Anda di halaman 1dari 58

Menyiapkan Unit

Dialisis
Menghadapi
Bencana
Ns. Iman Muhamad Firmansyah, S.Kep
APA ITU BENCANA?
Bencana adalah peristiwa atau rangkaian peristiwa
yang mengancam dan mengganggu kehidupan dan
penghidupan masyarakat yang disebabkan, baik
oleh faktor alam dan/atau faktor nonalam
maupun faktor manusia sehingga mengakibatkan
timbulnya korban jiwa manusia, kerusakan
lingkungan, kerugian harta benda, dan dampak
psikologis
(UU No. 24 Tahun 2007; PMK No.75 Tahun 2019)
Jenis Bencana Alam
berdasarkan UU Nomor 24 tahun 2007 dikelompokkan menjadi 3 (tiga) jenis bencana

Bencana Alam Bencana Non Alam Bencana Sosial


 Gempa bumi  Kecelakaan transportasi  Konflik sosial dipicu oleh
 Letusan gunung berapi  Kegagalan konstruksi/teknologi kecemburuan sosial, budaya,
 Tsunami  Kebakaran hutan yang disebabkan ekonomi dan SARA
 Tanah longsor oleh manusia  Demonstrasi/ huru-hara
 Kekeringan  Ledakan nuklir  Aksi teror
 Angin topan  Dampak industri (kimia/biologi, dll)  Sabotase
 Gelombang pasang/badai  Pencemaran lingkungan
 Likuifaksi  Outbreak / Wabah / pandemi
 Banjir penyakit
4
PETA SUMBER GEMPA BUMI DI INDONESIA
Gempa Cianjur 21 November 2022
Sesar Aktif belum terpetakan
Lempeng
Laut Filiphina

Megathrust Sulawesi Lempeng Pasifik


Utara
Megathrust
Papua

Sumber : Pusgen, 2017


Lempeng Indo-Australia
Risiko Terjadinya Bencana di Indonesia
Seberapa Sering Terjadi Bencana di Indonesia?

https://gis.bnpb.go.id/arcgis/apps/sites/#/public/pages/bencana-besar-tahun-2023
Bencana Non Alam
Kejadian bencana yang berdampak ke ruangan Hemodialisis

RSUD Cianjur, November 2022


Gempa dengan kekuatan 5,6 skala
ritchter
RSUD Dr. Slamet Garut, 01 Oktober 2023
Bencana Kebakaran
GEMPA
CIANJUR
Kondisi Saat
Terjadi
Bencana
Sumber: www.youtube.com
Tantangan dalam Menghadapi Bencana?
Mitigasi bencana dalam rumah
sakit memiliki tantangan
tersendiri. Beberapa tantangan
tersebut meliputi koordinasi
antar unit, keterbatasan sumber
daya, dan tekanan waktu
Apakah Kita Siap Menghadapi Bencana?
Segala upaya atau kegiatan
yang dilaksanakan dalam
rangka pencegahan,
Manajemen mitigasi, kesiapsiagaan,
bencana tanggap darurat dan
pemulihan berkaitan dengan
bencana yang dilakukan
pada sebelum, pada saat
dan setelah bencana.
Tujuan Manajemen Bencana
1 Mencegah kehilangan jiwa

2 Mengurangi penderitaan manusia

3 Memberi informasi masyarakat dan pihak


berwenang mengenai risiko

Mengurangi kerusakan infrastruktur utama, harta


4 benda dan kehilangan sumber ekonomis.
1 Meningkatkan Pemahaman Risiko
Bencana;

2 Memperkuat Tata Kelola Risiko Bencana


Dan Manajemen Risiko Bencana;

Four priorities for


action on disaster
3 Investasi Dalam Pengurangan Risiko
Bencana Untuk Ketangguhan;

risk reduction. Meningkatkan Kesiapsiagaan Bencana

4 Untuk Respon Yang Efektif, Dan Untuk


“Build Back Better" Dalam Pemulihan,
Rehabilitasi Dan Rekonstruksi.
Permendagi 101/2018
1. Penyusunan kajian risiko bencana
2. Sosialisasi, komunikasi, informasi, dan edukasi rawan bencana
INFORMASI
(per jenis bencana)
RAWAN
BENCANA 3. Penyediaan dan pemasangan rambu evakuasi dan papan
rambu evakuas, dan papan informasi kebencanaan

