Anda di halaman 1dari 14

Persamaan Diferensial

Orde II Non Homogen


Bentuk umum persamaan diferensial orde II Non Homogen

Subtitusi akan membuat sisi kiri dari persamaan diatas


sama dengan 0.
Oleh karena itu, harus ada satu suku tambahan dalam
penyelesaian yang akan membuat sisi kiri sama dengan
dan bukan 0.

dimana x adalah fungsi tambahan.


• disebut Fungsi Komplementer (FK)
• (sebuah fungsi x) disebut dengan Integral Khusus (IK)

Penyelesaian Umum = Fungsi Komplementer + Integral


Khusus
Untuk menyelesaikan persamaan
1. Fungsi komplementer (FK)
Diperoleh dengan menyelesaikan persamaan dengan
Hal tersebut akan menghasilkan salah satu dari tipe
penyelesaian berikut
2. Intigral khusus (IK)
Diperoleh dengan menggunakan bentuk umum dari
fungsi pada sisi kanan persamaan, mensubtitusikan
kedalam persamaan, menyamakan koefisien-
koefisiennya.
Contoh
Selesaikan :
1. Untuk mendapkan FK selesaikan sisi kiri = 0

2. Untuk mendapatkan IK, gunakan bentuk umum dari


sisi kanan merupakan fungsi derajat kedua.
Misalkan
Maka

Subtitusikan keduanya kedalam persamaan, dan akan


diperoleh
Dengan menggunakan koefisien pangkat x, maka
diperoleh
Integral khusunya

Penyelesaian Umum Lengkap = FK + IK


Jika

atau
Asumsikan
Contoh
Selesaikan
1. Fungsi Komplementer (FK)

2. Integral Khusus
Asumsikan
Maka dan
Subtitusikan ke persamaan

IK nya adalah
Penyelesaian umumnya adalah
Kesimpulan
Persamaan
Penyelesaian umum = Fungsi komplementer + Integral
Khusus
1. FK 
 Persamaan Karakteristik
 Penyelesaian
2. IK  Cari bentuk umum dari
 Turunan dari bentuk umum
 Subtitusi turunan ke persamaan soal
 Penyelesaian
Tugas

Anda mungkin juga menyukai