Anda di halaman 1dari 20

PENGANTAR TEKNOLOGI

INFORMASI

INTERNET DAN E-COMMERCE

PERTEMUAN 11
Internet

Internet adalah aringan komunikasi global yang terbuka dan


menghubungkan ribuan jaringan komputer,melalui sambungan
telepon umum maupun pribadi (pemerintah maupun swasta).
(Mac Bride, 1997).

Internet merupakan kumpulan jaringan komputer yang bekerja


sama secara global mendistribusikan pertukaran informasi
melalui prokol TCP/IP.(Jhon December, 1997).

Jadi, Internet merupakan sistem global jaringan komputer yang


berhubungan menggunakan standar Internet Protocol Suite
(TCP/IP) untuk melayani miliaran pengguna di seluruh dunia.
Sejarah internet

Sejarah internet dimulai dari jaringan komputer yang dibentuk oleh


Departemen Pertahanan Amerika Seriikat di tahun 1969,melalui
proyek ARPA yang disebut ARPANET (Arvanced Research Project
Agency Network) di mana mereka mendermontrasikan bagaimana
dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX.
Tujuan awal dibangun proyek itu adalah untuk keperlua
militer.Pada mulanya APRNET hanya menghubungkan 4 situs saja
yaitu Stanford research Institute, University of California, Santa
Barbara,University of Utah,dimana merka meebentuk satu jaringan
terpadu di tahun 1969, dan secara umum ARPANET diperkenalkan
pada bulan oktober 1972.
Aplikasi Internet
(https://www.scribd.com/doc/242181044/Perbedaan-Sistem-
Informasi-Dan-Software-Aplikasi)
Dibawah ini berbagai aplikasi internet:
1. Word Wide Web (WWW)
WWW atau dikenal dengan web atau situs adalah sistem damana
informasi dalam bentuk teks,suara,gambar dn lain-lain yang
disimpan di server-server yang terdapat di seluruh dunia.
2. E-Mail
E-Mail atau surat elekronik adalah aplikasi internet untuk sarana
komunikasi surat –menyurat dalam bentuk elektronik.Adapun situs
web memberikan layanan e-mail seperti yahoo!,Gmail,boleh mail
dsb.
3. Mailing List
Mailing List atau milis adalah aplikasi internet yang digunakan
sebagai sarana diskusi atau bertukar informasi dalam satu kelompok
melalui e-mail.
4. Newsgroup
Newsgroup adalah aplikasi internet yang digunakan untuk
berkomunikasi satu sama lain dalam sebuah forum.
5. Internet Relay Chat (IRC)
IRC adalah aplikasi internet yang digunakan untuk bercakap-cakap
di internet.dikenal juga dengan istilah chatting.
6. File Transfer Protocol (FTP)
FTP adalah aplikasi internet yang digunakan untuk
mengirimkan atau mengambil fie dari ke atau dari komputer
ain.FTP biasanya digunakan untuk upload dan download file.
7. Tenet
Telnet adalah apikasi komputer yang digunakan untuk
mengakses komputer yang letaknya jauh.
8. Gopher
Gopher adalah aplikasi yang digunakan untuk
mencariinformasi yang ada di internet.Namun,
informasi hanya sebatas teks saja.

9. Ping
Ping atau Packet Internet Gopher yang digunakan
untuk mengetahui apakah komputer yang kita
gunakan terhubung dengan komputer lain di internet
Latihan
Jelaskanaplikasi-aplikasi internet dan
sebutkan contohnya disertai gambar
ISTILAH YANG PENTING SEPUTAR INTERNET

1. Moddem (Modulator-Demoduator)
Modem adalah sebuah peralatan elektronik yang dapat mengubah
data serial yang dimiliki oeh komputer menjadi sinyal audio yang
dimiliki oleh kabel telepon dan sebaiknya,sinya audio menjadi data
serial.

2. HTTP (Hypertext Transfer Protocol)


HTTP adalah salah satu protokol bahasa yang digunakan untuk
berkomunikasi antar server komputer dalam internet.

3. URL (Uniform Recource Locator)


URL adalah sistem penamaan almat situs web.Contoh
URL:http//www.kab-kupang .go.id/.
4. HTML (Hypertext
Markup Language
HTML Merupakan bahasa program yang digunakan untuk menulis format
dokumen yang dapat diakses dalam web.

5. Hyperlink(Hypertext Link)
Hyperlink atau lebih ringkas lagi dengan sebutan link adalah suatu bagian
tertentu(teks maupun gambar) dalam suatu dokumen HTML yang mengacu
kepada suatu dokumen/file lain ataupun bagian lain dari dokumen/file yang
sama.

6. WebBrowser
Web Browser atau diringkas Browser adalah program atau software yang
dirancang untuk mencari dan menampilkan dokumen web dalam format
HTML.
Contoh program browser yang populer misalnya Internet
explorer,netscape,opera,mozil,dll.
7. Website
Website Atau Situs Web adalah setiap komputer atau tempat(space) dalam sebuah
komputer yang terhubung dengan internet dan menjalankan fungsi dan proses sebagai
server web yang berisi dokumen-dokumen dalam format HTML.
8. Web Page
Web Page atau halaman web adalah sebuah file atau dokumen HTML yang disimpan
oleh sebuah server komputer dan merupakan bagian dari kumpulan file dan dokumen
yang dimiliki oleh sebuah website.
9. Chat
Chat adalah sebuah fasilitas internet yang memungkinkan sejumlah pengguna yang
bergabung didalamnya untuk berkomunikasi atau bercakap-cakap secara langsung (real
time) lewat tulisan yang diketik oleh masing-masing peserta chat.
Contoh program chat yang terkenal yaitu IRC dan ICQ.
10. Download
Download yaitu mengambil file (baik berupa file program,teks,gambar,audio,video dan
lain-lain) dari sebuah komputer di internet ke komputer pribadi (user).kebalikannya
adalah
Upload yaitu mengirim file dari komputer sendiri(user) ke komputer lain lewat jalur
atau fasilitas internet.
E-COMMERCE
E-commerce adalah kegiatan-kegiatan bisnis yang
menyangkut komsumen(consumers), manufaktur
(manufactures), service providers dan pedagang
perantara(intermediaries) dengan menggunakan
jaringan-jaringan komputer yaitu internet.

