Anda di halaman 1dari 8

Dampak Pemanasan

Global
Dan Efek Rumah Kaca
nama kelompok :
• Abid
• Reyno
• Rasyit
• Zidan
Gas yang dapat menyebabkan efek
rumah kaca
• uap air (H20)
• karbon dioksida (Co2)
• methana (CH4)
• dinitrogen monoksida (N20)
• Ozon (O3)
• nitrogen oksida (No)
proses terjadinya efek rumah kaca
pada prinsipnya, efek rumah kaca sama dengan kondisi
yang terjadi pada rumah kaca, dimana panas matahari
terjebak di atmosfer bumi dan menyebabkan suhu bumi
menjadi hangat. gas gas di atmosfir yang dapat
menangkap panas matahari disebut gas rumah kaca.
mengapa peningkatan populasi manusia juga memengaruhi
pemanasan global ?

populasi manusia
dapat menyebabkan
peningkatan efek
rumah kaca karena
penggunaan ac, dan
makin banyak pabrik
pabrik yang
mengeluarkan asap.
mengapa pemanasan global memengaruhi ketersediaan
pangan ?
pemanasan global dapat menyebabkan perubahan iklim
tidak menentu sehingga kekeringan dan kebakaran yang
lebih panjang. hal ini akan mengurangi produksi pangan.
pengaruh perubahan iklim pada hewan
hewan yang bermigrasi
hewan akan mulai bermigrasi pada musim gugur untuk
menghindari musim dingin, karena perubahan iklim, waktu
bermigrasi mereka akan mengalami perubahan.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai