dengan rumus
g(x)
maka komposisi dari fungsi g dan fungsi f ditentukan
oleh rumus fungsi komposisi

(g  f)(x) = g(f(x))
Catatan:
1. Nilai fungsi komposisi (fg)(x) dan (g  f)(x) untuk x = a
ditentukan dengan aturan
• (f  g)(a) = f(g(a))
• (g f)(a) = g(f(a))

KOMPOSISI FUNGSI
 Misalkan g: A  B dan f: B  C. Komposisi fungsi f
dan g, dinotasikan f ◦ g adalah fungsi f ◦ g: A  C
dengan (f ◦ g)(x) = f(g(x)).
 Bila f: A  B dan g: D  E maka fungsi komposisi

f ◦ g terdefinisi hanya bila f(A)⊂D.

A
f B C

f◦g
KOMPOSISI FUNGSI

A B C
f g
x y z

x  A dipetakan oleh f ke y  B
ditulis f : x → y atau y = f(x)
y  B dipetakan oleh g ke z  C
ditulis g : y → z atau z = g(y)
atau z = g(f(x))
KOMPOSISI FUNGSI

A B C
f g
x y z

gof

maka fungsi yang memetakan


x  A ke z  C
adalah komposisi fungsi f dan g
ditulis (g o f)(x) = g(f(x))
Contoh Soal 1:
Diketahui dan . Tentukan:
1. Rumus
2. Nilai dari
3. Jumlah dari

Jawab:
Contoh Soal 2:
Diketahui dan . Tentukan:
1. Rumus
2. Nilai dari

Jawab:
Contoh Soal 3:
Diketahui dan . Tentukan:
1. Rumus
2. Nilai dari

Jawab:
Sifat-Sifat Komposisi Fungsi
Tidak komutatif

Komposisi fungsi tidak bersifat


komutatif f : A→ B dan g : B→ C,
maka fog ≠ gof
CONTOH SOAL
Diketahui: ƒ(x)=2x + 1 dan g(x)=x2-3. Periksalah
apakah (g○ƒ)(x)=(ƒ○g)(x)

Jawab:
Sifat-Sifat Komposisi Fungsi
Assosiatif

Komposisi Fungsi bersifat


asosiatif,yaitu jika f : A → B dan
g : B → C, dan
h :C → D,
maka h
○(g○f)=(h○g)○f
CONTOH
Fungsi ƒ,g,dan h didefinisikan sebagai berikut :
ƒ (x) =x + 2,
g (x) =3x, dan h
(x)=x.
Tentukan :h○(g○
ƒ) dan (h○g)○ƒ
(x)
Sifat-Sifat Komposisi Fungsi
Sifat Identitas
Jika I (x)=x, dan f (x) adalah suatu
fungsi, maka I ○f = f○I = f

Contoh :
Diketahui :I(x) = x dan f(x) = x2 + 1.
Carilah:
a. (I ○f)(x)
b.(f○I)
(x)
Syarat fungsi f dan g dapat
dikomposisikan

untuk fog
 Rg  Df ≠
{}

 D(fog)  D g

 R(fog)  Rf
Next …

untuk gof
 Rf  D g ≠
{}

 D(gof)  Df

 R(gof)  Rg
Contoh
Misalkan fungsi f: R R dan g : R R
di tentukan dengan aturan:
f(x) = 3x – 1 dan g(x) = 2x,
Tentukan : a. (fog)(x)
b. (gof)(x)
Menentukan Fungsi Jika Fungsi Komposisi
dan Sebuah Fungsi Lain Diketahui
DIKETAHUI DAPAT DIKETAHUI DAPAT
DITENTUKAN DITENTUKAN

g (x)
f (x) dan (f  g)(x)
(f  g)(x) g (x)
f(x) dan g(x) atau
(g  f)(x) f (x) dan (g  f)(x) f (x)
f (x)
g (x) dan (f g)(x)

Contoh g(x) dan (g f)(x)


Fungsi komposisi (f g)(x) = 2x +3 dan fungsi f(x) = 4x – 1.
Jawab
f (g(x) = (f g)(x)
 4  g(x) – 1 = 2x + 3 sebab f(x) = 4x – 1
 4  g(x) = 2x + 4
 g(x) = 2x + 4 =  1 x + 1
4 2
Contoh
Misalkan fungsi Komposisi (fog)(x)= 4x - 5
dan f(x) = 2x + 1,
Carilah fungsi g(x)
Contoh soal:
Misalkan fungsi Komposisi (fog)(x)= 4 - 2x
dan g(x) = 6x + 1,
Carilah fungsi f(x)
CONTOH
Diketahui fungsi
(f o g)(x) = x2 – 6x + 3 dan g(x) = x - 1.
Tentukan fungsi f(x)
FUNGSI INVERS DARI FUNGSI
KOMPOSISI
g
Berdasarkan gambar maka (f g) 1 dapat f 
dinyatakan sebagai komposisi dari f  1(x) z
 
(bertindak sebagai pemetaan pertama) dan g 1(x)
x y
(bertindak sebagai pemetaan kedua).

 
Dengan demikian, diperoleh hubungan:

(f g)1(x) = (g1 f 1(x)


(f g)
g 1 f 1
Fungsi invers dari fungsi komposisi ditentukan 
 
oleh x y z
(g  f)1(x) = (f1 g 1(x)

  
Invers dari Fungsi Komposisi

(g○ƒ)-1 (x)= (ƒ-1○ g-1)(x)


(ƒ○ g)-1 (x)= (g-1○ ƒ-1)(x)
Dari gambar diatas dapat dilihat bahwa fungsi
invers dari komposisi fungsinya yaitu (g  f )1 (x)
Dapatkomposisi
fungsi pula diperoleh
f (x)dengan
1
g cara
1
(x) sehingga
dan
menentukan
berlaku hubungan :

h 1  (g  1
g
Contohf ) 1
 (f
1
Diketahui f (x)  1 , x  1 )
x dan g(x)  x  2
1
Tentukan (g  f )1 (x)
.
Don’t forget to review today’s topic at home …

Anda mungkin juga menyukai