Anda di halaman 1dari 6

PELATIHAN DASAR

MANAJEMEN PENANGGULANGAN BENCANA Upaya Kesiapsiagaan Bencana

Hazards, Vulnerability and Capacity Assessment


PELATIHAN DASAR
MANAJEMEN PENANGGULANGAN BENCANA Hazards, Disasters and Vulnerability

Semua bentuk perencanaan dan implementasi kegiatan Kesiapsiagaan Bencana harus


berdasarkan suatu penilaian (assessment) dan prioritas atas hazards dan resiko yang
dihadapi masyarakat, demikian halnya dengan kemampuan dan ketidakmampuan mereka
mengatasi dampak bencana yang terjadi.
Assessment termaksud meliputi :

• Identifikasi karakteristik, frekuensi dan potensi peristiwa hazards yang seringkali dihadapi
masyarakat;
• Identifikasi area geographi tertentu dan lokasi pemukiman masyarakat yang paling mudah
terkena atau paling rentan terhadap dampak bencana;
• Identifikasi elemen-elemen yang ada di dalam masyarakat yang mungkin terkena dampak
bencana serta mengantisipasi kemungkinan terjadinya dampaknya tersebut;
• Menilai/mengkaji kemampuan masyarakat serta elemen-elemen yang tersedia untuk mengatasi
dampak bencana;
PELATIHAN DASAR
MANAJEMEN PENANGGULANGAN BENCANA Upaya Kesiapsiagaan Bencana

Hazards Assessment

1.
1. Jenis
Jenis ancaman/gangguan
ancaman/gangguan alam
alam (banjir,
(banjir, tanah
tanah longsor,
longsor, bahaya
bahaya gunung
gunung api,
api,
gempa
gempa bumi
bumi dll);
dll);
2.
2. Indikator
Indikator peringatan
peringatan dini
dini (ramalan
(ramalan cuaca,
cuaca, laporan
laporan BMG)
BMG)
3.
3. Petanda-petanda
Petanda-petanda alamiah
alamiah yang
yang mengawali
mengawali suatu
suatu peristiwa
peristiwa gangguan
gangguan alam;
alam;
4.
4. Kecepatan
Kecepatan terjadinya
terjadinya peristiwa
peristiwa gangguan
gangguan alam;
alam;
5.
5. Frekuensi
Frekuensi kejadian
kejadian serupa
serupa pada
pada waktu-waktu
waktu-waktu yang
yang lalu;
lalu;
6.
6. Waktu
Waktu kejadian
kejadian peristiwa
peristiwa gangguan
gangguan alam
alam yang
yang pernah
pernah terjadi;
terjadi;
PELATIHAN DASAR
MANAJEMEN PENANGGULANGAN BENCANA Upaya Kesiapsiagaan Bencana

Vulnerability Assessment

1. Lamanya suatu peristiwa gangguan alam yang pernah melanda wilayah


itu;

2. Tingkat keparahan atau kerusakan yang diakibatkan;

3. Elemen-elemen yang terancam langsung oleh dampak peristiwa


gangguan alam;

4. Jumlah penduduk yang berdiam di wilayah itu yang paling terancam oleh
dampak peristiwa gangguan alam;

5. Lokasi wilayah rawan bencana tersebut;


PELATIHAN DASAR
MANAJEMEN PENANGGULANGAN BENCANA Upaya Kesiapsiagaan Bencana

Capacity Assessment

1. Jumlah penduduk di wilayah rawan gangguan alam;

2. Tingkat pengetahuan dan ketrampilan masyarakat setempat;

3. Mata pencaharian dan tingkat penghasilan masyarakat setempat;

4. Fasilitas umum dan sosial yang tersedia;

5. Organisasi Masyarakat;

6. Sistim sosial budaya masyarakat;


PELATIHAN DASAR
MANAJEMEN PENANGGULANGAN BENCANA Upaya Kesiapsiagaan Bencana

Hazards, Vulnerability and Capacity Assessment

Jenis ancaman bencana (Hazard type)


t

Indikator peringatan dini (Warning signs)


men
sess

Petanda awal bencana (Forewarning)


As

Kecepatan terjadinya bencana (Speed onset)


ards
Haz

(Frekuensi kejadian serupa (Frequency)


Dugaan Waktu Kejadian (When)
Berapa lama kejadian berlangsung (Duration)
nt
sme

Tingkat kerugian/keparahan (Extent)


sse s

Element yang paling terancam (Elements at-risk)


ity A
rabil

Penduduk yang paling terancam (People at-risk)


e
Vuln

Lokasi (Location of people at-risk)


Sumber-sumber daya dan kapasitas yang masih
ent
Ass pacity

dapat dimanfaatkan (Resources and capacities left


e ss m

for disaster response);


Ca

Anda mungkin juga menyukai