Anda di halaman 1dari 7

ORIENTASI SISTEM

INFORMASI HIV AIDS


DAN PIMS (SIHA) 2.1

Rencana Tindak Lanjut (RTL)


Subdirektorat HIVKabuapten
Dinas Kesehatan AIDS & PIMS – Kemenkes
Lombok RI
Tengah – Bidang P3KL - P2P – PROGRAM HIV AIDS DAN PIMS © 2023
Rencana Tindak Lanjut
Terkait Logistik
1. Dinkes Provinsi dan Dinkes Kab/Kota berkoordinasi dengan layanan untuk melengkapi data logistik yang
belum ada, yaitu: harga satuan, tahun pengadaan, dan sumber dana.
2. Dinkes Provinsi, Dinkes Kab/Kota dan Layanan, baik Tes HIV, PDP, maupun IMS melakukan input data stock
opname logistik per tanggal 20 Juli 2023 selanjutnya diinput di SIHA 2.1 dan akan disubmit paling lambat
tanggal 31 Juli 2023
3. Logistik Program HIV AIDS dan PIMS yang direkomendasikan program, namun belum ada di data master
SIHA (https://bit.ly/MasterDataLogistikHIVPIMS) tetap dapat diinput di SIHA 2.1 dengan mendaftarkan pada
link https://bit.ly/LogistikBelumMasukSIHA21 dan akan diberikan feedback oleh tim Logistik Pusat
4. Melakukan tertib administrasi pengelolaan logistik dengan melengkapi surat permintaan keluar dan
distribusi internal. Surat ini diketahui oleh pimpinan fasyankes/Kepala Instalasi farmasi.
5. Permintaan regular logistik dari layanan ke Dinkes Kab/Kota dilakukan satu kali dalam sebulan pada rentang
tanggal 6 – 15 bulan pelaporan.
6. Apabila ED yang tercantum pada logistic hanya tertera bulan dan tahun (contoh: Juli 2027), maka dibuat
menjadi akhir bulan tersebut (contoh: 31 Juli 2027), sesuai dengan rekomendasi Farmakope Edisi VI.
7. Sebelum melakukan relokasi di layanan, harus mendapat persetujuan terlebih dahulu dari Dinkes Kab/Kota
setempat

Dinas Kesehatan Kabuapten Lombok Tengah – Bidang P3KL - P2P – PROGRAM HIV AIDS DAN PIMS © 2023
Rencana Tindak Lanjut
Terkait Implementasi SIHA 2.1

1. Waktu pelaksanaan pencatatan pada SIHA 2.1 dilakukan mulai tanggal 1 Agustus 2023
2. Pasien yang tes HIV dan IMS di tanggal 26-31 Juli 2023 akan diinput sebagai pasien tanggal 1 Agustus 2023
3. Pasien PDP baru ditanggal 1 Agustus 2023 dapat langsung dinput kedalam SIHA
4. Pasien PDP follow up pengobatan di tanggal 26 – 31 Juli 2023 akan diinput sebagai pasien tanggal 1 Agustus 2023
5. Masih ada beberapa data yang perlu diinput melalui ARK, seperti: VL, TPT; dan tools NP.
6. Alur untuk layanan yang memiliki banyak poli (ranap, IGD, dll) → yang akan menginput data pasien → dibantu oleh
perawat di masing-masing poli (usahakan semua data orang yang dites HIV terinput secara berurutan jangan sampai ada
yang tertinggal).
7. Untuk lapas/rutan di kab/kota diharapkan menjadi layanan mandiri tes HIV dan pengobatan, dengan reagen dan obat
ARV diberikan langsung oleh dinkes kab/kota.
8. PMI yang melakukan skrining HIV, dapat difasilitasi untuk melaporkan pada SIHA 2.1
9. Saat ini di SIHA 2.1, ODHIV rujuk masuk yang belum menggunakan SIHA 2.1 harus diinput sebagai orang yang dites HIV
dan ODHIV baru → di logistic akan dilakukan penyesuaian → Dalam proses perbaikan, akan ada form khusus untuk
menginput pasien yang sudah positif.
10. Dinas Kesehatan Provinsi akan membuatkan akun admin dinas kesehatan kab/kota dan dinas kesehatan kab/kota akan
membuatkan akun admin layanan
11. ODHIV WNA menggunakan KITAS/KITAP di SIHA 2.1 sebagai pengganti NIK untuk mendapatkan pengobatan ARV.
12. WNA tanpa KITAS/KITAP akan diarahkan untuk akses ARV di negaranya.

3
Dinas Kesehatan Kabuapten Lombok Tengah – Bidang P3KL - P2P – PROGRAM HIV AIDS DAN PIMS © 2023
Dinas Kesehatan Kabuapten Lombok Tengah – Bidang P3KL - P2P – PROGRAM HIV AIDS DAN PIMS © 2023
Dinas Kesehatan Kabuapten Lombok Tengah – Bidang P3KL - P2P – PROGRAM HIV AIDS DAN PIMS © 2023
Dinas Kesehatan Kabuapten Lombok Tengah – Bidang P3KL - P2P – PROGRAM HIV AIDS DAN PIMS © 2023
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai