Anda di halaman 1dari 7

DIABETES MELITUS

APA ITU PENYAKIT


DM ?

PENYAKIT KRONIK ATAU MENAHUN YANG DITANDAI DENGAN KADAR GLUKOSA DARAH
MELEBIHI NORMAL
NORMAL : GDP < 70-104 ; 2 JAM SETELAH MAKAN <120-140 ;Hba1c < 5,7
PEMBAGIAN DM :

 DM TIPE 1  DM TIPE 2 :
 TIDAK CUKUP ATAU TIDAK
EFEKTIFNYA KERJA INSULIN
 TIDAK ADANYA PRODUKSI
INSULIN SAMA SEKALI
FAKTOR RESIKO

 YANG TIDAK BISA DI UBAH :  YANG BISA DIUBAH :


 USIA > 40 TH  OBESITAS
 RIWAYAT KELUARGA  KURANG AKTIVITAS FISIK
 RIWAYAT KEHAMILAN  DISLIPIDEMIA
 MELAHIRKAN ANAK >4 KG  RIWAYAT SAKIT JANTUNG
 MELAHIRKAN ANAK <2,5KG  HIPERTENSI
 DIET TIDAK SEIMBANG
APA GEJALA :

 SERING KENCING (POLIURI)


 SERING HAUS (POLIDIPSI
 MERASA LAPAR (POLIFAGIA)

GEJALA LAIN:
 KESEMUTAN, LUKA SULIT SEMBUH,BB MENURUN, GATAL, PENGLIHATAN KABUR,
CEPAT LELAH
BAHAYA JIKA DM TIDAK
TERKONTROL
 KERUSAKAN PEMBULUH DARAH  KERUSAKAN PEMBULUH DARAH
BESAR : KECIL :
 STROKE  KEBUTAAN
 PENYAKIT JANTUNG  KERUSAKAN SARAH MISAL
KESEMUTAN
 IMPOTENSI
 GAGAL GINJAL
 PENURUNAN KESADARAN
APA YANG HARUS DILAKUKAN
SETELAH TERDIAGNOSIS PASIEN DM ??
1. DATANG KE FASKES ATAU KLINIK
2. MENGATUR DIET DAN POLA MAKAN UNTUK PENYAKIT DM
3. MELAKUKAN LATIHAN FISIK
4. KONSUMSI OBAT TERATUR
5. MONITORING KADAR GULA DARAH

Anda mungkin juga menyukai