Anda di halaman 1dari 12

Metodologi

Penelitian
Pertemuan 5
(Pendekatan Penelitian)

Oleh:
Febriani_2005114404
Kelas 5C

Dosen Pengampu:
Dr.Helfis Suanto, M.Si

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
front PENDEKATAN PENELITIAN TERBAGI
MENJADI TIGA METODE

PENDEKATAN KUALITATIF Option A

Option B PENDEKATAN KUANTITATIF

PENDEKATAN CAMPURAN Option C


ATAU MIXED-METHOD
flip
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
front
Pendekatan Penelitian
Pendekatan penelitian adalah suatu cara berpikir yang akan digunakan oleh peneliti
untuk melakukan penelitian atau riset. Cara berpikir ini harus sudah ditentukan sejak
awal akan melakukan penelitian. Pasalnya, beda pendekatan, maka akan beda juga
proses penelitiannya.

flip
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
front
PENDEKATAN PENELITIAN
MENURUT PARA AHLI
Arikunto
Nazir
Metode penelitian adalah suatu cara
Pendekatan penelitian adalah suatu
yang digunakan peneliti untuk
metodologi penelitian ilmiah yang
mencapai tujuan penelitian dan
bertujuan untuk mencari kebenaran
mendapatkan jawaban atas
sesuai dengan pertimbangan logis.
permasalahan.

flip
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
front
Hamid Darmadi Sukandarrumidi
Deirdre D. Johnston dan
Scott W. Vanderstoep Pendekatan penelitian adalah Pendekatan penelitian adalah
suatu metode atau cara cara utama yang dipilih
Keduanya menyatakan
ilmiah yang dipilih untuk untuk mendapatkan jawaban
bahwa pendekatan penelitian
menghimpun data dengan atas segala permasalahan
adalah suatu rencana dan
tujuan tertentu. yang diajukan.
desain suatu penelitian yang
diawali dari tahap hipotesis
hingga diakhiri kesimpulan.

flip
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
front
Pendekatan Penelitian Kualitatif
Pendekatan penelitian kualitatif adalah pendekatan yang berfokus pada kualitas.
Maksud kualitas disini adalah memahami secara mendalam mengenai suatu
fenomena yang terjadi untuk diteliti kebenarannya. Oleh sebab itu, penelitian
kualitatif biasanya menggunakan teknik analisis mendalam. Teknik itu maksudnya
adalah mendalami masalah secara rinci dari kasus per kasus.

Tujuan dari penelitian kualitatif tentunya untuk memahami secara mendalam suatu
permasalahan agar dapat memberikan saran-saran yang sesuai dengan hasil dari
penelitian.
flip
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
front
Penelitian Kualitatif Juga Masih Terbagi Menjadi
Lima Jenis
Phenomenological Research Grounded Theory
Phenomenological research adalah Grounded theory adalah penelitian
penelitian kualitatif yang bertujuan untuk kualitatif yang dilakukan dengan cara
mencari suatu kunci fenomena di dalam mengamati tindakan atau interaksi dari
pengalaman sepanjang hidupnya dengan objek yang diteliti untuk nantinya
cara observasi. digeneralisir.

flip
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
front
Ethnography Case Studies Narrative Research
Ethnography adalah penelitian Case studies adalah penelitian Narrative Research adalah
kualitatif yang dilakukan kualitatif yang dilakukan suatu penelitian kualitatif yang
dengan cara memahami dengan cara mengeksplorasi dilakukan dengan cara
budaya suatu kelompok secara mendalam terhadap mempelajari individu tertentu
dengan cara wawancara atau suatu fenomena yang dialami untuk mendapatkan rekam
observasi. oleh satu atau lebih orang. jejak kehidupannya yang
Penelitian jenis ini harus bersejarah untuk nantinya
dilakukan secara detail agar dijelaskan secara naratif.
benar-benar bisa mendalam.

flip
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
frontPendekatan Metode Kuantitatif
Adalah penelitian yang datanya lebih bersifat numerik atau angka. Angka yang
dimaksudkan dalam hal ini bukan hanya untuk matematika, tetapi maksudnya adalah
untuk meneliti permasalahan yang bisa diukur dengan angka.
Penelitian kuantitatif ini digunakan untuk meneliti suatu populasi atau sampel yang
bertujuan untuk membuktikan suatu hipotesis yang ditetapkan di dalam penelitian.
Karena data yang didapat berupa angka-angka, maka analisis data yang dipakai akan
bersifat statistik.

flip
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
front
Pendekatan Kuantitatif Sendiri Terbagi Menjadi Dua
Metode
Survei Eksperimen
Survei adalah pendekatan kuantitatif yang Metode eksperimen adalah pendekatan yang
bertujuan untuk mencari data baik di masa lalu dilakukan untuk mencari tahu pengaruh atau
maupun masa sekarang. Data yang dicari itu hubungan antar variabel terkait kondisi yang telah
berupa hubungan variabel, pendapat, dan disesuaikan. Kondisi yang telah disesuaikan ini
karakteristik perilaku. ditetapkan dengan tujuan supaya tidak ada
Teknik pengumpulan data pada survei dilakukan variabel lain yang ikut campur. Kondisi yang
dengan menggunakan kuesioner atau angket disesuaikan ini maksudnya adalah dengan
dimana hasilnya akan cenderung melakukan eksperimen terhadap suatu kelompok
yang sudah dikontrol.
flip
digeneralisasikan.

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
front
Pendekatan Metode Campuran
Metode campuran pada dasarnya adalah penggabungan antara pendekatan
kuantitatif dan kualitatif menjadi satu. Jadi, sumber data yang didapatkan dari
penelitian campuran lebih dari satu jenis dengan tujuan untuk memahami lebih
mendalam dan lengkap lagi mengenai suatu fenomena. Selain itu, tujuan dari
metode campuran adalah untuk memperkuat kesimpulan dari penelitian karena
data yang didapatkan lebih lengkap.

flip
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
front
Ada beberapa keuntungan yang didapatkan dari
metode penelitian campuran

● Dapat mengimbangi kelemahan yang didapat pada satu pendekatan saja.


● Memberikan banyak bukti yang lebih meyakinkan dan komprehensif.
● Menjawab pertanyaan yang tidak bisa dijawab melalui metode tunggal.
● Dapat membuat kolaborasi antar disiplin ilmu.
● Berbagai pandangan atau paradigma dapat digunakan pada metode campuran.
● Bersifat praktis karena bisa menggunakan teknik terbaik untuk melakukan penelitian.

flip
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15

16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30

Anda mungkin juga menyukai