Anda di halaman 1dari 14

RAPAT 1 ASESOR

LDKM 2022
Kamis, 14 JULI 2022 19.30
01 02
KESEPAKATAN RAPAT TUPOKSI

03 04
LANGKAH KERJA DAN TIMELINE
PEMBAGIAN JOBDESK
01. KESEPAKATAN RAPAT
1. Rapat bersifat situasional dan dengan kesepakatan bersama
2. Rapat dilakukan minimal 2 minggu sekali sebelum rapat umum
02. TUPOKSI
(TUGAS POKOK DAN FUNGSI)
1. MEMBUAT KONSEP KURIKULUM
PENUGASAN
2. MEMBUAT DAN MENILAI PENUGASAN
3. MEMBERIKAN MATERI PENUGASAN
KEPADA PESERTA LDKM
4. MEMBUAT METODE STANDAR
PENILAIAN
5. MEMBUAT LPJ KEGIATAN
6. BERTANGGUNG JAWAB KEPADA PO
DAN VPO
03.
LANGKAH KERJA DAN
PEMBAGIAN JOBDESK
PEMBAGIAN PJ KELOMPOK
(SPIN)

1. Kelompok 1 : Sana
2. Kelompok 2 : Ica
3. Kelompok 3 : Eva
4. Kelompok 4 : Sausan
5. Kelompok 5 : Fina
1. MEMBUAT KONSEP KURIKULUM PENUGASAN
a. Membaca kurikulum yang diberikan KPSDM
b. Tentukan poin poin apa saja yang ada di kurikulum
(kurikulum terlampir)

1. MEMBUAT TUGAS SESUAI KURIKULUM >> agendakan rapat selanjutnya


a. Pra-LDKM
b. LDKM 1
c. LDKM 2
d. LDKM 3
e. LDKM Puncak
3. MENILAI TUGAS

a. Nilai per acara LDKM


- Diisi dalam 1 excel yang bisa diisi semua anggota asesor
- Format nilai meliputi: nama, npm, kelompok, nilai absensi, nilai lecture, pretest, post test,
tugas >> dirata rata bulatkan
- PJ pembuatan pretest posttest gantian + aku
- Dikumpulkan dalam 1 folder bersamaan penilaian fasil dan mentor
- Contoh tahun lalu:
https://drive.google.com/drive/folders/1FyTyHVMUnKzyy2W1LbpJZQIbr1CJXLx5
a. Nilai akhir
- Merupakan gabungan dari nilai asesor, fasil, mentor
- Dibuat dalam 1 file yang bisa diisi oleh asesor fasil mentor
- Nilai dijumlahkan dirata rata bulatkan
- Beri peringkat peserta LDKM
- Contoh tahun lalu:
https://docs.google.com/spreadsheets/d/1e-MoYWVYphbi795-fX4MZVweayheqlT0/edit#gid=82
414716
4. MEMBERIKAN MATERI PADA PESERTA LDKM

a. Biasanya dari pemateri. Pemateri udah dicariin humas sesuai nilai yang akan
disampaikan dari kurikulum ke peserta
b. Untuk jaga-jaga buat aja kalau pematerinya ga ada kabar atau emang diminta
oleh pemateri

5. MEMBUAT METODE STANDAR PENILAIAN

c. Contoh tahun lalu:


https://docs.google.com/document/d/1gKEVAPvk2QIRuk6tWq4tUKFofpEH5YU
weQKSZG8WMmE/edit?usp=sharing
d. Ngga jauh jauh dari situ, diubah dikit aja
04.
TIMELINE
Timeline dapat diakses di:
https://docs.google.com/spreadsheets/d/1L_WnQiW7v
AAQJk5fPa9tF1VN0o4HipXIAJkZEG7HBW0/edit?u
sp=drivesdk
SEMANGAT BESTIE
KITA PASTI BISAAA

Anda mungkin juga menyukai