Anda di halaman 1dari 109

Penerapan dan Penghitungan Komponen Dalam Negeri

Dalam Pekerjaan Konstruksi


Vidi Januardani
Pengelola PBJ Muda
081386024024
Menghitung
Tingkat Komponen
Dalam Negeri
(TKDN)
PENERAPAN
PENGGUNAAN PRODUK
DALAM NEGERI

TAHAP
PERENCANAAN PENGADAAN
LANGKAH PENERAPAN
PENGGUNAAN PRODUK DALAM NEGERI OLEH PELAKU PENGADAAN
PERENCANAAN PENGADAAN

PA selaku penanggungjawab kegiatan dalam melakukan penyusunan RKA yang didalamnya terdapat
pengadaan barang/jasa telah mempertimbangkan hal-hal sebagai berikut:

1. Identifikasi kebutuhan barang/jasa sesuai dengan Rencana Kerja;


2. Penyusunan spesifikasi teknis/KAK sesuai kebutuhan;
3. Ketersediaan barang/jasa dan/atau penyedia di pasar;

PPK
4. Ketersediaan barang/jasa yang dibutuhkan dalam bentuk produk/jasa dalam negeri; dan
5. Penyusunan RAB sesuai spesifikasi teknis/KAK sebagai dasar pengusulan anggaran

 Kewajiban penggunaan produk dalam negeri, termasuk rancang bangun dan perekayasaan nasional,
apabila terdapat produk dalam negeri yang memiliki penjumlahan nilai Tingkat Komponen Dalam Negeri
(TKDN) ditambah nilai Bobot Manfaat Perusahaan (BMP) paling sedikit 40% (empat puluh persen).
 Nilai TKDN dan BMP mengacu pada daftar inventarisasi barang/jasa produksi dalam negeri yang
diterbitkan oleh kementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di bidang perindustrian.
 Tkdn.kemenperin.go.id
Identifikasi Perencanaan
Pembangunan
Kebutuhan Pasar Ikan
Modern
Konsultansi
FORMULIR PERTANYAAN IDENTIFIKASI
KEBUTUHAN BARANG
Atas Perkiraan Biaya Di Atas, Jelaskan E. Identifikasi Persyaratab Lain Yang diperlukan
Perubahan Ke Rincian Perhitungannya
Cara Pemeliharaan/Teknik/Prosedur
Tanggal Perubahan C.Identifikasi Manajemen Penunjan Tugas dan Fungsi PPK Pemeliharaan
Nama K/L/PD Jumlah pegawai dalam unit kerja
Satuan Kerja PPK dibantu oleh Tim atau Tenaga Ahli
Kebutuhan Pelatihan Untuk Lingkup
Pejabat Pembuat Komitmen Tingkat Beban Tugas Dan Tanggung Jawab Pegawai Pemeliharaan
Dalam Melaksanakan Tugas Dan Fungsi Tim Pengelolaan
Program Manajemen PPK
F. Identifikasi Konsolidasi Pekerjaan
Kegiatan
D. Identifikasi Pelaku Usaha
Output Terdapat Pekerjaan Sejenis Pada Kegiatan Lain
Terdapat pelaku usaha yang dinilai mampu dan
A. Identifikasi Kode Barang memenuhi syarat Indikasi Konsolidasi Atas Pekerjaan
Kode Barang dan Nama Barang pada SIMAK Apabila terbatas, jelaskan dan sebutkan nama penyedia Apabila Direkomendasikan, Jelaskan Lebih Lanjut
BMN/ Persediaan yang selama memenuhi kebutuhan barang ini. Setiap Rencana Konsolidasi Pekerjaan/Pemeliharaan Tersebut
penyedia jelaskan identitas singkat penyedia, berapa
B. Identifikasi Kebutuhan kali berkontrak, berkontrak pada tahun berapa saja,
serta jelaskan singkat kinerja penyedia tersebut Catatan Penting
Nama Pekerjaan

Kriteria

Target/ Sasaran Yang Diharapkan

Manfaat
Disusun dan disetujui
Kuantitas
PA/KPA PPK
Ruang Lingkup Pekerjaan

Waktu Penggunaan
Tim/ TA
Perkiraan Biaya.
Identifikasi Kebutuhan
Pembangunan
Pekerjaan Konstruksi Pasar Ikan
Modern

FORMULIR PERTANYAAN IDENTIFIKASI KEBUTUHAN


BARANG
Penyusunan dokumen Detailed Engineering Design d. Identifikasi Pekerjaan Konstruksi yang telah tersedia/ dimiliki/ dikuasai
Perubahan Ke (DED)
Lokasi/keberadaan Pekerjaan Konstruksi
Tanggal Perubahan Kompleksitas pekerjaan
Nama K/L/PD Pekerjaan Konstruksi dilaksanakan dengan kontrak Jumlah Pekerjaan Konstruksi sejenis yang telah
tahun jamak (multi years contract) tersedia/dimiliki/dikuasai
Satuan Kerja

Pejabat Pembuat Komitmen Telah memiliki izin tertulis/ persetujuan dari Kondisi kelayakan hasil pekerjaan konstruksi yang
pejabat yang berwenang untuk menggunakan berstatus LAYAK PAKAI/RUSAK RINGAN/RUSAK BERAT
Program kontrak tahun jamak

Kegiatan Penggunaan barang/material


Sumber dana pengadaan Pekerjaan Konstruksi yang telah
Output Terdapat barang/material Pekerjaan Konstruksi tersedia/dimiliki/dikuasai
yang sudah masuk pada list produk di e- katalog
A. Identifikasi Kode Barang E. Identifikasi konsolidasi pengadaan
Kode Barang dan Nama Barang pada SIMAK BMN/ Pekerjaan Konstruksi dapat dilaksanakan oleh
Persediaan usaha kecil Terdapat pengadaan Pekerjaan Konstruksi sejenis pada
kegiatan lain
B. Identifikasi Kebutuhan Perkiraan biaya
Indikasi konsolidasi atas pengadaan Pekerjaan Konstruksi
Nama/jenis Pekerjaan Konstruksi C. Dalam Hal Pekerjaan Konstruksi Membutuhkan Pembebasan
Lahan/ Pemanfaatan TanahPK Catatan Penting
Fungsi/Kegunaan
Kebutuhan pembebasan lahan untuk menunjang
Target/sasaran yang akan dicapai pelaksanaan Pekerjaan Konstruksi
Waktu pemanfaatan hasil Pekerjaan Konstruksi Kebutuhan izin pemanfaatan tanah termasuk
untuk akses menuju ke lokasi Pekerjaan Konstruksi
Bagaimana tingkat prioritas kebutuhan Pekerjaan Disusun dan disetujui
Konstruksi?
Lama waktu yang dibutuhkan untuk melakukan PA/KPA PPK
Studi kelayakan Pekerjaan Konstruksi dilaksanakan pembebasan lahan/pengurusan izin pemanfaatan
sebelum pelaksanaan desain tanah
Tim/ TA
Administrasi pembayaran ganti rugi
Pekerjaan Konstruksi
KAK Pembangunan Pasar Ikan
Contoh
PERENCANAAN PENGADAAN

Langkah Langkah pada saat • Pembangunan Pengembangan Rumah Sakit


Menyusun • Lokasi: Kampung Lembah Muara
• Luas Lahan 2 Ha
Perencanaan pengadaan Tanah milik Siapa?

• Tahun Tunggal/ Multi Years?
1. Identifikasi Kebutuhan • Waktu Pemanfaatan?
pembangunan tahun 2023 • Studi Kelayakan dsb?

PPK
• Pembangunan • DED?
Pengembangan Rumah Sakit • Desain Dasar?