1. Pelatihan pencegahan dan mitigasi;


2. Penyusunan rencana penanggulangan bencana;
STANDAR PENCEGAHAN
3.
4.
Pembuatan rencana kontinjensi;
Gladi kesiapsiagaan terhadap bencana;
PELAYANAN
DAN
KESIAPSIAGAAN 5. Pengendalian operasi dan kesiapsiagaan terhadap
MINIMAL
TERHADAP bencana;
BENCANA
6. Penyediaan dan pengoperasian sarana prasarana
kesiapsiagaan terhadap bencana;
7. Penyediaan peralatan perlindungan dan
kesiapsiagaan terhadap bencana

PENYELAMATAN 1. Pengkajian cepat;


DAN EVAKUASI
KORBAN BENCANA
2. Pencarian, pertolongan dan evakuasi korban bencana;
3. Aktivasi sistem komando penanganan darurat
bencana
Mitigasi

Mitigasi merupakan aktivitas yang dilakukan


untuk menghilangkan atau mengurangi derajat
resiko jangka panjang dalam kehidupan manusia
yang berasal dari kerusakan alam dan buatan
manusia itu sendiri (Stoltman et al., 2004)
Mempelajari dampak dari bahaya
1 dengan cara mengidentifikasi
resiko dan pencegahan bahaya

Untuk memastikan berfungsinya


2 fasilitas dan ketersediaan tindakan
dialisis
Kegiatan Mitigasi

1. Mengumpulkan informasi tentang


bangunan
2. Membangun tim tanggap darurat
3. Sistem peringatan
4. Menyiapkan rencana evakuasi darurat
5. Rencana tranportasi darurat
Mengumpulkan informasi tentang
1 bangunan

A B C

Informasi yang
diperlukan : lokasi,
Pengkajian jumlah lantai,
Site plan, APAR, hidrant,
kerentanan sprinkler, ALARM,
peta
bangunan pintu keluar, jalur
evakuasi, kotak
emergency
Membangun Tim Tanggap
2 Darurat
3 Sistem Peringatan

Alarm system
a. Terdapat sistem peringatan dini jika terjadi kondisi darurat
b. Alarm sistem dipelihara dan diuji secara periodik
c. Power untuk alarm selalu tersedia pada saat emergency
d. Bunyi alarm dibedakan untuk masing-masing kondisi (darurat, evakuasi,
aman dll)
e. Bunyi dan jenis alarm dimengerti oleh seluruh personil
CONTOH PEDOMAN BUNYI SIRINE
DALAM PENANGGULANGAN KEADAAN DARURAT

A. KEADAAN EMERGENCY

30 DETIK 30 DETIK 30 DETIK


BUNYI Dst s.d 3 MENIT
30 DETIK
MATI 5 DETIK 5 DETIK
B. KEADAAN EVAKUASI
5 DETIK 5 DETIK 5 DETIK 5 DETIK
BUNYI

MATI Dst s.d 3 MENIT


5 DETIK 5 DETIK 5 DETIK
30 DETIK

C. KEADAAN AMAN
3 MENIT

BUNYI
MATI
Menyiapkan rencana
4 evakuasi darurat

1. Mengidentifikasi lokasi yang aman untuk


dijadikan titik kumpul untuk staf dan pasien
2. Pasien dan keluarga diinformasikan lokasi
titik kumpul
3. Tempat berkumpul sementara harus cukup untuk menampung personil
yang ada disekitar area

4. Tempat berkumpul sementara harus diberi tanda dan tulisan yang jelas.

5. Tempat berkumpul sementara dan tempat aman mutlak harus berada di


lokasi yang aman dari pengaruh penyebab bencana
Identifikasi
ancaman
(hazard), Analisis Risiko
Bencana
kerentanan
(vulnerabilit
y)
Tentukan tingkat
resiko

Penilaian Resiko
HAZARD AND VULNERABILITY ASSESSMENT TOOL, NATURALLY OCCURING EVENTS
SEVERITY = (MAGNITUDE -
MITIGATION)
RISK
HUMAN PROPERTY BUSINESS PREPARED- INTERNAL EXTERNAL
PROBABILITY IMPACT IMPACT IMPACT NESS RESPONSE RESPONSE
EVENT
Community/
Likelihood this will Possibility of Physical losses Interuption of Time, effectivness, Relative
Preplanning Mutual Aid staff and
occur death or injury and damages services resources threat*
supplies