E-Commerce digunakan sebagai transaksi bisnis antara


perusahaan yang satu dengan perusahaan yang lain,
antara perusahaan dengan pelanggan(customer), atau
perusahaan dengan institusi yang bergerak dalam
pelayanan public.
Sistem E-commerce terbagi menjadi tiga tipe aplikasi :

1. Electronic Markets(Ems)
Ems adalah sebuah sarana yang menggunakan teknologi informasi dan
komunikasi untuk melakukan/menyajikan penawaran dalam sebuah
segmen pasar, sehingga pembeli dapat membandingkan berbagai macam
harga yang ditawarkan.

2. Electronic Data Interchange (EDI)


EDI adalah sarana untuk mengefisiensikan pertukaran data transaksi-
transaksi reguler yang berulang dalam jumlah besar antara organisasi-
organisasi komersia

3. Intenet Commerce
Internet commerce adalah penggunaan internet yang berbasis teknologi
informasi dan komunikasi untuk perdagangan.
KARAKTERISTIK E-COMMERCE
Transaksi E-commerce memiliki beberapa karakteristik yang sangat khusus :

1. Transaksi tanpa batas


sebelum era internet, batas-batas geografi menjadi penghalang suatu
perusahaan atau individu yang ingin go-international. Sehingga, hanya
perusahaan atau individu dengan modal besar yang dapat memasarkan
produknya ke luar negeri

2. Transaksi anonim
Para penjual dan pembeli dalam transaksi melalui internet tidak harus
bertemu muka satu sama lainnya. Penjual tidak memerlukan nama dari
pembeli sepanjang mengenai pembayarannya telah diotorisasi oleh
penyedia sistem pembayaran yang ditentukan, yang biasanya dilakukan
dengan kartu kredit
3. Produk digital dan non digital
Produk-produk digital seperti software komputer,musik dan
produk lain yang bersifat digital dapat dipasarkan melalui
internet dengan cara mendownload secara elektronik.

4. Produkbarang tak berwujud


banyak perusahaan yang bergerak di bidang e-commerce
dengan menawarkan barang tak berwujud seperti data,
software dan ide-ide yang dijual melalui internet.
MEKANISME E-COMMERCE
Transaksi elektronik antara e-commerce dengan e-customer yang terjadi
di dunia maya atau diinternet pada umumnya berlangsung secara
paperless transaction, sedangkan dokumen yang digunakan dalam
transaksi tersebut bukanlah paper document, melainkan dokumen
elektronik (digital document).

Para konsumen harus menyediakan informasi personal dan harus


menyertakan nomor kartu kredit.Selanjutnya, mekanismenya adalah
sebagai berikut:
Untuk produk on line yang berupa software,pembeli diizinkan untuk
mendownloadnya
untuk produk yang berwujud fisik, pengiriman barang dilakukan sampai
dirumah konsumen
Untuk pembelian jasa, supplier menyediakan untuk melayani konsumen
sesuai dengan waktu dan tempat yang telah ditentukan dalam perjanjian.
Keuntungan dari e-comerce

Keuntungan yang dapat di ambil dari penerapan e-commerce


dapat dilihat dari 3 pihak utama yang terlibat didalamnya
yaitu:organisasi,konsumen, dan masyarakat.

1. Bagi organisasi / perusahaan


a.Pasar intenasional
b.Penghematan biaya operasional
c.Berkurangnya kendala inovasi
d.Biaya telekomunikasi yang lebih rendah
e.Digitalisasi proses dan produk
f.Batasan waktu kerja dapat diatasi
2. Bagi konsumen
a. Akses penuh 24 jam / 7 hari
b. Lebih banyak pilihan
c. Perbandingan harga
d. Proses pengantaran produk yang inovatif

3. Bagi masyarakat
a. Praktek kerja yang lebih fleksibel
b. Terhubungnya masyarakat dengan masyarakat lain
c. Kemudahan akses fasilitas publik
Kekurangan e-commerce
Walaupun adanya e-commerce memberi banyak
keuntungan, masih terdapat berbagai kekurangan dari e-
commerce antara lain:

1. Bagi organisasi / perusahaan


a. Keamanan sistem rentan diserang
b. Persaingan tidak sehat
c.Masalah kompabilitas teknologi lama dengan yang
lebih baru
2. Bagikonsumen
a. Perlunya keahlian komputer
b. Biaya tambahan untuk mengakses internet
c. Biaya peralatan komputer
d. Resiko bocornya privasi dan data pribadi
e. Berkurangnya waktu untuk berinteraksi secara langsung dengan
orang lain
f. Berkurangnya rasa kepercayaan karena konsumen berinteraksi
hanya dengan komputer.

3. Bagi
masyarakat
a. Berkurangnya interaksi antar manusia
b. Kesenjangan sosial
c. Adanya sumber daya yang terbuang
d. Sulitnya mengatur internet
Terimakasi……

Anda mungkin juga menyukai