Anda di halaman 1dari 13

Anggota Kelompok

 Muhammad Faridh Muaiqib

 Dikut Affan Aryansyah

 Hardi Fadilah

 Ariel Adhitya Ivanka

 Sandy Aprilio

 Danny Pratama
PENGERTIAN
-----------------------

“Bank yang seluruh atau


sebagian besar
kepemilikannya dimiliki
Pemerintah dan biasanya
disebut sebagai Bank BUMN
(Badan Usaha Milik Negara).
Contoh: Bank Pemerintah
yaitu:
Bank Mandiri, BRI, BNI, BTN
DLL.”
Bank Tabungan Negara / BTN
adalah Badan Usaha Milik BANK TABUNGAN NEGARA
Negara Indonesia yang (BTN)
berbentuk perseroan terbatas
dan bergerak di bidang jasa
keuangan perbankan.

-------------------------------

“Sejak tahun 2021, BTN ini


dipimpin oleh
Haru Koesmahargyo sebagai
Direktur Utama.”
FASILITAS BTN
 Penyetoran dan penarikan di semua Outlet Bank BTN, Kantor Pos,
Maupun Mesin ATM.

 Fasilitas Mobile Banking, dan Internet Banking

 Kartu ATM Visa untuk bertransaksi dimana saja tanpa batas.

 Fasilitas Kartu ATM Suka suka

 Pembukaan rekening dapat dilakukan Online melalui BTN Open


Account
Cara Mendaftar BTN Mobile
Banking
 Nasabah terlebih dahulu melakukan pendaftaran nomor
ponsel yang akan digunakan untuk BTN Mobile Banking
melalui Customer Service Bank BTN di Outlet Bank BTN

 Nasabah harus mengunduh aplikasi BTN Mobile Banking


melalui Play Store atau Apple Store

 Nasabah melakukan aktivasi BTN Mobile Banking melalui


ponsel yang telah mengunduh aplikasi BTN Mobile Banking
Syarat dan Ketentuan
 Nasabah memiliki Tabungan berbasis kartu,
meliputi Tabungan BTN Batara,
e'BATARAPOS, BTN Juara, BTN Simpel,
TabunganKu
Penggunaan Kartu Debit BTN VISA dan PIN

 Kartu Debit BTN Visa yang diterbitkan adalah milik Bank dan wajib segera dikembalikan tanpa syarat apabila diminta oleh
Bank.

 Pemegang Kartu wajib mencantumkan tanda tangan pada kertas panel di bagian belakang Kartu Debit BTN Visa. Dengan
menerima, menandatangani dan/atau memakai/ menggunakan Kartu Debit BTN Visa, Pemegang Kartu telah menyetujui
ketentuan yang berlaku.

 Kartu Debit BTN Visa tidak boleh dipindahtangankan kepada siapapun dan hanya pemilik Kartu Debit BTN Visa yang sah
yang diperbolehkan untuk menggunakannya dalam bertransaksi di ATM dan bertransaksi di toko/merchant.

 Pemegang Kartu melakukan pembentukan PIN (Personal Identification Number) pada PINPAD/ATM yang disediakan oleh
Bank sebagai nomor sandi pengenal pribadi Pemegang Kartu untuk dapat melakukan transaksi di ATM/EDC.

 Penggunaan PIN diberlakukan untuk seluruh transaksi yang dilakukan baik melalui EDC di toko/merchant ataupun di ATM.

 CVV2 (Card Verification Value 2) berupa 3 (tiga) digit angka yang tertera di belakang kartu merupakan nomor sandi otorisasi
dalam transaksi E-Commerce atau belanja online.

 Pemegang Kartu bertanggung jawab dalam menjaga kerahasiaan PIN, nomor kartu, CVV2, keamanan serta penggunaan kartu.
Penggunaan Kartu atau PIN pada transaksi yang tidak sah dan berdampak pada timbulnya suatu kerugian menjadi tanggung
jawab Pemegang Kartu. Bank dalam hal ini dibebaskan dari segala tuntutan ganti rugi yang diderita oleh Pemegang Kartu atau
Pihak manapun.
Masa Berlaku Kartu Debit
BTN Visa
o Kartu Debit BTN Visa yang sudah habis masa berlakunya
harus dikembalikan ke Bank untuk ditukar dengan kartu
pengganti.

o Kartu Debit BTN Visa yang ditutup/dikembalikan


Pemegang Kartu kepada Bank sebelum habis masa
berlakunya wajib dimusnahkan/digunting untuk mencegah
penyalahgunaan kartu tersebut.
Fasilitas kartu dalam
bertransaksi
 Tarik tunai di ATM BTN, LINK, ATM Bersama, PRIMA, Alto dan ATM
Berlogo Visa atau PLUS di seluruh dunia dengan maksimal Rp
10.000.000,-/hari (atau mata uang ekuivalen).

 Transfer antar rekening BTN maksimal Rp 25.000.000,-/hari.

 Transfer ke Bank Lain anggota jaringan ATM Bersama, LINK, PRIMA,


ALTO dengan maksimal Rp 25.000.000,-/hari, dengan nominal transfer
Rp 20.000.000,/transaksi.

 Transaksi belanja melalui EDC atau E-Commerce (Debit BTN Online)


dengan maksimal Rp 20.000.000,-/hari
Visi Bank BTN
 Menjadi The Best Mortgage Bank di
Asia Tenggara pada tahun 2025
Misi Bank BTN
 Secara Aktif mendukung Pemerintah dalam mensejahterahkan masyarakat Indonesia melalui
kepemilikan Rumah

 Mewujudkan kehidupan yang diimpikan jutaan rakyat Indonesia melalui penyediaan


rumah yang layak

 Menjadi home of Indonesia's best talent

 Meningkatkan shareholder value dengan berfokus pada pertumbuhan profitabilitas


yang berkelanjutan sebagai perusahaan blue chip dengan prinsip manajemen risiko
yang kokoh

 Menjadi mitra keuangan bagi para pemangku kepentingan dalam ekosistem perumahan
dengan menyediakan solusi menyeluruh dan layanan terbaik melalui inovasi digital
Layanan Call Center
Perlu diketahui BTN Contact Center merupakan satu kesatuan yang meliputi:

 Layanan Incoming Call, penanganan telepon masuk.

 Layanan Outgoing Call, pengelolaan telepon keluar untuk marketing dan


verifikasi data.

 Layanan Email (surat elektronik).

 Layanan faksimile.
Sekian Tugas Presentasi Ekonomi kami tentang
“Bank Pemerintah”

Anda mungkin juga menyukai