Perkiraan Anggaran
2. Susun KAK perencanaan sesuai
kebutuhan • Standar Harga pembangunan 12.120.000/ m2
• Luas 316 m2
• Nilai anggaran 3.829.920.000
• Konsultan Perencana ?
• Konsultan Pengawas ?
• Pekerjaan konstruksi ?
• Pengelola Teknis ?
Pekerjaan Konstruksi

PERHITUNGAN KEBUTUHAN BIAYA PEMBANGUNAN GEDUNG KANTOR


PERENCANAAN PENGADAAN

No Lantai Luas Lantai Harga Satuan Gedung Beban Biaya Biaya Konstruksi Fisik
(M2) Bertingkat tidak tertimbang
sederhana

Lantai 1 316 12.120.000 100% 3.829.920.000


(Tahap pertama,
konstruksi disiapkan
untuk pengembangan
lantai 2)

Biaya Konstruksi 3.829.920.000


Biaya Perencanaan 429.415.000
Biaya Pengawasan 447.549.000
Biaya Pengelola Kegiatan 159.418.000
Jumlah Total 4.866.302.000
 RENCANA KERJA ANGGARAN (RKA)
Pekerjaan Konstruksi
PERENCANAAN PENGADAAN
ALUR PERENCANAAN PENGADAAN
PERENCANAAN PENGADAAN

7.
RUP
6.
5. Anggaran
Pengadaan
4. Jadwal Barang
Pengadaan
3. Cara Barang/Jasa
Pengadaan
2. Penetapan Barang/Jasa
Barang/Jasa
1. Identifikasi
Identifikasi Pengadaan
Kebutuhan

PERENCANAAN
PERENCANAAN PENGADAAN
KEBUTUHAN
• Penyusunan Perencanaan Pengadaan yang menggunakan APBN dapat mulai bersamaan
Pada saat dengan pembahasan RUU APBN dan Nota Keuangan
penyusunan • Penyusunan Perencanaan Pengadaan yang menggunakan APBD, dapat mulai bersamaan
anggaran dengan pembahasan Rancangan Perda tentang APBD dengan DPRD.
PANDUAN PENCATATAN
PENGGUNAAN PRODUK DALAM NEGERI

Surat Pemberitahuan II. BELANJA JASA


B.5041/MENKO/MARVES/PE.05.02/X/2022 1. Honor dan Jasa profesi
21 Oktober 2022 2. Paket Meeting, Incentive dan Convention
dan exhibition (MICE)
3. Perjalanan Dinas Dalam negeri

PPK
I. BELANJA BARANG 4. Perjalanan Dinas Luar Negeri
P3DN

1. Industri 5. Konsultan
2. Produk Hasil Perikanan 6. Jasa Penyelenggara Kegiatan (EO)
3. Produk Hasil Pertanian 7. Sewa
4. Produk Hasil Tambang 8. Langganan Daya dan Jasa
5. Produk Hasil Kelautan dan Perikanan 9. Jasa Lainnya
6. Produk Hasil Perkebunan
7. Produk Hasil Hutan III. PEKERJAAN KONSTRUKSI
8. Produk Makan dan Minuman (selain IV. BELANJA GABUNGAN BARANG DAN JASA
industri) termasuk catering, kuliner dan NON KONSTRUKSI
kudapan) V. BELANJA LAHAN
9. Jika ada keraguan di poin 1 sd 8
10. Gabungan barang (beberapa Barang)
PANDUAN PENCATATAN
PENGGUNAAN PRODUK DALAM NEGERI

PPK
P3DN
PPK
P3DN

Persiapan
Pengadaan
DOKUMEN PERE
NCANAAN PENGA
DAAN
Tahun Identifikasi Kebutuhan
Identifikasi Pengadaan
2023 Penetapan Barang/Jasa
Cara Pengadaan
Jadwal Pengadaan
Anggaran
Rencana Umum Pengadaan

Satuan Kerja
Biro Umum
Kabupaten Sanggau
2022
PENERAPAN UMUM
Perlem LKPP No 12 Tahun 2021
PENERAPAN
PENGGUNAAN PRODUK
DALAM NEGERI
TAHAP
PERSIAPAN PENGADAAN
Berita Acara Reviu
Dokumen Perencanaan
Pejabat Pembuat Komitmen (PPK)
Reviu Spesifikasi yang disusun pada tahap Perencanaan
 Reviu Spesifikasi Teknis/KAK
Spek reviu
Perencaan
 Reviu dan penetapan spesifikasi teknis/Kerangka Acuan Kerja (KAK).
PERSIAPAN PENGADAAN

1. Kualitas SNI/ISO/
PPK melakukan reviu spesifikasi teknis/KAK yang telah disusun pada Standar Lain
tahap perencanaan Pengadaan Barang/Jasa yang digunakan untuk
2. Kuantitas 1 Paket 1 Paket
menyusun anggaran
 Reviu dilakukan berdasarkan data/informasi pasar terkini untuk 3. Waktu Mei Februari
mengetahui ketersediaan barang/jasa, harga, pelaku usaha dan 4. Lokasi Jakarta Jakarta
alternatif barang/jasa sejenis. 5. Ketersediaan ada
 Dalam melakukan reviu ketersediaan barang/jasa perlu Pasar
memperhatikan: 6. Pelaku Usaha ada
1) Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) yang mengacu pada
7. TKDN ada
daftar inventarisasi barang/jasa produksi dalam negeri
8. produk UMK serta Tidak
(tkdn.kemenperin.go.id); koperasi dari hasil
2) memenuhi Standar Nasional Indonesia (SNI); PDN
3) produk usaha mikro dan kecil serta koperasi dari hasil produksi
9. produk ramah Ya
dalam negeri; dan lingkungan hidup
4) produk ramah lingkungan hidup
10. RAB Belum sudah
overhead dan
 Reviu Anggaran Dalam DIPA/DPA PPN
hasil reviu perkiraan biaya/Rencana Anggaran Biaya (RAB) yang telah Demikian reviu dokumen perencanaan pengadaan
memperhitungkan biaya tidak langsung, keuntungan, dan Pajak
Jakarta,…..2022
Pertambahan Nilai (PPN) PPK
Ttd
PPKimoets.
 Berita acara Reviu
 Pertimbangan

Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dalam persiapan pengadaan Pekerjaan


Konstruksi :
PERSIAPAN PENGADAAN

1. Konsultan Perencana sebaiknya dilakukan tahun berbeda


2. Konsultan Perencana
a) menghitung perkiraan nilai Produk Dalam Negeri Bangunan yang
akan dibangun;
b) Menyusun Tingkat Komponen Dalam Negeri berbentuk Formulir
Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN);
2. Pekerjaan Konstruksi;
3. Konsutan Pengawas, melakukan pengawasan terkait dengan
penggunaan bahan dalam pelaksanaan pekerjaan konstruksi, dan
4. Pengelola Teknis.
PERSIAPAN PENGADAAN  Penetapan Spesifikasi Teknis1
PERSIAPAN PENGADAAN  Penetapan Spesifikasi Teknis
PERSIAPAN PENGADAAN  Penetapan Spesifikasi Teknis
 Penetapan Spesifikasi Teknis
PERSIAPAN PENGADAAN
 Penetapan Spesifikasi Teknis
TKDN ALAT KERJA
PERSIAPAN PENGADAAN
Unit 50 26,76% ,- ,-
 Penetapan Spesifikasi Teknis

Unit 20 0 ,- ,-
PERSIAPAN PENGADAAN

Unit 10 0 ,- ,-

Jakarta, Agustus 2022


Pejabat Pembuat Komitmen

Ini Budi
NIP.1111111111111111101
2
 Rincian Anggaran Biaya
Konsultan Perencana diminta menghitung perkiraan nilai Produk Dalam Negeri bangunan yang
akan dibangun ?
PERSIAPAN PENGADAAN

Contoh RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)


PEKERJAAN LANTAI KERAMIK SELASAR BASEMENT 3 GMB III
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
TAHUN 2021
Jumlah
No Jenis Kegiatan
(Rp)
1 2 3
I PEKERJAAN PERSIAPAN 88,840,000
II PEKERJAAN LANTAI 1,359,400,000.00

GRAND TOTAL 1,448,240,000.00


Pajak 159,306,400.00
1,607,546,400.00
Ayo
Hitung
Contoh
 Rincian Anggaran Biaya

RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)


PERSIAPAN PENGADAAN

PEKERJAAN LANTAI KERAMIK SELASAR BASEMENT 3 GMB III


KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
TAHUN 2021
Jumlah
No Jenis Kegiatan
(Rp)
1 2 3
I PEKERJAAN PERSIAPAN 88,840,000
II PEKERJAAN LANTAI 1,359,400,000.00

GRAND TOTAL 1,448,240,000.00


Pajak 159,306,400.00
1,607,546,400.00
Contoh

BOQ
YANG DISERAHKAN KONSULTAN PERENCANA

BILL OF QUANTITY (BOQ)


PEKERJAAN LANTAI KERAMIK SELASAR BASEMENT 3 GMB III
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
TAHUN 2 0 2 1
Harga Satuan Jumlah Harga Jumlah
No Jenis Kegiatan Sat. Volume
(Rp) (Rp) (Rp)
1 2 3 4 5 6
I PEKERJAAN PERSIAPAN 6

