Anda di halaman 1dari 5

M6 – UNIT FULL PROSES

PABRIK KIMIA
Asisten : Mohammad Fakhri Bayu Fadhullah
Instruktur : Prof. Dr. Eng. Reni Desmiarti,. S.T,. M.T.

JURUSAN TEKNIK KIMIA


FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI
UNIVERSITAS BUNG HATTA
2022
Unisim Hysys dan Superpro Designer
Pada industri kimia memerlukan rancangan agar
dapat membantu menyelesaikan perhitungan
dan proses produksi suatu bahan. Salah satu
aplikasi yang dapat mensimulasikan proses
dalam suatu pabrik yaitu hysys.

SuperPro Designer memfasilitasi pemodelan,


evaluasi, dan optimalisasi batch terintegrasi
dan proses berkelanjutan di berbagai industri
(Biotek, Farmasi, Kimia Khusus, Pengolahan
Makanan, Barang Konsumen, Metalurgi,
Material, Pemurnian Air, Pengolahan Air
Limbah, Kontrol Polusi Udara, dll. ).
Tujuan:
1. Mahasiswa dapat mengetahui tool-tool yang ada dalam aplikasi
Unisim Hysys dan SuperPro Designer.
2. Mahasiswa mampu mensimulasikan Unit Full Proses Pabrik Kimia pada
aplikasi Unisim Hysys dan SuperPro Designer.
3. Mahasiswa mampu menyelesaikan sebuah kasus dengan perbandingan
teoritis & simulasi pada aplikasi Unisim Hysys dan SuperPro Designer.

Kompetensi :
Mahasiswa memiliki pemahaman terhadap konsep dasar penggunaan
aplikasi Unisim Hysys dan SuperPro Designer dalam sebuah studi kasus
dengan perbandingan teoritis dan simulasi.

Mata Kuliah Terkait :


- Asas Teknik Kimia
- Pra Rancangan Pabrik Kimia
UNIT FULL PROSES PABRIK KIMIA
 Unit ini merupakan seluruh gabungan dari unit yang ada dari modul 1-5 mulai
dari persiapan bahan baku, pembentukan, hingga ke tahap pemisahan dan
pemurnian
 Di utamakan menyiapkan flowsheet berdasarkan judul TA terutama yang
sudah mengambil pra rancangan pabrik kimia
 Setiap kelompok menyiapkan 3 flowsheet dari judul TA

Anda mungkin juga menyukai