Anda di halaman 1dari 11

SINAR

GAMMA
Keterampilan fisika
Kelompok:
1. Mishael s. Kairupan
2. Elshady j. Nainatun
01 Pengertian 02 Manfaat

03 Dampak 04 Kesimpulan
Fun fact!
Sinar Gamma adalah bentuk energi tertinggi
di semesta!!
01 Pengertian
Pengertian sinar gamma
SINAR GAMMA
Sinar Gamma adalah salah satu gelombang elektromagnetik yang biasanya dilambangkan dengan huruf Yunani

Y. Sinar Gamma dapat diartikan sebagai sebuah bentuk berenergi dari radiasi elektromagnetik yang diproduksi oleh

radioaktivitas atau proses nuklir/subatomik lainnya seperti penghancuran elektron-positron.

Sinar Gamma dihasilkan dari disintegrasi inti atom radioaktif dan peluruhan partikel subatomik tertentu.

Istilah sinar Gamma diciptakan oleh fisikawan Ernest Rutherford pada tahun 1903 ketika mengikuti studi awal tentang

emisi inti radioaktif. Definisi yang diterima secara umum dari daerah sinar Gamma dan sinar-X dari spektrum

elektromagnetik mencakup beberapa panjang gelombang yang tumpang tindih dengan radiasi sinar Gamma yang

memiliki panjang gelombang yang umumnya lebih pendek dari beberapa persepuluh angstrom (
10-10 meter) dan
sinar Gammafoton memiliki energi yan lebih besar dari puluhan ribu elektron volt (eV). Tidak ada batas teoritik untuk

energi Foton sinar gamma dan tidak ada batas bawah untuk panjang gelombang sinar Gamma; energi yang teramati

saat ini meluas hingga beberapa triliun elektron volt—Foton berenergi sangat tinggi ini diproduksi di sumber astronomi

melalui mekanisme yang belum teridentifikasi saat ini.


02 Manfaat
Manfaat sinar gamma
SINAR GAMMA

Sinar gamma dapat digunakan sebagai radioterapi atau terapi


radiasi untuk kanker. Paparan sinar ini bisa menyebabkan
kerusakan pada DNA sel kanker, sehingga menghambat
pertumbuhan dan penyebaran sel kanker selain itu, juga
dimanfaatkan untuk bidang industri lain seperti mendeteksi
kebocoran pipa, mengawetkan makanan dan juga mendeteksi
material yang cacat.
03 Dampak
Dampak sinar gamma
SINAR GAMMA

Dampak sinar gambar dapat terjadi karena adanya efek radiasinya, antara
lain:
1) Bahaya bagi tubuh manusia yaitu pusing-pusing, nafsu makan berkurang,
terjadi diare, demam, berat badan berkurang, kanker darah atau
leukemia, meningkatkan denyut jantung, dan daya tahan tubuh berkurang
2) Dapat merusak sel normal dan menimbulkan efek samping
3) Dapat menyebabkan kanker, misalnya kanker kulit dan tulang
4) Mutasi genetik sehingga sehingga mempengaruhi generasi yang akan
lahir
04 Kesimpulan
Kesimpulan sinar gamma
Kesimpulan
Sinar Gamma (Y) adalah sebuah bentuk
berernergi dari radiasi elektromaknetika
yang diproduksi oleh radioaktivitas atau
proses nuklir atau subatomik lainnya
seperti penghancuran elektron positron

Anda mungkin juga menyukai