0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A


1 = Low 1 = Low 1 = Low 1 = Low 1 = Low 1 = Low 1 = High
SCORE 2 = Moderate 2 = Moderate 2 = Moderate 2 = Moderate 2 = Moderate 2 = Moderate 2 = Moderate
0 - 100%
3 = High 3 = High 3 = High 3 = High 3 = High 3 = High 3 = Low or none
Hurricane 0 0 0 0 0 0 0 0%
Tornado 0 0 0 0 0 0 0 0%
Severe Thunderstorm 0 0 0 0 0 0 0 0%
Snow Fall 0 0 0 0 0 0 0 0%
Blizzard 0 0 0 0 0 0 0 0%
Ice Storm 0 0 0 0 0 0 0 0%
Earthquake 3 3 3 3 2 2 2 83%
Tidal Wave 0 0 0 0 0 0 0 0%
Temperature Extremes 0 0 0 0 0 0 0 0%
Drought 1 1 1 1 2 2 3 19%
Flood, External 1 1 1 1 1 2 2 15%
Wild Fire 1 3 3 3 1 2 2 26%
Landslide 0 0 0 0 0 0 0 0%
Dam Inundation 0 0 0 0 0 0 0 0%
Volcano 0 0 0 0 0 0 0 0%
Epidemic 1 3 0 1 2 2 2 19%
AVERAGE SCORE 0.44 0.69 0.50 0.56 0.50 0.63 0.69 3%

*Threat increases with percentage.


RISK = PROBABILITY * SEVERITY
0.03 0.15 0.20
HAZARD AND VULNERABILITY ASSESSMENT TOOL, TECHNOLOGIC EVENTS
SEVERITY = (MAGNITUDE -
MITIGATION)
PROBABILITY RISK
HUMAN PROPERTY BUSINESS PREPARED- INTERNAL EXTERNAL
IMPACT IMPACT IMPACT NESS RESPONSE RESPONSE
EVENT
Community/
Time,
Likelihood this Possibility of Physical losses Interuption of Mutual Aid Relative
Preplanning effectivness,
will occur death or injury and damages services staff and threat*
resources
supplies
0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A
0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A
1 = High 1 = High 1 = High
1 = Low 1 = Low 1 = Low 1 = Low
SCORE 2 = Moderate 2 = Moderate 2 = Moderate 0 - 100%
2 = Moderate 2 = Moderate 2 = Moderate 2 = Moderate
3 = Low or 3 = Low or 3 = Low or
3 = High 3 = High 3 = High 3 = High
none none none
Electrical Failure 1 2 2 2 2 2 2 22%
Generator Failure 1 2 2 2 2 2 2 22%
Transportation Failure 0 0 0 0 0 0 0 0%
Fuel Shortage 0 0 0 0 0 0 0 0%
Natural Gas Failure 0 0 0 0 0 0 0 0%
Water Failure 1 2 1 2 2 2 2 20%
Sewer Failure 0 0 0 0 0 0 0 0%
Steam Failure 1 1 1 1 2 2 2 17%
Fire Alarm Failure 2 2 2 2 2 2 2 44%
Communications Failure 1 2 1 2 2 2 3 22%
Medical Gas Failure 1 3 1 1 2 2 2 20%
Medical Vacuum Failure 1 2 1 2 2 2 2 20%
HVAC Failure 1 1 1 1 2 2 2 17%
Information Systems Failure 1 1 1 1 2 2 0 13%
Fire, Internal 2 3 3 3 1 2 2 52%
Flood, Internal 0 0 0 0 0 0 0 0%
Hazmat Exposure, Internal 2 2 0 2 2 2 2 37%
Supply Shortage 1 1 0 1 2 2 2 15%
Structural Damage 0 0 0 0 0 0 0 0%
AVERAGE SCORE 0.84 1.26 0.84 1.16 1.32 1.37 1.32 11%
*Threat increases with percentage.
RISK = PROBABILITY * SEVERITY
0.11 0.28 0.40
HAZARD VULNERABILITY ANALYSIS, HUMAN RELATED EVENTS
SEVERITY = (MAGNITUDE -
MITIGATION)
PROBABILITY RISK
HUMAN PROPERTY BUSINESS PREPARED- INTERNAL EXTERNAL
IMPACT IMPACT IMPACT NESS RESPONSE RESPONSE
EVENT
Physical Time, Community/
Likelihood this Possibility of Interuption of Relative
losses and Preplanning effectivness, Mutual Aid staff
will occur death or injury services threat*
damages resources and supplies
0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A
0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A
1 = Low 1 = High 1 = High 1 = High
1 = Low 1 = Low 1 = Low
SCORE 2= 2 = Moderate 2 = Moderate 2 = Moderate 0 - 100%
2 = Moderate 2 = Moderate 2 = Moderate
Moderate 3 = Low or 3 = Low or 3 = Low or
3 = High 3 = High 3 = High
3 = High none none none
Mass Casualty Incident
2 2 1 1 2 2 1 33%
(trauma)
Mass Casualty Incident
2 2 1 1 2 2 2 37%
(medical/infectious)
Terrorism, Biological 0 0 0 0 0 0 1 0%