2
1 Pekerjaan Bongkaran Lantai Keramik m 3,000.00 24,400.00 73,200,000.00 73,200,000.00
2 Bongkar Plint Keramik m' 2,000.00 7,320.00 14,640,000.00 14,640,000.00
3 Pekerjaan Pembersihan Ls 1.00 1,000,000.00 1,000,000.00 1,000,000.00
Total 8 8 ,8 4 0 ,0 0 0 .0 0
II PEKERJAAN LANTAI
Lantai Basement 3 (B3)
2
1 Pek. Pasang Keramik 40 x 40 cm m 3,000.00 408,600 1,225,800,000.00 1,225,800,000.00
2
2 Pek. Plint Keramik 10 x 40 cm m 2,000.00 66,800 133,600,000.00 133,600,000.00
Total 1 ,3 5 9 ,4 0 0 ,0 0 0 .0 0
GRAND TOTAL 1 ,4 4 8 ,2 4 0 ,0 0 0 .0 0

https://simpk.pu.go.id/publikasi/read/buku-monev-tkdn-2021
AHSP Contoh
YANG DISERAHKAN KONSULTAN PERENCANA

6
Contoh
1
AHSP Konsultan Perencana menambahkan Kolom Nilai TKDN,
YANG DISERAHKAN KONSULTAN PERENCANA
Ket dan Jumlah Biaya KDN Dan menyiapkan data
dukung komponen barang/Material

2
Pemasangan Lantai Keramik uk. 40x40cm/ 1m A.4.4.3.36 MEMUDAHKAN UNTUK MENGHITUNG
TKDN Ke t Biaya KDN Me rk
NO. URAIAN SATUAN KOEFISIEN HARGA SATUAN (Rp) JUMLAH HS (Rp)

A TENAGA
Pekerja OH 0.700 157,643 110,350 100 WNI 110,350
Tukang batu OH 0.350 166,729 58,355 100 WNI 58,355
Kepala tukang OH 0.035 182,676 6,394 100 WNI 6,394
Mandor OH 0.003 194,274 583 100 WNI 583
JUMLAH HARGA TENAGA KERJA6 175,682
B BAHAN
Keramik Doos 1.040 136,300 141,752 66.64 tkdn.kemenperin.go.id 94,464 Niro Granite
Semen portland kg 10.400 1,467 15,257 78.68 tkdn.kemenperin.go.id 12,004
Semen warna kg 0.500 18,870 9,435 0 0
3
Pasir pasang m 0.045 293,400 13,203 100 13,203
JUMLAH HARGA BAHAN 179,647
C PERALATAN
JUMLAH HARGA ALAT
D Jumlah (A+B+C) 355,329 83.12 295,352
E Overhead & profit 15% x 53,299
F Harga Satuan Perkerjaan (D+E) 408,628
Dibulatkan 408,600

Overhead dan profit tidak dihitung sebagai


komponen TKDN
= 295.352/355.329X 100= 83,12%
https://simpk.pu.go.id/publikasi/read/buku-monev-tkdn-2021
Contoh Konsultan Perencana
menambahkan Kolom
2
BOQ Nilai TKDN, Ket dan
Jumlah Biaya KDN Dan
YANG DISERAHKAN KONSULTAN PERENCANA
menyiapkan data dukung
komponen
PERHITUNGAN TKDN DALAM BILL OF QUANTITY (BOQ) TKDN Harga satuan mengikuti TKDN barang/Material
PEKERJAAN LANTAI KERAMIK SELASAR BASEMENT 3 GMB III tanpa dihitung overhead
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
TAHUN 2021 PENAMBAHAN KOLOM UNTUK MEMUDAHKAN MENGHITUNG

Harga Satuan Jumlah Harga TKDN Jumlah Biaya KDN


No Jenis Kegiatan Sat. Volume KLN Ket
(Rp) (Rp)

6
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
I PEKERJAAN PERSIAPAN
1 Pekerjaan Bongkaran Lantai Keramik m
2
3,000.00 21,248.45 63,745,344.00 100 63,745,344.00 0 untuk harga satuan
2 Bongkar Plint Keramik m' 2,000.00 6,374.53 12,749,068.80 100 12,749,068.80 0 tidak termasuk
keuntungan
3 Pekerjaan Pembersihan Ls 1.00 1,000,000.00 1,000,000.00 100 1,000,000.00 0
Total 77,494,412.80 100 77,494,412.80 -
II PEKERJAAN LANTAI
Lantai Basement 3 (B3)
2
1 Pek. Pasang Keramik 40 x 40 cm m 3,000.00 355,328.53 1,065,985,596.00 83.12 886,056,945.12 179,928,650.88
2
2 Pek. Plint Keramik 10 x 40 cm m 2,000.00 58,132.84 116,265,680.00 66.67 77,509,077.17 38,756,602.83
Total 1,182,251,276.00 81.50 963,566,022.29 218,685,253.71
GRAND TOTAL 1,259,745,688.80 82.64% 1,041,060,435.09

https://simpk.pu.go.id/publikasi/read/buku-monev-tkdn-2021
Menghitung nilai Produk Dalam Negeri
RAB pada bangunan Pasar
1.041.060.435,09,00 atau sebesar
PERHITUNGAN TKDN DALAM 82,64%
RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)
PEKERJAAN LANTAI KERAMIK SELASAR BASEMENT 3 GMB III
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
TAHUN 2 0 2 1 PENAMBAHAN KOLOM UNTUK PERMUDAH
Jumlah TKDN Jumlah Biaya KDN
No Jenis Kegiatan Ket
(Rp)
1 2 3 4 5 6
I PEKERJAAN PERSIAPAN 77,494,412.80 100 .00 77,494,412.80 untuk harga satuan tidak
II PEKERJAAN LANTAI 1,182,251,276.00 81.50 963,566,022.29 termasuk keuntungan

TOTAL 1,259,745,691.80 82.64 1,041,060,435.09

Keuntungan (1 5 %) 188,961,853.77

Jumlah 1,448,707,545.57
Pajak 159,357,830.01
1 ,6 0 8 ,0 6 5 ,3 7 5 .5 8

Konsultan Perencana menambahkan Kolom Nilai TKDN, Ket dan Jumlah Harga satuan mengikuti TKDN tanpa
Biaya KDN Dan menyiapkan data dukung komponen barang/Material dihitung overhead
 PENETAPAN HARGA PERKIRAAN SENDIRI
HPS
PEKERJAAN LANTAI KERAMIK SELASAR BASEMENT 3 GMB III
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
TAHUN 2 0 2 1
PERSIAPAN PENGADAAN

Harga Satuan Jumlah Harga


No Jenis Kegiatan Sat. Volume
(Rp) (Rp)

1 2 3 4 5 6
I PEKERJAAN PERSIAPAN
2
1 Pekerjaan Bongkaran Lantai Keramik m 3,000.00 21,248.45 63,745,344.00
2 Bongkar Plint Keramik m' 2,000.00 6,374.53 12,749,068.80
3 Pekerjaan Pembersihan Ls 1.00 1,000,000.00 1,000,000.00
Total 7 7 ,4 9 4 ,4 1 2 .8 0
II PEKERJAAN LANTAI
Lantai Basement 3 (B3)
2
1 Pek. Pasang Keramik 40 x 40 cm m 3,000.00 355,328.53 1,065,985,596.00
2
2 Pek. Plint Keramik 10 x 40 cm m 2,000.00 58,132.84 116,265,680.00
Total 1 ,1 8 2 ,2 5 1 ,2 7 6 .0 0
Jumlah 1 ,2 5 9 ,7 4 5 ,6 8 8 .8 0
Keuntungan 1 8 8 ,9 6 1 ,8 5 3 .3 2
Jumlah Total 1 ,4 4 8 ,7 0 7 ,5 4 2 .1 2
PPN 1 5 9 ,3 5 7 ,8 2 9 .6 3
Nilai Total 1 ,6 0 8 ,0 6 5 ,3 7 1 .7 5
Contoh lain Barang Wajib
 Penetapan Harga Perkiraan Sendiri
Harga Perkiraan Sendiri
Pembangunan Pasar Ikan
PERSIAPAN PENGADAAN

NO URAIAN PEKERJAAN AHS SAT. Kuantitas Harga Satuan (RP) Harga Total (RP) TKDN (%)

I PEKERJAAN BESI DAN ALUMUNIUM


1 Struktur Baja Utama
a baja IWF Kg 2,266.15 530,000 44%
A.4.2.1.2. 1,201,059,500
b besi ulir Kg 3,655.32 530,000 44%
A.4.2.1.2. 1,937,319,600
c aluminium Kg 447.30 530,000 44%
A.4.2.1.2. 237,069,000
II PEKERJAAN BETON -
a Beton K-250 (fc=21,7 Mpa),
M3 87.00 530,000 84%
A.4.1.1.8. 46,110,000
b Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Utama)
Kg 20.00 530,000 30%
A.4.1.1.17 10,600,000
c Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Geser)
Kg 20.00 530,000 20%
A.4.1.1.17 10,600,000
d Bekisting Pondasi Foot Plat (2 x pakai)
M2 2,266.15 530,000 15%
A.4.1.1.20 1,201,059,500
Nilai Total Penawaran 4,643,817,600

