Anda di halaman 1dari 11

AMBLYOPIA

Pembimbing :
dr. Sherly Indah Puspitasari, Sp.M
APA ITU AMBLYOPIA??
Berkurangnya tajam penglihatan atau
dua mata walaupun sudah dengan
koreksi kacamata terbaik.
PENYEBAB
AMBLYOPIA
• Mata Juling : masing-masing mata
tidak memiliki gambaran yang sama
• Gangguan penglihatan (rabun jauh,
rabun dekat, silinder) yang berbeda
jauh antara kedua mata : satu
gambaran pada mata lebih kabur
• Katarak
JENIS-JENIS AMBLYOPIA
• Amblyopia Strabismik : mata malas yang
disebabkan oleh ketidaksejajaran bola
mata (juling)
• Amblyopia Refraktif : mata malas yang
disebabkan oleh rabun dekat, rabun jauh,
dan silinder yang tidak diperbaiki dengan
kacamata
• Amblyopia Isoametropik : mata malas
yang terjadi karena kelainan refraksi pada
kedua mata
JENIS-JENIS AMBLYOPIA
• Amblyopia Anisometropik : mata
malas terjadi ketika kedua mata
memiliki kemampuan refraksi yang
berbeda. akibatnya, fokus penglihatan
tidak seimbang antara mata kanan dan
kiri
• Amblyopia Deprivasi : terjadi
hambatan obstruksi sepanjang aksis
penglihatan seperti kekeruhan media
refrakta (kornea keruh, katarak,
lerdarahan vitreus) atau tumor
palpebra pada masa kritis
perkembangan korteks visual
APA YANG DIRASAKAN??

• Berkurangnya penglihatan 1 mata


• Sering memicingkan sebelah mata
• Mata terlihat juling sebelah
• Anak mengalami kesulitan di sekolah
PENANGANAN AMBLYOPIA
• Tangani Penyebab :
• Rabun dekat/jauh/silinder : gunakan
kacamata & penutupan mata yang sehat.
• Kekeruhan pada lensa : operasi katarak
• Mata juling : operasi perbaiki otot mata
• Patching/ oklusi/ penutup mata pada mata
yang sehat
• Penalisasi : Memaksa mata malas untuk
membiasakan melihat jauh dan dekat
dengan memberikan kacamata plus dan
obat tetes mata atropin
APA YANG TERJADI
BILA TIDAK DIBERI
PENANGANAN???

• Juling (ketidak sejajaran mata)


• Penglihatan yang berkurang
BAGAIMANA CARA
MENCEGAHNYA?

• Pemeriksaan mata secara rutin tiap 3 bulan


sekali
• Menangani penyebab mata malas seperti
dengan pemberian kacamata, operasi
WASPADA 5M !!!!!
• Memicingkan mata
• Memejamkan mata
• Memiringkan kepala
• Maju mendekati objyek yang dilihat
• Melotot

SEGERA KONSULTASIKAN DENGAN


DOKTER SPESIALIS MATA TERDEKAT
YAA!!!
Thank You

Anda mungkin juga menyukai