Anda di halaman 1dari 7

PROGRAM KELAS

3
SDN
PULOREJO 2
KOTA MOJOKERTO
Mojokerto, 21 Juli 2023
Visi SDN Pulorejo 2 Kota Mojokerto
Terwujudnya kepribadian siswa yang beriman, bertaqwa, cerdas, dan kreatif, unggul dalam

prestasi non akademik, serta berbudaya lingkungan

Misi Sekolah :

Mewujudkan peningkatan keimanan dan ketaqwaan peserta didik melalui keteladanan, bimbingan sholat,
sholat dhuhur berjamaah, peringatan hari besar keagamaan, kegiatan ekstra kurikuler seni baca Al-Quran,
serta pembenahan sarana ibadah.
Memotivasi siswa agar bersemangat belajar dan percaya diri dalam pelaksanaan pembelajaran yang aktif,
kreatif, dan menyenangkan
Meningkatkan prestasi non akademis peserta didik melalui optimalisasi ekstrakurikuler dalam bidang olah
raga
Menumbuhkan budaya melestarikan fungsi lingkungan, mencegah pencemaran lingkungan, dan mencegah
kerusakan lingkungan melalui kegiatan pembelajaran, ekstra kurikuler, kegiatan pembiasaan, dan kegiatan
aksi lingkungan lainnya.
Kurikulum SDN Pulorejo 2 :
* Kelas1,2, 4 dan 5  Kurikulum Merdeka Belajar : Kurikulum
dengan pembelajaran intrakurikuler yang beragam. Pembelajaran
akan lebih maksimal agar peserta didik memiliki cukup waktu untuk
mendalami konsep dan memperkuat kompetensinya. Guru dapat
memilih perangkat ajar untuk menyesuaikan kebutuhan belajar dan
minat masing-masing peserta didik
* Kelas 3 dan 6  Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP ) :
kurikulum operasional pendidikan yang disusun oleh dan
dilakukan di masing-masing satuan pendidikan di Indonesia.
Program Kelas :
 Pengadaan map untuk portofolio anak-anak
 Kegiatanlomba kebersihan dan keindahan taman serta ruang
kelas menjadi agenda tahunan, waktu pelaksanaan
menyesuaikan
 Kegiatan kas kelas
 Kegiatan Jumat berinfaq
 Kegiatan khotmil Qur’an (Kamis Kliwon), Sholat Duha dan
Istighotsah setiap jumat legi dengan memakai busana muslim
putih.
Program Kelas :
 Persiapan akreditasi, pelaksanaan tahun 2024
 Lomba sekolah adiwiyata tahun 2023
 Outing class / Study Tour, waktunya menyesuaikan
 Cooking class / pekan kreativitas, waktu menyesuaikan
 Pekan Literasi ( mendongeng, puisi, pidato, lomba cerita bergambar )
 ReadingBuddy ( Membabaca bersama orang tua ) One day read one sheet, mendongeng
sebelum tidur
 Stulib / A day Studiying in the library( Sehari Belajar di Perpustakaaan )
 Ekstrakurikuler
: Membatik, Banjari, Menganyam, Volly, Sepak Bola, Tari, Pramuka, BTQ,
dan rencana ada Paskibra
 Tes psikologi untuk anak yang didiagnosa berkebutuhan khusus
 Pembuatan pojok baca di setiap kelas
 Kegiatan menabung di kelas setiap hari Rabu
 Kegiatan Olah Raga renang pada setiap semester
 Pembinaan lomba siswa berprestasi akademik ( Kelas 3, 4, 5 )
 Atribut seragam sekolah ( Lokasi )
 Membawa bekal makanan dan minuman dari rumah
 Membawa alat sholat
 Tema harian :
1. Senin apresiasi
2. Selasa Ning Ita di Sekolah
3. Rabu kreasi
4. Kamis njawani
5. Jumat Istoghotsah, Jumat Sehat, Elingpiade, Jumat Bersih

Anda mungkin juga menyukai