Nilai TKDN Komponen Barang berdasarkan daftar inventarisasi barang/jasa produksi dalam negeri yang diterbitkan oleh Kementerian yang menyelenggarakan urusan
pemerintahan di bidang perindustrian

Tkdn 25% dengan nilai HPS diatas 1 M


 FORMULIR TKDN
MDP Perlem 12 Tahun 2021
PERSIAPAN PENGADAAN
 FORMULIR TKDN
Surat Pemberitahuan
No BK 0403-Kd/937 per 29 September 2022

FORMULIR TINGKAT KOMPONEN DALAM NEGERI (TKDN) PEKERJAAN KONSTRUKSI

BIAYA (Rp)
No. Sertifikat TKDN
NO KOMPONEN BARANG SATUAN KUANTITAS SPESIFIKASI BRAND/ MERK %TKDN HARGA SATUAN JUMLAH HARGA
PERSIAPAN PENGADAAN

(Material) KDN KLN

I Persiapan M'
1. Bongkar lantai Keramik/ 1m2` M³ 3,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 360.000 0.00
Mandor OH 36.000 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 #DIV/0! 0.00 0.00 0.00 0.00
2. Bongkar Plint Keramik/ 1m2` M³ 2,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 72.000 0.00
Mandor OH 7.200 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 #DIV/0! 0.00 0.00 0.00 0.00
3. Pekerjaan Pembersihan M² 1.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja LS 1.000 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 #DIV/0! 0.00 0.00 0.00 0.00
Jumlah Total Persiapan #DIV/0! 0.00 0.00
 FORMULIR TKDN
II Pe ke rjaan Lantai
Lantai Base me nt 3 (B3)
1. Pe ke rjaan Pasang Ke ramik 40x40 cm m2 3,000.00
a Te naga Ke rja :
Pekerja OH 2,100.000 WNI -
Tukang Batu OH 1,050.000 WNI -
PERSIAPAN PENGADAAN

Kepala tukang OH 105.000


Mandor OH 9.000
b Mate rial :
Keramik doss 3,120
Sment Portland Kg 31,200
Semen warna Kg 1,500.000
Pasir Pasang M3 135.000
c Alat :
Sub Jumlah 1 #DIV/ 0! 0.00
2. Pe ke rjaan Plint Ke ramik 2,000.00
a Te naga Ke rja :
Pekerja OH 180.000 WNI -
Tukang batu OH 180.000 WNI -
Kepala Tukang OH 70.000 WNI -
Mandor 10.000
b Mate rial :
Plint Keramik buah 5,300.000
Sement Portland kg 2,280.000 - -
Semen warna kg 50.000 - -
Pasir Pasang m3 6.000 - -
c Alat :
Sub Jumlah 2 #DIV/ 0! 0.00

JUMLAH

Ke untungan

Jumlah

Pajak

Total
PERSIAPAN PENGADAAN
 FORMULIR TKDN
3
 Rancangan Kontrak

 SYARAT SYARAT UMUM KONTRAK (SSUK)


Syarat-syarat Umum Kontrak adalah ketentuan umum
PERSIAPAN PENGADAAN

dalam pelaksanaan Kontrak. Ketentuan umum ini berlaku


untuk seluruh jenis kontrak masing-masing jenis Pengadaan
yang mengatur tentang hak dan kewajiban para pihak.
Pengisian SSUK dilakukan bersamaan dengan penyusunan
rancangan kontrak.
 Syarat-syarat Khusus Kontrak (SSKK)
Syarat-syarat Khusus Kontrak adalah ketentuan khusus dalam
pelaksanaan Kontrak. SSKK menjelaskan lebih rinci ketentuan yang
tertuang di dalam SSUK yang terkait dengan Pengadaan yang
diadakan. Dalam menyusun SSKK mencantumkan nomor klausul yang
diperinci pada SSUK. Pengisian SSKK dilakukan bersamaan dengan
penyusunan rancangan kontrak. Penekanan penggunaan kewajiban
Produk Dalam negeri termasuk pemberian Preferensi harga
 PPK menetapkan rancangan kontrak
dengan memperhatikan Spesifikasi
Teknis/Kerangka Acuan Kerja (KAK) dan
Penetapan Harga Perkiraan Sendiri (HPS) yang telah
Rancangan ditetapkan sebelumnya.
Kontrak  Penetapan rancangan kontrak oleh PPK
melalui persetujuan/penetapan pada
lembar ringkasan rancangan kontrak.
Lembar
Penetapan
Rancangan
Kontrak
 Upload Dokumen Persiapan Pemilihan
PERSIAPAN PENGADAAN
PENERAPAN KHUSUS
Khusus Untuk Lingkup Kementerian PUPR
 ALUR PERTHITUNGAN TKDN

Perhitungan TKDN oleh PPK


PERSIAPAN PENGADAAN

a. Menentukan lingkup penggunaan komponen Alur Perhitungan TKDN oleh Penyedia


material, tenaga kerja dan alat kerja/fasilitas Jasa
kerja dan jasa umum
b. Mengumpulkan dokumen pendukung untuk Pada saat pelaksaaan Tender dan
seluruh komponen Pelaksanaan Kontrak Penyedia Jasa
c. Mengelompokan KDN dan KLN untuk penilaian melakukan Perhitungan TKDN Pekerjaan
komponen (Material, tenaga kerja, alat Konstruksi menggunakan
kerja/fasilitas kerja dan jasa umum a. AHSP
d. Mengisi form perhitungan TKDN b. RAB/BoQ
e. Pada saat perencanaan dan persiapan c. Dan Invoice pembayaran pada saat
pengadaan PPK melakukan Perhitungan pelaksanaan pekerjaan
TKDN PK menggunakan
a. Analisa Harga Satuan Pekerjaan (AHSP),
dan
b. Harga Perkiraan Sendiri (AHSP)
 ALUR PERTHITUNGAN TKDN

Tata Cara
Menghitung nilai TKDN
PERSIAPAN PENGADAAN

Tenaga Kuantitas Harga Jumlah % KDN KLN


Kerja Satuan Harga TKDN
TKDN a b c (bxa)
Tenaga
Kerja WNA 1 100.000 100.000 0% 100.000

Menentukan
Tenaga Kerja WNI 1 200.000 200.000 100% 200.000
yang akan digu-
nakan

Menentukan nilai dst


TKDN TK mellaui
status kewar-
ganegaraan

Contents
 ALUR PERTHITUNGAN TKDN

Tata Cara
Menghitung nilai TKDN
PERSIAPAN PENGADAAN

Bahan Kuantitas Harga Jumlah % KDN KLN


Satuan Harga TKDN
TKDN Ma-
a b c (bxa)
terial
Menentukan Ma- Tiang 1 100.000 100.000 75 % 75.000 25.000
terial yang akan
digunakan Pancang
Menentukan nilai Baja 1 200.000 200.000 80% 160.000 40.000
TKDN (sertifikat
TKDN)

dst
Material alam atau
dari bumi
Biaya Material

Contents
 ALUR PERTHITUNGAN TKDN
Alat Kerja Kuantitas Harga Jumlah Harga % TKDN KDN KLN
Tata Cara Satuan

Nilai TKDN
PERSIAPAN PENGADAAN

a b c (bxa)

Concrete 1 100.000 100.000 100 % 100.000 25.000


Mixer
Asphal 1 200.000 200.000 0% 0 200.000
TKDN Alat Paver
Menentukan alat dst
yang akan digu-
nakan
Menentukan nilai
TKDN (sertifikat
TKDN) TKDN Alat TKDN Alat TKDN Alat
Alat Kerja Diproduksi DN Diproduksi DL Diproduksi DL dan
Kriteria % TKDN dan Saham DN dan Saham LN+ Saham LN TKDN 0%
Alat PDN/PLN TKDN 100% DN TKDN 75%+
(25%xsaham DN) Diproduksi LN dan
Diproduksi DN
dan Saham LN Diproduksi LN Saham DN + LN
Contents TKDN 75% dan Saham LN TKDN = proporsional
TKDN 0% saham DN
 ALUR PERTHITUNGAN TKDN

Jumlah Harga Total KDN


PERSIAPAN PENGADAAN

No HT Tenaga HT Material HT Alat Jumlah Harga KDN TKDN Total


Kerja
a b c d (a+b+c) e (a+b+c) F (e/d)

1 100.000 100.000 100.000 300.000 175.000 58%

2 200.000 200.000 200.000 600.000 360.000 60%

dst
Menggunakan hasil perhitungan sebagai ambang
 ALUR PERHITUNGAN TKDN batas penggunaan produk dalam negeri sebesar
82%
PPK sebagai pengguna jasa menghitung nilai TKDN
untuk menentukan threshold (ambang batas) persentase TKDN paket pekerjaan yang akan dilaksanakan
PERSIAPAN PENGADAAN

