Anda di halaman 1dari 29

TEKNIK LABORATURIUM

(3 SKS/SEMESTER III)

Anggi Fitriza, S.Pt., M.Si

PRODI PETERNAKAN
FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERIKANAN
UNIVERSITAS SAMAWA
SUMBAWA
2022
1. ADMINISTRASI LABORATURIUM
2. ALAT LABORATURIUM
3. PENANGANAN BAHAN KIMIA
4. PENGELOLAAN LABORATURIUM
5. KESELEMATAN DAN KEAMANAN LABORATURIUM
6. MENGENAL BAHAN DAN CARA KERJA DI LAB.
7. LARUTAN DAN REAKSI
8. MIKROSKOP
9. MENGKALIBRASI ALAT
10. TEKNIK PEMISAHAN CAMPURAN
11. MEMBUAT LARUTAN KERJA (TEKNIK YANG BENAR
12. LABORATURIUM PETERNAKAN
1. ADMINISTRASI LABORATURIUM
• LABORATURIUM adalah
tempat mempraktikan dan menguji suatu hal
yang berkenaan dengan teori yg telah didapat
atau dikuasai (Anonim, 2006).
• LABORATURIUM (KBBI) adalah
tempat atau kamar dan sebagainya tertentu
yang dilengkapi dengan peralatan untuk
mengadakan percobaan (penyelidikan dan
sebagainya).
Definisi/pengertian
Administrasi lab. Adalah proses penataan atau inventarisasi
dan aktifitas laboraturium.

Administrasi lab.
1. Pengelola Ruang Lab.
2. Peralatan dan Bahan Lab.
3. Pemeliharaan dan Penempatan Tata Tertib dan
keamanan Kegiatan Lab.

Tujuan Administrasi Lab agar


4. penggunaan lab. dapat berjalan tertib dan efektif.
5. Semua fasilitas dan aktivitas lab. Terorganisir dengan
sistematis.
• Pencatatan (Administrasi) merupakan proses
pendokumentasian seluruh komponen fisik
lab.

• Kegiatan mendaftar semua fasilitas, alat dan


bahan yg ada dalam lab. berdasarkan kategori
tertentu.

• Daftar/catatan alat dan bahan lab adalah hal


yang sangat penting. Biasanya dibuat dalam
bentuk KARTU.
• Tujuan pencatatan dengan menggunakan
kartu adalah
Kartu Alat : memudahkan proses pengawasan
terhadap alat lab. Berdasarkan
informasi yang tertera dalam
kartu.

Kartu Bahan : menghindari pembelian ulang


bahan yang sama.
• Daftar/catatan alat, berisikan:
1. Data spesifikasi alat,
2. Prosedur pemakaian/penggunaan
3. Catatan pemakaian
4. Riwayat service/perbaikan

• Daftar/catatan bahan, berisikan:


1. Jenis bahan
2. Jumlah bahan
3. Masa berlaku bahan (kadaluarsa)
• Tujuan Pencatatan (administrasi) lab. :
1. Untuk mengetahui informasi dengan cepat
dan tepat mengenai keadaan lab.
2. Untuk perencanaan dan pengembangan lab.
3. Untuk meningkatkan kerjasama dengan lab.
lain.
4. Untuk pencegahan kehilangan dan
penyalahgunaan lab.
5. Untuk membina kegiatan lab. Lebih baik dan
teratur.
• Manfaat siStem administrasi laboraturium :
1. Meningkatkan kelancaran berbagai aspek
pengelolaan lab. Dan merencanakan
pengadaan alat dan bahan.
2. Mengendalikan efesiensi penggunaan
anggaran/dana/buget
3. Memperlancar pelaksanaan praktikum
4. Penyusunan informasi penting lab. Yg selektif
5. Memudahkan dalam mengawasi dan
melindungi kekayaan lab.
• Aspek yg perlu dicatat dalam administrasi lab:
1. Ruangan laboraturium
2. Fasilitas laboraturium
3. Alat laboraturium
4. Bahan laboraturium

• Format Administrasi Laboraturium :


1. Format A : data ruangan laboraturium
2. Format B1 : kartu barang
3. Format B2 : daftar barang
4. Format B3 : daftar penerimaan/pengeluaran barang
5. Format B4 :daftar usulan/permintaan barang
• Administrasi ruangan laboraturium :
1. Keadaan ruangan yang ada (jaringan listrik,
air, dll)
2. Ruangan-ruangan harus tercatat nama,
ukuran dalam format A.
3. Untuk keperluan pengembangan lab, perlu
adanya rambu ukuran beberapa ruangan.
Rambu-rambu ukuran ruangan laboraturium :
 Ruang praktikum : 2,5% per orang
 Ruang Persiapan : 20% dari ruang praktikum
 Ruang alat : 20% dari ruang praktikum
 Ruang Zat/Bahan : 20% dari ruang praktikum
 Ruang Timbang : 5-20% dari ruang
praktikum
 Ruang instrumen : 15% dari ruang praktikum
 Ruang staf : 20% dari ruang praktikum
• Tata Tertib didalam Laboraturium :
1. Menggunakan jas praktikum
2. Menggunakan celana/rok panjang
3. Tidak menggunakan asessoris berlebihan
4. Rambut rapi (tidak ada yg menjuntai)
5. Tidak diperbolehkan merokok serta membawa
makanan dan minuman ke dalam lab.
6. Menggunakan alat dan bahan dengan hati-hati
dan teliti.
7. Membersihkan dan merapikan kembali alat
yang telah selesai digunakan.
2. ALAT LABORATORIUM
A. Pengertian Alat
B. Pengenalan Alat Gelas, Porselen dan Plastik
dan Logam
C. Pemeliharaan dan Penyimpanan Alat
Laboratorium
A. Pengertian Alat Laboratorium
Alat Laboratorium adalah
benda yang dipergunakan dalam kegiatan di
Laboratorium yang dapat dipergunakan
berulang-ulang.

