Anda di halaman 1dari 5

PENGGOLONGAN PESTISIDA

BERDASARKAN SIFAT DAN KANDUNGAN


KIMIANYA

Paskalis B. Laga (2020610745)


Paschalis A. Okka (2020610730)
SEJARAH PESTISIDA

 Tepatnya sekitar 4.500 tahun yang


Tepatnya sekitar 4.500 tahun yang lalu
lalu atau 2.500 SM, dimana asap
atau 2.500 SM, dimana asap sulfur
sulfur digunakan untuk
digunakan untuk mengendalikan tungau
mengendalikan tungau di Sumeria 
di Sumeria 
SIFAT DAN KANDUNGAN KIMIA DARI
PESTISIDA

Nikotinoida, Piretroida,
Hasil alam Rotenoida dll.

Anorganik : Garam-garam beracun


seperti arsenat, flourida, tembaga
sulfat dan garam merkuri.

Organik : Organo khlorin,


Sintetik Organofosfat, Karbamat ,
Dinitrofenol, Thiosianat, Sulfonat,
sulfida, dan sulfon.
KANDUNGAN KIMIA
 Hasil Alam :
a) Nikotinoida :  Gas CO, dan NO yang berasal dari tembakau
b) Piretroida : Piretrin yang ada pada bunga krisan
c) Retonoida :  Retinal (bentuk aldehida), asam retinoat (bentuk asam), dan retinil
ester (bentuk ester). Senyawa-senyawa ini secara kolektif disebut sebagai
retinoid dan memiliki aktivitas biologis trans-retinol
 Sintetik :
a) Organik :
a. Karbamat : Terdiri atas ester karbamat (seperti etil karbamat) dan asam
karbamat sebagai grup fungsional yang menghubungkan antara struktur
yang berhubungan.
b. Sulfonoat : Formula umumnya adalah RSO2O−, dengan R adalah gugus
alkil. Sulfonat basa konjugasi asam sulfat dengan rumus RSO2OH.
c. Sulfida : suatu anion (ion bermuatan negatif) dari belerang .
b) Anorganik :
a. Arsenat :senyawa kimia dengan rumus molekul H3AsO4. Asam arsenat
juga bisa dikenal dengan rumus molekul AsO(OH)3
b. Flourida: Senyawa ini merupakan gas atau cairan tidak berwarna dan
merupakan sumber utama dari industri fluor, biasanya sebagai larutan
encer yang disebut asam fluoride
c. Tembaga Sulfat:  senyawa kimia dengan rumus molekul CuSO4.
Senyawa garam ini eksis di bumi dengan kederajatan hidrasi yang
berbeda-beda.

Anda mungkin juga menyukai