RENCANA ANGGARAN BIAYA (RAB)


PEKERJAAN LANTAI KERAMIK SELASAR BASEMENT 3 GMB III
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
TAHUN 2021 PENAMBAHAN KOLOM UNTUK PERMUDAH
Jumlah TKDN Jumlah Biaya KDN
No Jenis Kegiatan Ket
(Rp)
1 2 3 4 5 6
I PEKERJAAN PERSIAPAN 77,494,412.80 100.00 77,494,412.80 untuk harga satuan tidak
II PEKERJAAN LANTAI 1,182,251,276.00 81.50 963,566,022.29 termasuk keuntungan

TOTAL 1,259,745,691.80 82.64 1,041,060,435.09

Keuntungan (15%) 188,961,853.77

Jumlah 1,448,707,545.57
Pajak 159,357,830.01
1,608,065,375.58
PERSIAPAN PENGADAAN  PENETAPAN THRESHOLD
PERSIAPAN PENGADAAN
PERSIAPAN PENGADAAN
 FORMULIR TKDN
Berdasarkan Surat Pemberitahuan No BK 0403-Kd/937
per 29 September 2022

FORMULIR TINGKAT KOMPONEN DALAM NEGERI (TKDN) PEKERJAAN KONSTRUKSI


PERSIAPAN PENGADAAN

BIAYA (Rp)
No. Sertifikat TKDN
NO KOMPONEN BARANG SATUAN KUANTITAS SPESIFIKASI BRAND/ MERK %TKDN HARGA SATUAN JUMLAH HARGA
(Material) KDN KLN

I Persiapan M'
1. Bongkar lantai Keramik/ 1m2` M³ 3,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 360.000 0.00
Mandor OH 36.000 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 #DIV/0! 0.00 0.00 0.00 0.00
2. Bongkar Plint Keramik/ 1m2` M³ 2,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 72.000 0.00
Mandor OH 7.200 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 #DIV/0! 0.00 0.00 0.00 0.00
3. Pekerjaan Pembersihan M² 1.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja LS 1.000 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 #DIV/0! 0.00 0.00 0.00 0.00
Jumlah Total Persiapan #DIV/0! 0.00 0.00
PENERAPAN
PENGGUNAAN PRODUK
DALAM NEGERI

TAHAP
PEMILIHAN PENYEDIA
 Persiapan Pemilihan
Pokja Pemilihan
melakukan reviu dokumen persiapan pengadaan yang meliputi:

 Reviu Spesifikasi Teknis/KAK dan gambar (jika diperlukan)


Spesifikasi Teknis
PEMILIHAN PENYEDIA

√ Reviu spesifikasi teknis/KAK untuk memastikan bahwa spesifikasi teknis/KAK


telah menggunakan barang/jasa yang memiliki Tingkat Komponen Dalam
Negeri (TKDN) yang mengacu pada daftar inventarisasi barang/jasa produksi
dalam negeri dalam website tkdn.kemenperin.go.id

√ memenuhi Standar Nasional Indonesia (SNI),


√ produk usaha mikro dan kecil serta koperasi dari hasil produksi dalam negeri, dan

√ produk ramah lingkungan hidup, sehingga peserta pemilihan dapat memahami spesifikasi
teknis/KAK dan merespon untuk menyusun penawaran dengan baik

 Reviu apakah wajib atau tidak, jika wajib maka Pokja/Pejabat Pengadaan
mencantumkan persyaratan TKDN dalam dokumen pemilihan
 Preferensi Harga yang akan ditetapkan oleh Pokja Pemilihan dan PPK
 Preferensi Harga diberikan pada nilai HPS yang memiliki paling sedikit di
atas Rp1.000.000.000;
 Persiapan Pemilihan

Pokja menyusun persyaratan dokumen pemilihan


Dalam penyusunan dokumen pengadaan Barang/Jasa, pokja pemilihan/
pejabat pengadaan Barang/ Jasa wajib mencantumkan persyaratan Produk
Dalam Negeri.
PEMILIHAN PENYEDIA

 Persyaratan Teknis :
• Menyampaikan formulir TKDN untuk diberikan Preferensi Harga pada
Komponen Barang dengan Nilai TKDN sesuai dengan Daftar
Inventarisasi Barang/Jasa Produksi Dalam Negeri. Nilai preferensi yang
diberikan paling tinggi 25%;

 Persyaratan Harga
• Pekerjaan ini diberikan preferensi harga.
• Preferensi harga diberikan terhadap komponen barang yang memiliki
TKDN paling rendah 25%.
• Preferensi Harga
HEA komponen barang = (1- KP) x Harga Penawaran terkoreksi
 Persiapan Pemilihan

Persyaratan Teknis
PEMILIHAN PENYEDIA
 Persiapan Pemilihan
Persyaratan Administrasi,
Teknis dan Harga
PEMILIHAN PENYEDIA
PEMILIHAN PENYEDIA  Persyaratan Administrasi, Teknis dan Harga
PEMILIHAN PENYEDIA  FORMULIR TKDN
 FORMULIR TKDN
Berdasarkan Surat Pemberitahuan No BK 0403-Kd/937
per 29 September 2022
FORMULIR TINGKAT KOMPONEN DALAM NEGERI (TKDN) PEKERJAAN KONSTRUKSI

BIAYA (Rp)
No. Sertifikat TKDN
PEMILIHAN PENYEDIA

NO KOMPONEN BARANG SATUAN KUANTITAS SPESIFIKASI BRAND/ MERK %TKDN HARGA SATUAN JUMLAH HARGA
(Material) KDN KLN

I Persiapan M'
1. Bongkar lantai Keramik/ 1m2` M³ 3,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 360.000 0.00
Mandor OH 36.000 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 #DIV/0! 0.00 0.00 0.00 0.00
2. Bongkar Plint Keramik/ 1m2` M³ 2,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 72.000 0.00
Mandor OH 7.200 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 #DIV/0! 0.00 0.00 0.00 0.00
3. Pekerjaan Pembersihan M² 1.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja LS 1.000 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 #DIV/0! 0.00 0.00 0.00 0.00
Jumlah Total Persiapan #DIV/0! 0.00 0.00
PENERAPAN KHUSUS
Khusus Untuk Lingkup Kementerian PUPR
 FORMULIR TKDN
Berdasarkan Surat Pemberitahuan No BK 0403-Kd/937
per 29 September 2022

FORMULIR TINGKAT KOMPONEN DALAM NEGERI (TKDN) PEKERJAAN KONSTRUKSI

BIAYA (Rp)
PEMILIHAN PENYEDIA

No. Sertifikat TKDN


NO KOMPONEN BARANG SATUAN KUANTITAS SPESIFIKASI BRAND/ MERK %TKDN HARGA SATUAN JUMLAH HARGA
(Material) KDN KLN

I Persiapan M'
1. Bongkar lantai Keramik/ 1m2` M³ 3,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 360.000 0.00
Mandor OH 36.000 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 #DIV/0! 0.00 0.00 0.00 0.00
2. Bongkar Plint Keramik/ 1m2` M³ 2,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 72.000 0.00
Mandor OH 7.200 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 #DIV/0! 0.00 0.00 0.00 0.00
3. Pekerjaan Pembersihan M² 1.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja LS 1.000 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 #DIV/0! 0.00 0.00 0.00 0.00
Jumlah Total Persiapan #DIV/0! 0.00 0.00
PEMILIHAN
 Pemberian Penjelasan
Pokja Pemilihan

Pemberian Penjelasan harus menyampaikan


PEMILIHAN PENYEDIA

1. Untuk pengadaan barang dalam hal terdapat produk yang


memiliki TKDN paling rendah 25% maka produk dari luar
negeri digugurkan, hal ini dapat dilakukan dalam hal hanya
terdapat 1 (satu) jenis barang dalam 1 (satu) paket.
2. Jika terdapat lebih dari 1 jenis barang penyedia dapat
menyampaikan nilai TKDN dalam kolom TKDN dalam daftar
dan Kuantitas Harga (di aplikasi SPSE atau di upload)
3. Preferensi harga diberikan sebesar 25% untuk produk yang
memiliki TKDN paling sedikit 25% (dua puluh lima persen).

HEA = (1- KP) x Harga Penawaran terkore


Koefisien Preferensi (KP) = % TKDN x Preferensi

= ………….x 25 %

= ………..

