Anda di halaman 1dari 21

MEKANIKA

OLEH
ABDULLAH HERDILES, M.Pd
1. PENDAHULUAN

• MEKANIKA ADALAH CABANG ILMU FISIKA YAG MEMPELAJARI GERAK


BENDA
• SETELAH MEMPELAJARI MODUL TENTANG MEKANIKA ANDA
DIHARAPKAN DAPAT :
MENJELASKAN GERAK LURUS BERATURAN
 MENJELASKAN GERAK LURUS BERUBAH BERATURAN
 MENJEKASKAN GERAK JATUH BEBAS
MENJEKASKAN GERAK PARABOLA
MENJELASKAN GERAK MELINGKAR
MENJELASKAN PENGERTIAN GAYA
MENJELASKAN PENGERTIAN ENERGI
MENJELASKAN PENGERTIAN MOMENTUM
MENJELASKAN PENGERTIAN TUMBUKAN
MENJELASKAN PENGERTIAN PESAWAT SEDERHANA
MENGAJARKAN TENTANG GERAK KE SISWA SD
MENGAJARKAN TENTANG GAYA KE SISWA SD
MENGAJARKAN TENTANG ENERGI KE SISWA SD
MENGAJARKAN TENTANG PESAWAT SEDERHANA KE SISWA SD
2. GERAK LURUS
• GERAK LURUS ADALAH GERAK BENDA PADA LINTASAN YANG LURUS

• BESARAN PADA GERAK LURUS :


JARAK DAN PERPINDAHAN
KELAJUAN DAN KECEPATAN
JENIS GERAK LURUS
a. JARAK DAN PERPINDAHAN
• JARAK ADALAH PANJANG LINTASAN SESUNGGUHNYA YANG
DITEMPUH DALAM GERAK SUATU BENDA

• PERPINDAHAN ADALAH PERUBAHAN KEDUDUKAN SUATU BENDA


KETIKA MELAKUKAN AKTIVITAS GERAK.
b. KELAJUAN DAN KECEPATAN
• KELAJUAN MELIBATKAN JARAK DAN WAKTU

• KECEPATAN MELIBATKAN PERPINDAHAN DAN WAKTU

• KELAJUAN MERUPAKAN BESARAN SKALAR SEDANGKAN KECEPATAN


MERUPAKAN BESARAN VEKTOR
c. JENIS GERAK LURUS
GERAK LURUS

Gerak Lurus Beraturan Gerak LURUS Tidak Beraturan

Gerak lurus berubah beraturan Gerak lurus tidak beraturan

Gerak lurus beruab beraturan Gerak lurus berubah beraturan


dipercepat diperlambat
a. Gerak Lurus Beraturan
• GLB adalah gerak suatu benda pada lintasan lurus dengan
kecepatan konstan
• Kecepatan 𝑺
( 𝑽 )=
𝒕

V = kecepatan
S = Jarak ( m )
t = Waktu ( sekon )
• Secara matematis dapat ditulis
• Jika ΔV = V1 – V0 , maka persamaan di atas dapat ditulis :


• Apabila Vrata-rata = Vt adalah kelajuan akhir benda.
Jadi Jarak yang ditempuh benda adalah kelajuan
rata-rata dikali waktu tempuh, dapat ditulis
dengan persamaan
S = V0t + ½ at dan
2

Vt2 = V02 + 2as


c. Gerak Jatuh Bebas
d. Gerak Vertikal ke atas
e. Gerak Vertikal ke bawah
f. Gerak Parabola
f ……………..
g. Gerak melingkar
TUGAS MATERI GERAK MELINGKAR

Anda mungkin juga menyukai