Anda di halaman 1dari 10

SKRIPSI

START
Kelompok 10:
Afifah Yoga Gustiana
Nur Afriani
PENGERTIAN SKRIPSI
MENURUT PARA AHLI

Bambang Marhijianto A.E.Fachurudin (1998)


(1993)

The Liang Gi (1995) Ahmad (1999)


JENIS-JENIS SKRIPSI

1 Berdasarkan Metode Penelitian

2 Berdasarkan Hasil Kajian Pustaka

3 Berdasarkan Hasil Penelitian Lapangan

4 Berdasarkan Hasil Pengembangan


TUJUAN DAN
KEGUNAAN SKRIPSI

Tujuan dan kegunaan skripsi


adalah menyajikan hasil-hasil
temuan penelitian secara
ilmiah yang berguna bagi
pengembangan ilmu dan
kepentingan bagi yang
menulis skripsi tersebut.
Karakteristik Penulisan
Skripsi
Untuk bidang nonkependidikan, skripsi Skripsi ditulis atas dasar hasil
difokuskan pada permasalahn pada pengamatan dan observasi
bidang keilmuan yang sesuai dengan lapangan dan penelaahan
program studi mahasiswa. pustaka yang relevan.

Untuk bidang pendidikan, skripsi Skripsi ditulis dalam bahasa


difokuskan pada eksplorasi permasalahan Indonesia yang baik dan benar,
atau sedangkan untuk program pendidikan
pemecahan masalah pendidikan bahasa Arab skripsi ditulis dalam
dan pengajaran pada tingkat pendidikan bidang studi jurusan yang
prasekolah (PAUD), pendidikan dasar bersangkutan, dengan keharusan
(SD,SLTP,MTs), pendidikan menengah membuat sinopsis dalam bahasa
(SMA,SMK,MA), pendidikan tinggi, serta Indonesia.
jalur pendidikan luar sekolah termasuk
pendidikan keluarga.
Sistematika Skripsi
1. Bagian Persiapan 2. Bagian Teks 3. Bagian Akhir

 Sampul BAB I PENDAHULUAN


- Latar Belakang
- Identifikasi Masalah  Daftar Pustaka
 Halaman Judul - Rumusan Masalah
- Tujuan & Manfaat Penelitian  Lampiran-Lampiran
 Halaman Pengesahan BAB II LANDARAN TEORI
- Kajian Teoritis
 Daftar Riwayat Hidup
 Abstrak - Kajian Konseptual
- Hipotesis
 Kata Pengantar BAB III METODOLOGI PENELITIAN
- Penjelasan Variabel Penelitian
- Lokasi & Waktu Penelitian
 Daftar Isi - Instrumen & Cara Mengumpulkan Data
- Teknik Analisis Data
 Daftar Tabel BAB IV DESKRIPSI DATA & PEMBAHASAN
- Deskripsi Data
 Daftar Bagan - Pembahasan
- BAB V KESIMPULAN & SARAN
- Kesimpulan
(Bagan) - Saran
Tahap Penulisan Skripsi

 Menentukan topik
 Mencari dan menggunakan teori ilmiah
yang relevan
 Melakukan pengumpulan data
 Menyusun dan menafsirkan data yang
telah diperoleh dari lapangan
 Menarik kesimpulan
Jupiter Mars Mercury Saturn
DAFTAR PUSTAKA

Syahrial, Damar Dwi. 2023. Apa Itu Skripsi? Pengertian, Tujuan, Jenis Dan Cara Membuatnya . https://vocasia.id/blog/apa-itu-skripsi/ .
02 maret 2023.

Vavila, Fitri. 2019. Makalah Tentang Skripsi. https://fitrivafila.blogspot.com/2019/01/makalah-tentang-skripsi.html 07 januari 2019.

https://www.academia.edu/8888591/Contoh_Skripsi_Mahasiswa_UI (Contoh Skripsi)


Terimakasih
LAST

Anda mungkin juga menyukai