VIP Situation 1 1 0 0 1 1 2 9%

Infant Abduction 1 2 2 3 2 2 2 24%

Hostage Situation 0 0 0 0 0 0 0 0%

Civil Disturbance 0 0 0 0 0 0 0 0%

Labor Action 0 0 0 0 0 0 0 0%

Forensic Admission 0 0 0 0 0 0 0 0%

Bomb Threat 0 3 3 3 2 2 2 0%

AVERAGE 0.60 1.00 0.70 0.80 0.90 0.90 1.00 6%

*Threat increases with percentage.


RISK = PROBABILITY * SEVERITY
0.06 0.20 0.29
HAZARD VULNERABILITY ANALYSIS, EVENTS INVOLVING HAZARDOUS MATERIALS
SEVERITY = (MAGNITUDE -
MITIGATION)
RISK
PROBABILITY HUMAN PROPERTY BUSINESS PREPARED- INTERNAL EXTERNAL
IMPACT IMPACT IMPACT NESS RESPONSE RESPONSE
EVENT
Physical Time, Community/
Likelihood this Possibility of Interuption of Relative
losses and Preplanning effectivness, Mutual Aid staff
will occur death or injury services threat*
damages resources and supplies
0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A
0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A 0 = N/A
1 = High 1 = High 1 = High
1 = Low 1 = Low 1 = Low 1 = Low
SCORE 2 = Moderate 2 = Moderate 2 = Moderate 0 - 100%
2 = Moderate 2 = Moderate 2 = Moderate 2 = Moderate
3 = Low or 3 = Low or 3 = Low or
3 = High 3 = High 3 = High 3 = High
none none none
Mass Casualty Hazmat
Incident (From historic
0 0 0 0 0 0 0 0%
events at your MC with >= 5
victims)
Small Casualty Hazmat
Incident (From historic
1 2 2 1 2 2 2 20%
events at your MC with < 5
victims)
Chemical Exposure, External 0 0 0 0 0 0 0 0%
Small-Medium Sized Internal
1 2 1 0 2 2 1 15%
Spill
Large Internal Spill 0 0 0 0 0 0 0 0%
Terrorism, Chemical 0 0 0 0 0 0 0 0%
Radiologic Exposure,
1 2 0 1 1 1 2 13%
Internal
Radiologic Exposure,
0 0 0 0 0 0 0 0%
External
Terrorism, Radiologic 0 0 0 0 0 0 0 0%
AVERAGE 0.33 0.67 0.33 0.22 0.56 0.56 0.56 2%

*Threat increases with percentage.


RISK = PROBABILITY * SEVERITY
0.02 0.11 0.16
SUMMARY OF "X" HOSPITAL HAZARDS ANALYSIS

Total for Facility


Technological

Hazmat
Natural

Human
Probability 0.15 0.28 0.20 0.11 0,00
Severity 0.20 0.40 0.29 0.16 0,00

Hazard Specific Relative Risk: 0.03 0.11 0.06 0.02 0,00

Hazard Specific Relative Risk to "X" Hospital

0.14
Relative Threat to Facility

0.12

0.10

0.08

0.06

0.04

0.02

0.00
Natural Technological Human Hazmat
Apa arti Kesiapsiagaan ?
● Mampu mengenali ancaman dan memprediksi sebelum
terjadinya bencana

● Mampu mencegah bencana, jika mungkin.

● Jika tidak, mampu mengurangi dampaknya

● Jika terjadi bencana, mampu menanggulangi secara


efektif.

● Setelah bencana terjadi, mampu pulih kembali.


Kesiapan Bencana
1. Rencana komunikasi efektif
2. Mereview rencana “contingency”
3. Record management “The Emergency Box”
4. Pengecekan peralatan dan persediaan
selama situasi darurat
5. Perjanjian Kerjasama
6. Pendidikan staf
7. Managemen dan pendidikan pasien
8. Keamanan bangunan dan peralatan
9. Pengecekan kesiapan bencana
Rencana komunikasi efektif

Kerjasama
No telp dengan
darurat vendors
tersedia
Perbarui
no telp
Mereview rencana “ contingency ”
1. Mereview, memperbaiki dan memperbarui
rencana contingency secara teratur yang
meliputi : rute evakuasi, pemeliharaan
peralatan, rencana transportasi, persediaan
obat dan AMHP/BMHP
2. Pastikan informasi yang adekuat tersedia untuk
pasien dan staf selama rencana contingency
3. Setiap perubahan prosedur harus
diinformasikan kepada staf dan pasien
Rencana “Contingensi”