4. Untuk metode evaluasi harga terendah, penetapan peringkat


calon pemenang disusun berdasarkan Harga Penawaran
Terkoreksi/ HEA terendah.
5. Apabila terdapat 2 (dua) atau lebih penawaran dengan HEA
yang sama, penawar dengan TKDN terbesar ditetapkan
sebagai calon pemenang.
PENERAPAN
PENGGUNAAN PRODUK DALAM NEGERI

Dokumen
Penawaran Penyedia
PENAWARRAN PENYEDIA  Penyedia Membaca Persyaratan Teknis
PENAWARRAN PENYEDIA  Membaca Instruksi Kepada Penyedia
 Penyedia
Peserta berkewajiban
untuk menyampaikan penawaran yang mengutamakan material/bahan produksi dalam negeri
PENAWARRAN PENYEDIA

Apabila daftar barang/jasa hanya 1 Item, maka penyedia menginputkan presentase PDN dari seluruh total Penawaran
 Penyedia
Apabila daftar barang/jasa lebih dari 1 Item, maka penyedia memberikan tanda checklist pada barang/jasa yang termasuk PDN
PENAWARRAN PENYEDIA
PENAWARRAN PENYEDIA  Upload Persyaratan Teknis
PENAWARRAN PENYEDIA  Formulir TKDN
Perpres 16 Tahun 2018
Pasal 67 berdasarkan Nilai HPS
 Formulir TKDN (MDP)
NO PT A URAIAN PEKERJAAN AHS SAT. Kuantitas Harga Satuan (RP) Harga Total (RP) TKDN (%)
I PEKERJAAN BESI DAN ALUMUNIUM
1 STRUKTUR BAJA UTAMA
PENAWARRAN PENYEDIA

.a baja IWF A.4.2.1.2. Kg 2,266.15 520,000 1,178,398,000.00 44%


b besi ulir A.4.2.1.2. Kg 3,655.32 520,000 1,900,766,400.00 44%
c aluminium A.4.2.1.2. Kg 447.30 520,000 232,596,000.00 44%
II PEKERJAAN BETON
a Beton K-250 (fc=21,7 Mpa), termasuk perawatan beton A.4.1.1.8. M3 87.00 520,000 45,242,496.00 84%
b Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Utama) A.4.1.1.17 Kg 20.00 520,000 10,400,000.00 30%
c Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Geser) A.4.1.1.17 Kg 20.00 520,000 10,400,000.00 20%
d Bekisting Pondasi Foot Plat (2 x pakai) A.4.1.1.20 M2 2,266.15 520,000 1,178,398,000.00 25%
Nilai Total Penawaran 4,556,200,896.00

NO PT B URAIAN PEKERJAAN AHS SAT. Kuantitas Harga Satuan (RP) Harga Total (RP) TKDN (%)
I PEKERJAAN BESI DAN ALUMUNIUM
1 STRUKTUR BAJA UTAMA
.a baja IWF A.4.2.1.2. Kg 2,266.15 500,000 1,133,075,000.00 30%
b besi ulir A.4.2.1.2. Kg 3,655.32 500,000 1,827,660,000.00 25%
c aluminium A.4.2.1.2. Kg 447.30 500,000 223,650,000.00 44%
II PEKERJAAN BETON
a Beton K-250 (fc=21,7 Mpa), termasuk perawatan beton A.4.1.1.8. M3 87.00 510,000 44,372,448.00 84%
b Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Utama) A.4.1.1.17 Kg 20.00 510,000 10,200,000.00 30%
c Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Geser) A.4.1.1.17 Kg 20.00 510,000 10,200,000.00 20%
d Bekisting Pondasi Foot Plat (2 x pakai) A.4.1.1.20 M2 2,266.15 510,000 1,155,736,500.00 15%
Nilai Total Penawaran 4,404,893,948.00

NO PT C URAIAN PEKERJAAN AHS SAT. Kuantitas Harga Satuan (RP) Harga Total (RP) TKDN (%)
I Pembangunan Pasar Ikan
Nilai Total Penawaran 4,450,893,948.00
PENERAPAN KHUSUS
Khusus Untuk Lingkup Kementerian PUPR

www.presentationgo.com
 Formulir TKDN
Menyiapkan Formulir Penyampaian TKDN
Penyedia mengisi formular TKDN

Berdasarkan Surat Pemberitahuan No BK 0403-Kd/937 per 29 September 2022


PENAWARRAN PENYEDIA
PENAWARRAN PENYEDIA  Upload Persyaratan Harga
PENAWARRAN PENYEDIA  Upload Penawaran Harga menggunakan excel
PENAWARRAN PENYEDIA  Upload Penawaran Harga
PENAWARRAN PENYEDIA  Upload Penawaran Harga

Penyedia menceklist PDN jika yang


ditawarkan adalah PDN maka otoamtis
angka akan muncul sesuai dengan nilai
yang diceklist
PENERAPAN
PENGGUNAAN PRODUK DALAM NEGERI

Evaluasi Dokumen
Penawaran Penyedia
PEMBUKAAN DOKUMEN PEMILIHAN
PEMBUKAAN DOKUMEN PEMILIHAN
EVALUASI PEMILIHAN

Pokja Pemilihan/ Pejabat Pengadaan

 EVALUASI ADMINISTRASI

• Evaluasi administrasi dilakukan untuk semua penawaran yang masuk,


• kecuali pada Tender yang menggunakan 1 (satu) file, evaluasi administrasi hanya dilakukan terhadap 3 (tiga) penawar
terendah. Apabila dari ketiga penawaran terendah tidak lulus evaluasi administrasi, maka dilanjutkan kepada peserta
dengan harga penawaran terendah berikutnya. Untuk Kontrak Harga Satuan dan Kontrak Gabungan Lumsum dan
Harga Satuan yang dimaksud dengan harga terendah adalah harga setelah koreksi aritmatik. Untuk Kontrak Lumsum
yang dimaksud harga terendah adalah harga penawaran

 EVALUASI TEKNIS

 Melakukan evaluasi dokumen penawaran (evaluasi teknis bertujuan untuk menilai apakah penawaran teknis peserta
Tender/Seleksi memenuhi persyaratan teknis yang telah ditetapkan dalam Dokumen Pemilihan) termasuk
persyaratan penyampaian Formulir TKDN;
 Formulir penyampaian TKDN untuk diberikan preferensi harga 25%;
 Memeriksa data dukung TKDN dengan melakukan cek daftar inventarisis B/J di tkdn.kemenperin.go.id;
 Apabila peserta tidak menyampaikan formulir Penyampaian TKDN maka peserta dianggap tidak menginginkan
diberlakukan preferensi harga bagi penawarannya dan tidak menggugurkan;
 Daftar barang yang diimpor (apabila ada).
EVALUASI DOKUMEN PEMILIHAN
EVALUASI HARGA

Pokja Pemilihan/ Pejabat Pengadaan

 EVALUASI HARGA

 Lakukan koreksi aritmatika, satuan timpang, evaluasi kewajaran harga dan evaluasi harga Pengadaan
Barang untuk ada persyaratan preferensi harga.
 Klarifikasi dalam hal penawaran Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) berbeda dibandingkan
dengan perkiraan Pokja Pemilihan (apabila mensyaratkan TKDN);
 Pemberian Preferensi Harga tidak mengubah Harga Penawaran dan hanya digunakan oleh Pokja
Pemilihan untuk keperluan perhitungan HEA komponen barang.
 Perhitungan HEA komponen barang dalam total penawaran digunakan untuk menetapkan peringkat
pemenang.
hitung Preferensi Harga

 Jasa Konstruksi
HEA Komponen Barang = (1- KP) x Harga Penawaran terkoreksi
Koefisien Preferensi (KP) = % TKDN x Preferensi
= ………….x………..
EVALUASI DOKUMEN PEMILIHAN
 EVALUASI HARGA

Peringkat
Penyedia Harga Penawaran KET
Penawaran
PEMILIHAN PENYEDIA

PT A 4,556,200,896.00 3
PT B 4,404,893,948,00 1
PT C 4,450,893,948.00 2 Tidak Menyampaikan
Formulir TKDN
Nilai yang sudah ditentukan oleh Pokja Saat Menyusun Dokumen
PENGHITUNGAN HEA PADA SETELAH EVALUASI HARGA

NO PT A URAIAN PEKERJAAN AHS SAT. Kuantitas Harga Satuan Harga Total (RP) TKDN (%) Harga setelah Preferensi
(RP)
I PEKERJAAN BESI DAN ALUMUNIUM
1 STRUKTUR BAJA UTAMA
.a baja IWF A.4.2.1.2. Kg 2,266.15 520,000 1,178,398,000.00 44%
b besi ulir A.4.2.1.2. Kg 3,655.32 520,000 1,900,766,400.00 44%
PEMILIHAN PENYEDIA

c aluminium A.4.2.1.2. Kg 447.30 520,000 232,596,000.00 44%


II PEKERJAAN BETON
a Beton K-250 (fc=21,7 Mpa), termasuk perawatan beton A.4.1.1.8. M3 87.00 520,000 45,242,496.00 84%
b Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Utama) A.4.1.1.17 Kg 20.00 520,000 10,400,000.00 30%
c Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Geser) A.4.1.1.17 Kg 20.00 520,000 10,400,000.00 20%
d Bekisting Pondasi Foot Plat (2 x pakai) A.4.1.1.20 M2 1,266.15 520,000 658,398,000.00 25%
Nilai Total Penawaran 4,556,200,896.00 0

