Anda di halaman 1dari 19

.

TEKNIK FOTOGRAFY DI
MADERA HOUSE STUDIO
DISUSUN OLEH :

ADBI FAHAD F.
MADERA HOUSE STUDIO
MATERI YANG DI
01 SEJARAH PERUSAHAAN

02 APA ITU FOTOGRAFI ?

BAHAS
.
03 ALAT BANTU FOTOGRAFI

04
BAGAI MANA CARA PENGGUNAAN
ALAT BANTU FOTOGRAFI ?
SEJARAH MADERA
HOUSE STUDIO
Perusahaan Ini Berdiri Pada Bulan April
2021. Bergerak Pada Bidang Studio Foto
Yang Bertema House Studio, Dinamai
Madera Karena Madera Berasal Dari Bahasa
Spanyol Yang Artinya Rustic ( Kayu ).
Perusahaan Ini Berada Di Perumahan
Tasnim Pondokkaso Indah Blok C No 34
Rt.O6 Rw.01 Kec. Cidahu Desa Pondokkaso
Tengah
STRUKTUR PERUSAHAAN
MADERA HOUSE STUDIO

IKHSAN SARIZQOH
PIMPINAN

IRNANDA N
MANAGER

ERIN ENJELA
RIYAN KUSNANDAR RANDIKA GERALDI
SEKRETARIS
EVENT MANEGER CONTEN CREAT0R
TEKNIK FOTOGRAFI
Fotografi merupakan serapan dari bahasa inggris “
photografhy” yang berasal dari kata yunani yaitu “
photo “ yang artinya cahaya dan “ grafo” berarti
melukis. Sebagai istillah umum, fotografi berarti
proses atau metode untuk menghasilkan gambar atau
foto dari suatu objek dengan merekam pantulan
cahaya yang mengenai objek tersebut pada media yang
peka terhadap cahaya.
Teknik fotografi dibagi menjadi dua yaitu alat bantu
fotografi pemotretan dan alat bantu fotografi
pencahayaan

.
aLAT BANTU FOTOGRAFI

Lighting Standing beckround Tripod


Camera
aLAT BANTU FOTOGRAFI

flash reflektor
triger Payung reflektor

Kaki bebek
Cara penggunaan alat
bantu fotografi
kamera
Cara Penggunaan Kamera Pastikan Baterai Sudah Terisi
Full dan Memorinya Sudah Terpasang, Kemudian
Nyalakan Kamera Lalu Atur / Setting Kamera Sesuasi
Kebutuhan
Cara penggunaan alat
bantu fotografi
Lighting
Cara penggunaannya siapkan lighting dan stopkontak,
nyalakan stopkontak lalu sambungkan kabel lighting ke
stopkontak. Setelah itu lighting akan menyala.Tentukan
kecerahan cahaya lalu tes lighting menyala atau tidaknya
dengan menekan tombol tes.jika inginkan di sambungkan
dengan trigger maka colokkan kabel konektor ke lighting. Di
lighting ini terdapat beberapa tombol di antaranya tombol
Power,test,model,sync,pengatur kecerahan,lampu
ready,remote,dan lubang untuk kabelnya. Lighting ini di
arahkan pada objek atau sesuai kebutuhan.
Cara penggunaan alat
bantu fotografi
Standing backraund

Cara penggunaan Siapkan alat


standbackground dan background lalu
susun standbackgraound, kemudian
kunci dahulu standingnya agar tidak
mudah jatuh,lalu pasangkan
background kain yang akan
digunakan.
Cara penggunaan alat
bantu fotografi

Tripod

Cara penggunaannya Putar semua kunci bagian tripod


VISION
hingga longgar lalu tarik bagian DESCRIPTION
kaki tripod hingga
berdiri sempurna,kemudianPresentations are communication
kunci kembali agar tidaktools that can
be used as demonstrations.
menyusut kembali. Tripod ini sebagai alat penyangga
kamera agar agar hasil jepretan yang kita ambil tidak
THERE IS NO SUCH THING AS A SELF-
shaking. MADE MAN. YOU WILL REACH YOUR
GOALS ONLY WITH THE HELP OF OTHERS.
Cara penggunaan alat
bantu fotografi
Trigger

Cara penggunaannya Pasangkan trigger pada kamera


dengan cara putar ring yang ada di triger hingga
melonggar lalu pasang ke kamera kemudian kunci
MISSION DESCRIPTION kembali. Setting garis angkanya harus sama dengan
yang ada
Presentations are communication di that
tools lighting
can atau flash. Jika ingin di
sambungkan dengan lighting pastikan kabel
be used as demonstrations.
konektornya sudah terpasang di lighting tersebut .
COOPERATION IS THE THOROUGH
CONVICTION THAT NOBODY CAN GET
THERE UNLESS EVERYBODY GETS THERE.
Cara penggunaan alat
bantu fotografi
flash
Cara penggunaan Settingannya sama seperti lighting,
namun yang membedakannya hanya penempatannya
yang berbeda. Flash bisa di pasangkan di kamera.
Cahaya yang dikeluarkan dari Flash tidak sebesar
yang dikeluarkan dari lighting.
Cara penggunaan alat
bantu fotografi
Reflektor

Cara penggunaannya Arahkan reflector dari cahaya


lighting agar saat pemantulan, cahaya kena pada
objek.
Cara penggunaan alat
bantu fotografi DOWNLOAD TOTAL
Presentations are
PAYUNG communication tools that can
be used as demonstrations.
REFLEKTOR .

Cara penggunaannya Buka payung reflector hingga


terkunci kemudian masukkan ke lubang tripod/ light
stand . TOTAL EARNINGS
Presentations are
communication tools that can
be used as demonstrations.
Cara penggunaan alat
bantu fotografi
KAKI BEBEK

Cara penggunaannya Pasangkan kaki bebek pada tripod


kemudian putar hingga kuat,sehingga flash aman untuk
dipasangkan.
PENUTUPAN

KESIMPULAN AKHIR.
PKL merupakan suatu modal dasar dalam
menghadapi dunia kerja secara nyata karena hal-hal
yang didapat selama praktik di DU/DI akan melengkapi
pengetahuan di dapat disekolah.

Karena pkl di Madera House Studio Adalah salah satu


kegiatan luar sekolah yang dapat menambah wawasan.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai