Anda di halaman 1dari 6

DESA SIAGA

APA ITU DESA SIAGA?

Desa siaga adalah desa yang penduduknya


memiliki kesiapan sumber daya dan
kemampuan serta kemauan serta kemauan
untuk untuk mencegah dan mengatasi
masalah kesehatan, bencana, dan
kegawadaruratan, kesehatan secara mandiri.
TUJUAN DESA SIAGA
• Peningkatan pengetahuan dan kesadaran masyarakat
desa tentang pentingnya kesehatan.
• Peningkatan kewaspadaan dan kesiapsiagaan
masyarakat desa terhadap risiko dan bahaya yang
dapat menimbulkan gangguan kesehatan (bencana,
wabah, kegawadaruratan dan sebagainya)
• Peningkatan kesehatan lingkungan di desa.
Meningkatnya kemampuan dan kemauan masyarakat
desa untuk menolong diri sendiri di bidang
kesehatan. 
Ciri-Ciri Desa Siaga
• Minimal Memiliki pos kesehatan desa yang
berfungsi memberi pelayanan dasar ( dengan
sumberdaya minimal 1 tenaga kesehatan dan
sarana fisik bangunan, perlengkapan & peralatan
alat komunikasi ke masyarakat & ke puskesmas )
• Memiliki sistem gawat darurat berbasis masyarakat
• Memiliki sistem pembiayaan kesehatan secara
mandiri
• Masyarakat berperilaku hidup bersih dan sehat 
Tahapan pengembangan desa siaga

• Pada tahap 1 dilakukan sosialisasi dan survei mawas diri


(SMD), dengan kegiatan antara lain : Sosialisasi, Pengenalan
kondisi desa, Membentuk kelompok masyarakat yang
melaksanakan SMD
• Pembuatan rencana kegiatan. Dengan mencari priorotas
masalah
• Pelaksanaan dan monitoring, dengan kegiatan berupa
pelaksanaan dan monitoring rencana kegiatan.
• kegiatan evaluasi atau penilaian, dengan kegiatan berupa
pertanggung jawaban.

Anda mungkin juga menyukai