NO PT B URAIAN PEKERJAAN AHS SAT. Kuantitas Harga Satuan Harga Total (RP) TKDN (%)
(RP)
I PEKERJAAN BESI DAN ALUMUNIUM
1 STRUKTUR BAJA UTAMA
.a baja IWF A.4.2.1.2. Kg 2,266.15 500,000 1,133,075,000.00 30%
b besi ulir A.4.2.1.2. Kg 3,655.32 500,000 1,827,660,000.00 25%
c aluminium A.4.2.1.2. Kg 447.30 500,000 223,650,000.00 44%
II PEKERJAAN BETON
a Beton K-250 (fc=21,7 Mpa), termasuk perawatan beton A.4.1.1.8. M3 87.00 510,000 44,372,448.00 84%
b Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Utama) A.4.1.1.17 Kg 20.00 510,000 10,200,000.00 30%
c Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Geser) A.4.1.1.17 Kg 20.00 510,000 10,200,000.00 20%
d Bekisting Pondasi Foot Plat (2 x pakai) A.4.1.1.20 M2 2,266.15 510,000 1,155,736,500.00 15%
Nilai Total Penawaran 4,404,893,948.00

NO PT C URAIAN PEKERJAAN AHS SAT. Kuantitas Harga Satuan Harga Total (RP) TKDN (%) Harga setelah Preferensi
(RP)
I Pembangunan Pasar Ikan
Nilai Total Penawaran 4,450,893,948.00

Tidak menyampaikan Formulir TKDN


 EVALUASI HARGA

HEA Kolom Baja IWF PT A

Harga Pewaran = Rp. 1.178.398.000-


PEMILIHAN PENYEDIA

Nilai TKDN = 44%


Preferensi = 25%

Koefisien Preferensi (KP) = % TKDN X Preferensi


= 44% X 25%
= 11%
HEA = ( 1 – KP) X Harga Penawaran terkoreksi
= (1 - 0,11 ) X 1.178.398.000
= 1.048.774.220

Peringkat
Uraian Pekerjaan Harga Penawaran TKDN ditawarkan HEA KET
Penawaran

Kolom baja IWF 44% (1-(44%*25%))X1.178.398.000 =


1,178,398,000.00 1,048,774,220
PERHITUNGAN HEA
NO PT A URAIAN PEKERJAAN AHS SAT. Kuantitas Harga Satuan Harga Total (RP) TKDN (%) Harga setelah Preferensi
(RP)
I PEKERJAAN BESI DAN ALUMUNIUM
1 STRUKTUR BAJA UTAMA
.a baja IWF A.4.2.1.2. Kg 2,266.15 520,000 1,178,398,000.00 44% 1,048,774,220.00
PEMILIHAN PENYEDIA

b besi ulir A.4.2.1.2. Kg 3,655.32 520,000 1,900,766,400.00 44% 1.691.682.096,00


c aluminium A.4.2.1.2. Kg 447.30 520,000 232,596,000.00 44% 207,010,440.00
II PEKERJAAN BETON
a Beton K-250 (fc=21,7 Mpa), termasuk perawatan beton A.4.1.1.8. M3 87.00 520,000 45,242,496.00 84% 45,242,496.00
b Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Utama) A.4.1.1.17 Kg 20.00 520,000 10,400,000.00 30% 9.620.000.00
c Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Geser) A.4.1.1.17 Kg 20.00 520,000 10,400,000.00 20% 10,400,000.00
d Bekisting Pondasi Foot Plat (2 x pakai) A.4.1.1.20 M2 2,266.15 520,000 1,178,398,000.00 25% 1,104,748,125.00
Nilai Total Penawaran 4,556,200,896.00 4,117,477,377.00

NO PT B URAIAN PEKERJAAN AHS SAT. Kuantitas Harga Satuan (RP) Harga Total (RP) TKDN (%) Harga setelah Preferensi
I PEKERJAAN BESI DAN ALUMUNIUM
1 STRUKTUR BAJA UTAMA
.a baja IWF A.4.2.1.2. Kg 2,266.15 500,000 1,133,075,000.00 30% 1.048,094,375.00
b besi ulir A.4.2.1.2. Kg 3,655.32 500,000 1,827,660,000.00 25% 1,713.431.250.00
c aluminium A.4.2.1.2. Kg 447.30 500,000 223,650,000.00 44% 199.048,500.00
II PEKERJAAN BETON
a Beton K-250 (fc=21,7 Mpa), termasuk perawatan beton A.4.1.1.8. M3 87.00 510,000 44,372,448.00 84% 35,054,234.00
b Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Utama) A.4.1.1.17 Kg 20.00 510,000 10,200,000.00 30% 9,434,000.00
c Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Geser) A.4.1.1.17 Kg 20.00 510,000 10,200,000.00 20% 10,200,000.00
d Bekisting Pondasi Foot Plat (2 x pakai) A.4.1.1.20 M2 2,266.15 510,000 1,155,736,500.00 15% 1,155,736,500.00
Nilai Total Penawaran 4,404,893,948.00 4,170,999,859.00
PERHITUNGAN HEA

FORMULIR TINGKAT KOMPONEN DALAM NEGERI (TKDN) PEKERJAAN KONSTRUKSI


PEMILIHAN PENYEDIA

BIAYA (Rp)
No. Sertifikat TKDN
NO KOMPONEN BARANG SATUAN KUANTITAS SPESIFIKASI BRAND/ MERK %TKDN HARGA SATUAN JUMLAH HARGA
(Material) KDN KLN

I Persiapan M'
1. Bongkar lantai Keramik/ 1m2` M³ 3,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 360.000 WNI 100.00 - 157,643.00 56,751,480.00 56,751,480.00 0.00
Mandor OH 36.000 WNI - 100.00 - 194,274.00 6,993,864.00 6,993,864.00 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 100.00 21,248.45 63,745,344.00 63,745,344.00 0.00
2. Bongkar Plint Keramik/ 1m2` M³ 2,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 72.000 WNI - 100.00 - 157,643.00 11,350,296.00 11,350,296.00 0.00
Mandor OH 7.200 WNI - 100.00 - 194,274.00 1,398,772.80 1,398,772.80 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 100.00 6,374.53 12,749,068.80 12,749,068.80 0.00
3. Pekerjaan Pembersihan M² 1.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja LS 1.000 WNI 100.00 - 1,000,000.00 1,000,000.00 1,000,000.00 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 100.00 1,000,000.00 1,000,000.00 1,000,000.00 0.00
Jumlah Total Persiapan 100.00 77,494,412.80 77,494,412.80
Lanjutan Formulir TKDN
II Pekerjaan Lantai
Lantai Basement 3 (B3)
1. Pekerjaan Pasang Keramik 40x40 cm m2 3,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 2,100.000 WNI - 100.00 - 157,643.00 331,050,300.00 331,050,300.00 0.00
Tukang Batu OH 1,050.000 WNI - 100.00 - 166,729.00 175,065,450.00 175,065,450.00 0.00
Kepala tukang OH 105.000 100.00 182,676.00 19,180,980.00 19,180,980.00 0.00
PEMILIHAN PENYEDIA

Mandor OH 9.000 100.00 194,274.00 1,748,466.00 1,748,466.00 0.00


b Material :
Keramik doss 3,120 66.64 136,300.00 425,256,000.00 283,390,598.40 141,865,401.60
Sment Portland Kg 31,200 78.68 1,467.00 45,770,400.00 36,012,150.72 9,758,249.28
Semen warna Kg 1,500.000 0.00 18,870.00 28,305,000.00 0.00 28,305,000.00
Pasir Pasang M3 135.000 100.00 293,400.00 39,609,000.00 39,609,000.00 0.00
c Alat :
Sub Jumlah 1 83.12 355,328.53 1,065,985,596.00 886,056,945.12 179,928,650.88
2. Pekerjaan Plint Keramik 2,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 180.000 WNI - 100.00 - 157,643.00 28,375,740.00 28,375,740.00 0.00
Tukang batu OH 180.000 WNI - 100.00 - 166,729.00 30,011,220.00 30,011,220.00 0.00
Kepala Tukang OH 70.000 WNI - 100.00 - 182,676.00 12,787,320.00 12,787,320.00 0.00
Mandor 10.000 100.00 194,274.00 1,942,740.00 1,942,740.00 0.00
b Material :
Plint Keramik buah 5,300.000 0.00 7,000.00 37,100,000.00 0.00 37,100,000.00
Sement Portland kg 2,280.000 - - 78.68 - 1,467.00 3,344,760.00 2,631,657.17 713,102.83
Semen warna kg 50.000 - - 0.00 - 18,870.00 943,500.00 0.00 943,500.00
Pasir Pasang m3 6.000 - - 100.00 293,400.00 1,760,400.00 1,760,400.00 0.00
c Alat :
Sub Jumlah 2 66.67 58,132.84 116,265,680.00 77,509,077.17 38,756,602.83
1,182,251,276.00 963,566,022.29 218,685,253.71