• Alat yang digunakan dalam kegiatan di


laboratorium memerlukan perlakuan khusus
sesuai sifat dan karakteristik.
• Perlakuan yang salah dalam membawa,
menggunakan dan menyimpannya dapat
menyebabkan kerusakan alat serta kecelakaan
kerja.

• Cara memperlakukan alat dan bahan di


laboratorium secara baik dan tepat dapat
menentukan keberhasilan dan kelancaran
kegiatan.
B. Bahan Aat Gelas, Porselen Plastik dan Logam.
a. Bahan Gelas
• Memiliki karakteristik khusus yaitu tahan panas
sehingga apabila dipanaskan atau dikenakan
api, alat tersebut tidak menjadi kusam.

b. Bahan Porselen
• Memiliki keunggulan tahan terhadap suhu
tinggi.
• Permukaan alat biasanya diupam (glazir)
sehingga tidak transparan dan tidak tembus
sinar
c. Bahan Plastik
• Alat Lab berbahan plastik dikelompokkan menjadi
beberapa kelompok tergantung bahan penyusun.
Bahan Penyusun Penampilan Suhu Maksimal (OC)
PTFE (Teflon) B 200 – 300
Polipropilena T dan ½ T 120 – 130
TPX (Polimetilpentana) T 170 – 180
Polistirena T 85
Politena (HD) ½ T dan B 100 – 110
Politena (LD) ½T 80 – 90
PVC (polivinilklorida) T dan B 50 – 70
Nilon ½ T dan B 120
Polikarbonat T 120 – 130
d. Bahan Logam
• Alat lab logam umumnya terbuat dari bahan
besi atau kuningan.
• Khusus bahan besi yg digunakan biasanya
terbuat dari besi cor.
• Dilapisi dengan nikel atau krom agar alat tidak
cepat berkarat.
• Terdapat alat yg terbuat dari kombinasi bahan.
C. Pemeliharaan dan Penyimpanan Alat Lab.
• Alat lab setelah digunakan, perlu diusahakan
adanya pemeliharaan dan penyimpanan yang
sesuai.

• Perlakuan terhadap setiap jenis alat berbeda satu


dengan yg lainnya.

• Setelah alat dibersihkan, alat disimpan dengan rapi


dengan kententuan penyimpanan alat lab.

• Penyimpanan alat perlu memperhatikan frekuensi


pemakaian alat.
Ketentuan pada pemeliharaan alat :
1. Alat gelas dibersihkan dengan sabun deterjen
dengan menggunakan sikat yg sesuai.

2. Alat gelas yg telah bersih dapat diketahui bila


seluruh alat menjadi basah, membentuk
semacam lapisan film yg tipis. Sedangkan bila
alat gelas belum bersih akan tampak
kumpulan air pada permukaan alat.
3. Minyak atau kerak yg tertinggal pada alat gelas
dapat dibersihkan dengan merendam selama
semalam pada larutan pembersih, setelah
direndam alat gelas dicuci dengan air mengalir.

4. Alat gelas yg telah bersih perlu dikeringkan pada


rak pengering sebelum disimpan.

5. Alat plastik dibersihkan menggunakan spons agar


alat tidak tergores.

6. Alat logam dapat dicuci dengan sabun detergen


dan kemudian dikeringkan sebelum disimpan.
Ketentuan pada penyimpanan alat :
1. Alat yg disimpan diusahakan dalam keadaan
bersih dan kering.

2. Penyimpanan alat gelas harus dipisah dengan


alat logam.

3. Alat gelas ditempatkan pada rak khusus pada


kotak yg telah disediakan.

4. Alat logam diletakkan di atas meja.


5. Alat logam sejenis disimpan pada tempat yg
sama.

6. Alat berbentuk set, penyimpanannya harus


dalam bentuk set yg tidak terpasang.

7. Alat yg memiliki bobot relatif berat disimpan


pada tempat yg tingginya tidak melebihi bahu
manusia.
Prinsip yg perlu diperhatikan dalam
penyimpanan alat di laboratorium :
1. Aman
• Alat disimpan dari pencurian dan kerusakan,
atas dasar alat yg mudah dibawa dan
harganya mahal
• Disimpan pada tempat dengan keamanan
ganda.
• Aman juga berarti tidak menimbulkan akibat
rusaknya alat sehingga fungsinya berkurang.
2. Mudah dicari/ditemukan
• Diberikan tanda untuk memudahkan mencari
letak masing-masing alat.
• Tanda diberi menggunakan label pada setiap
tempat penyimpanan alat (lemari, rak atau
laci).

3. Mudah diambil
• Alat disimpan disesuaikan dengan bahan,
frekuensi penggunaan, dan bobot alat.
Sumber kerusakan alat akibat lingkungan :
1. Udara
2. Air dan asam-basa
3. Suhu
4. Mekanis
5. Cahaya
6. Api
• TUGAS !!!
Tuliskan masing-masing 3 alat laboraturium
berbahan gelas, porselen, plastik dan logam
beserta fungsinya.

• Ditulis tangan pada kertas dobel folio.

• Dikumpulkan 21 September 2022 (minggu depan)

DILARANG MENULISKAN TUGAS TEMAN SEKELAS

Anda mungkin juga menyukai