Anda di halaman 1dari 8

Periodisasi Demokrasi Pancasila

Indikator Sistem Demokrasi dianggap


Demokratis Menurut Affan Gaffar

1. Akuntabilitas
2. Rotasi Kekuasaan
3. Rekrutmen politik yang terbuka
4. Pemilihan umum
5. Pemenuhan hak-hak dasar
Periodisasi Perkembangan
Demokrasi Pancasila
Pelaksanaan demokrasi Indonesia
baru terbatas pada menerapkan
berfungsinya pers yang Indonesia Demokrasi
mendukung revolusi menganut Pancasila yang lebih
kemerdekaan 1949-1959 Demokrasi
Terpimpin
1965-1998 demokratis dari
periode sebelumnya

1945-1949 1959-1965 1998-sekarang


Indonesia Indonesia mulai
menganut menerapkan
Demokrasi Demokrasi
Parlementer Pancasila
Pelaksanaan Demokrasi di Indonesia
Periode 1945-1949
● Berlaku sistem demokrasi Pancasila dengan
kabinet Presidensial
● Semangat pemerintahan dalam
mempertahankan kemerdekaan
● Partai politik tumbuh dan berkembang
dengan cepat
● presiden yang secara konstitusional
memiliki kemungkinan untuk menjadi
seorang diktator, dibatasi kekuasaanya
ketika (KNIP).
● dan pada tahun itu juga pemerintah
pemerintah mengeluarkan maklumat dan
mengakibatkan sistem demokrasi diganti
Awal Masa
dengan demokrasi liberal dengan kabinet 01 Kemerdekaan
parlementer.
Pelaksanaan Demokrasi di Indonesia
Periode 1949-1959

 Pada periode ini Indonesia menganut


demokrasi parlementer.
Then we rakyat/parlemen
 Lembaga perwakilan made the
memainkanbesperanan
t and byangiggtinggi.
e st
 Akuntabilitas politisi umumnya sangat
decis ion of our
tinggi
 Sistem kepartaianlivberkembang
es. dan
menjadi multipartai
 1955 dilakukannya pemilihan umum
 Hak hak dasar masyarakat terpenuhi
 Otonomi daerah yang cukup
Orde Lama
Parlementer 02
Pelaksanaan Demokrasi di Indonesia
Periode 1959-1965

o Dikeluarkannya Dekrit Presiden 5


Juli 1959 menjadi Demokrasi
Terpimpin.
o Mengaburnya sistem kepartaian.
o Terbentuknya Dewan Perwakilan
Rakyat Gotong Royong.
o Kebebasan pers berkurang.
o Daerah-daerah memiliki otonomi
yang terbatas
o Sentralisasi pusat menguat
Orde Lama
03 Terpimpin
Pelaksanaan Demokrasi di Indonesia
Periode 1965-1998

● Periode ini dikenal dengan orde


baru dengan konsep Demokrasi
Pancasila.
● Lembaga kepresidean menjadi alat
control politik Utama
● Rotasi kekuasaan eksekutif sangat
kecil.
● Rekruitmen politik bersifat tertutup.
● Pemilihan umum yang tak
demokratis
● Kebebasan pers sangat terbatas Orde Baru 04
Pelaksanaan Demokrasi di Indonesia
Periode 1998-sekarang

 Diberikannya ruang kebebasan


pers sebagai ruang publik.
 Diberlakukannya sistem
multipartai dalam pemilu 1999.
 Pemilu dilaksanakan jauh
demokratis dari sebelumnya.
 Adanya rotasi kekuasaan dari
pusat sampai daerah.

05 Era Reformasi

Anda mungkin juga menyukai