● Tentukan satu jenis ancaman


● Buat Skenario Kejadian
● Susun Kebijakan Penanganan
● Kaji Kebutuhan
● Inventarisasi Sumber daya
● Buat Perencanaan setiap Sektor
● Uji kaji dan mutakhirkan
Record Management “ The Emergency Box ”
Setiap center dialisis harus mempunyai kotak untuk menyimpan
dokumen yang penting yang berkaitan dengan fasilitas,
kepegawaian dan catatan pasien.
Kotak tersebut berisikan :
1. No telepon dan alamat email staf dan no telepon darurat
2. Sensus pasien meliputi nama,no telepon
3. Salinan ringkasan medis dan prescribsi dialisis pasien
4. Form kosong catatan dialisis pasien
5. Skema penting, water treatment
6. Daftar penyedia layanan (penyedia AMHP/BMHP termasuk
no telepon dan alamat email)
7. Senter dengan baterai tambahan
Patient Identification Cards
IDENTIFYING BRACELET
Chart of Evacuation Instruction
Respond to an
Assemble at the evacuation order.
Remain calm nearest exit Follow instructions of
emergency personel

Proceed directly to When instructed, leave


Help those who need
the building as quickly as
designated spesial assistance, both
possible with assistance
assembly areas staff and the patient from staff nurse

“Head Count”
Apa yang anda lakukan ketika sedang bekerja
terjadi gempa dengan skala 6,5 SR?
a. Lari kalang kabut
b. Berlindung dibawah meja
c. Menginstruksikan pasien untuk keluar
d. Menyelamatkan barang – barang
e. Berdiam diri dan pasrah
Kebakaran

Jika anda mencium bau asap, atau melihat asap atau


kebakaran atau mendengar alarm kebakaran :
a. Telepon tim kebakaran
b. Padamkan api selagi masih kecil
c. Mulailah untuk prosedur evakuasi
d. Lepaskan pasien dari mesin, gunakan prosedur
“clamp and cut atau clamp and cap”
e. Matikan semua peralatan ketika meninggalkan
area
Jika Anda familiar dengan menghubungkan, melepas
dan mengembalikan darah :
1. Masukkan darah secepatnya
2. Klem, kedua klem yang ada di fistula
3. Klem, klem besar yang ada di AVBL
4. Lepaskan sambungan fistula dan AVBL
5. Tutup ujung fistula
6. Evakuasi

Jika Anda belum familiar cari bantuan staf


untuk memasukkan darah dan melepas AVBL dan
fistula kemudian evakuasi
Jika Anda familiar dengan menghubungkan, melepas AVBL :
1. Stop pump
2. Klem, kedua klem yang ada di fistula
3. Klem, klem besar yang ada di AVBL
4. Lepaskan sambungan fistula dan AVBL
5. Evakuasi

Jika Anda belum familiar :


1. Klem, klem besar yang ada di AVBL
2. Klem, kedua klem yang ada di fistula
3. Lepaskan sambungan fistula dan AVBL (atau gunting diantara
klem fistula dan klem besar di AVBL)
4. Evakuasi
Gempa Bumi

Ketika gempa terjadi:


● “drop, cover and hold on” dibawah permukaan yang
keras
● Perintahkan pasien untuk berguling untuk
melindungi lengan akses mereka
● Berdiri di bagian dalam didinding pintu
● Jika mungkin, menutupi kepala dengan lengan atau
selimut atau bantal.
● Jauhi benda-benda yang ada di ketinggian karena
mungkin akan jatuh
● Tetap tinggal di ruangan jangan keluar dulu
● Tetap tenang, bersiaplah untuk gempa susulan
● Membantu pasien, melepas pasien dari mesin jika
situasi tepat
● Periksa adanya luka dan berikan pertolongan
pertama
● Setelah gempa reda, keluarkan senter.
● Tim akan melakukan pencarian ke seluruh lantai
meliputi tangga, kamar mandi, lobbi, lift, dll
● Keluarkan dan nyalakan radio untuk mengetahui
perkembangan informasi gempa.
Penutup
1. Kesiapsiagaan dan Mitigasi sangat penting
dalam penanggulangan bencana, terutama
dalam upaya pengurangan risiko bencana
yang dilakukan pada tahap prabencana.
2. Untuk mengantisipasi kondisi darurat,
prosedur tanggap darurat dibuat dan
dipelihara serta menyediakan sarana dan
prasarana yang diperlukan

Anda mungkin juga menyukai