JUMLAH 82.64 1,259,745,688.80 1,041,060,435.09 218,685,253.71

Keuntungan 188,961,853.32

Jumlah 1,448,707,542.12

Pajak 159,357,829.63

Total 1,608,065,371.75
 PEMBUKTIAN KUALIFIKASI
Pokmil/ Pejabat pengadaan dapat meminta klarifikasi terhadap kebenaran nilai TKDN yang tercantum dalam daftar
inventarisasi Barang/Jasa produksi dalam negeri kepada kementerian yang menyelenggarakan urusan pemerintahan di
bidang Perindustrian.
 PENETAPAN PEMENANG
PEMILIHAN PENYEDIA

 Penetapan calon pemenang dengan metode harga terendah,


pokja pemilihan menetapkan calon pemenang dan calon pemeang cadangan berdasarkan peringkat dan harga penawaran
yang paling rendah berdasarkan evaluasi harga;
 penetapan pemenang berdasarkan urutan harga terendah Hasil Evaluasi Akhir (HEA);
 Pada HEA yang sama, Pemilik TKDN terbesar menjadi Pemenang
 Pemberian Preferensi Harga tidak mengubah Harga Penawaran dan hanya digunakan oleh Pokja Pemilihan untuk keperluan
perhitungan HEA komponen barang.

Penyedia Harga Penawaran Peringkat Penawaran HEA KET

PT A 4,556,200,896.00 3 1
4,117,477,377.00
PT B 4,404,893,948.00 1 2
4,170,999,859.00
PT C 4,450,893,948.00 2 4,450,893,948.00 3
 Penetepan Pemenang
Tender Internasional
EVALUASI HARGA
menghitung Preferensi Harga
PEMILIHAN PENYEDIA

HEA Preferensi Barang = (1- KP) x Harga Penawaran terkoreksi

HEA Preferensi Kontraktor Nasional = 7.5% x 4.100.000.000 (Harga Penawaran Perusahaanv asing Terendah)
= 307,500,000

Penyedia Status Perusahaan Harga Penawaran Barang Jasa HEA Preferensi Barang HEA Preferensi Kontraktor Nasional Ket

PT A Nasional 4,556,200,896.00 4,117,477,377.00

4,117,477,377.00-
307,500.000= 3,809,977,377.00
PT B Nasional 4,404,893,948.00 4,170,999,859.00
4,170,999,859.00 -
307.500.000=
3,863,499,858.92
PT C Asing 4,100.000.000,00 4,100.000.000,00 4,100.000.000,00

Sumber: Permenperin 16 Tahun 2011


 Penetepan Pemenang
Tender Internasional

Penyedia Status Perusahaan Harga Penawaran Barang Jasa HEA Preferensi Barang HEA Preferensi Kontraktor Nasional Ket
PEMILIHAN PENYEDIA

PT A Nasional 4,556,200,896.00 4,117,477,377.00 3,809,977,377.00 1


PT B Nasional 4,404,893,948.00 4,170,999,859.00 3,863,499,858.92 2
4,100.000.000,00
PT C Asing 4,100.000.000,00 4,100.000.000,00 3
PENERAPAN KHUSUS
Khusus Untuk Lingkup Kementerian PUPR
Pada saat pelaksaaan Tender
Penyedia Jasa melakukan Perhitungan TKDN Pekerjaan Konstruksi menggunakan AHSP DAN
RAB/BoQ
FORMULIR TINGKAT KOMPONEN DALAM NEGERI (TKDN) PEKERJAAN KONSTRUKSI
PEMILIHAN PENYEDIA

BIAYA (Rp)
No. Sertifikat TKDN
NO KOMPONEN BARANG SATUAN KUANTITAS SPESIFIKASI BRAND/ MERK %TKDN HARGA SATUAN JUMLAH HARGA
(Material) KDN KLN

I Persiapan M'
1. Bongkar lantai Keramik/ 1m2` M³ 3,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 360.000 WNI 100.00 - 157,643.00 56,751,480.00 56,751,480.00 0.00
Mandor OH 36.000 WNI - 100.00 - 194,274.00 6,993,864.00 6,993,864.00 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 100.00 21,248.45 63,745,344.00 63,745,344.00 0.00
2. Bongkar Plint Keramik/ 1m2` M³ 2,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 72.000 WNI - 100.00 - 157,643.00 11,350,296.00 11,350,296.00 0.00
Mandor OH 7.200 WNI - 100.00 - 194,274.00 1,398,772.80 1,398,772.80 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 100.00 6,374.53 12,749,068.80 12,749,068.80 0.00
3. Pekerjaan Pembersihan M² 1.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja LS 1.000 WNI 100.00 - 1,000,000.00 1,000,000.00 1,000,000.00 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 100.00 1,000,000.00 1,000,000.00 1,000,000.00 0.00
Jumlah Total Persiapan 100.00 77,494,412.80 77,494,412.80
Lanjutan Formulir TKDN
II Pekerjaan Lantai
Lantai Basement 3 (B3)
1. Pekerjaan Pasang Keramik 40x40 cm m2 3,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 2,100.000 WNI - 100.00 - 157,643.00 331,050,300.00 331,050,300.00 0.00
Tukang Batu OH 1,050.000 WNI - 100.00 - 166,729.00 175,065,450.00 175,065,450.00 0.00
Kepala tukang OH 105.000 100.00 182,676.00 19,180,980.00 19,180,980.00 0.00
PEMILIHAN PENYEDIA

Mandor OH 9.000 100.00 194,274.00 1,748,466.00 1,748,466.00 0.00


b Material :
Keramik doss 3,120 66.64 136,300.00 425,256,000.00 283,390,598.40 141,865,401.60
Sment Portland Kg 31,200 78.68 1,467.00 45,770,400.00 36,012,150.72 9,758,249.28
Semen warna Kg 1,500.000 0.00 18,870.00 28,305,000.00 0.00 28,305,000.00
Pasir Pasang M3 135.000 100.00 293,400.00 39,609,000.00 39,609,000.00 0.00
c Alat :
Sub Jumlah 1 83.12 355,328.53 1,065,985,596.00 886,056,945.12 179,928,650.88
2. Pekerjaan Plint Keramik 2,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 180.000 WNI - 100.00 - 157,643.00 28,375,740.00 28,375,740.00 0.00
Tukang batu OH 180.000 WNI - 100.00 - 166,729.00 30,011,220.00 30,011,220.00 0.00
Kepala Tukang OH 70.000 WNI - 100.00 - 182,676.00 12,787,320.00 12,787,320.00 0.00
Mandor 10.000 100.00 194,274.00 1,942,740.00 1,942,740.00 0.00
b Material :
Plint Keramik buah 5,300.000 0.00 7,000.00 37,100,000.00 0.00 37,100,000.00
Sement Portland kg 2,280.000 - - 78.68 - 1,467.00 3,344,760.00 2,631,657.17 713,102.83
Semen warna kg 50.000 - - 0.00 - 18,870.00 943,500.00 0.00 943,500.00
Pasir Pasang m3 6.000 - - 100.00 293,400.00 1,760,400.00 1,760,400.00 0.00
c Alat :
Sub Jumlah 2 66.67 58,132.84 116,265,680.00 77,509,077.17 38,756,602.83
1,182,251,276.00 963,566,022.29 218,685,253.71

JUMLAH 82.64 1,259,745,688.80 1,041,060,435.09 218,685,253.71

Keuntungan 188,961,853.32

Jumlah 1,448,707,542.12

Pajak 159,357,829.63

Total 1,608,065,371.75
PENERAPAN
PENGGUNAAN PRODUK DALAM NEGERI

Pelaksanaan
Kontrak dan Serah Terima
 Pelaksanaan Kontrak
PPK
1. menginput nilia PDN dalam aplikasi e kontrak
2. Pelaksanaan kontrak, PPK melakukan monitor atas pelaksanaan dan capaian pengguan produk dalam negeri dengan
meminta bukti penggunaan produk dalam negeri
• Barang: menyerahkan copy sertifikat TKDN
• Jasa Bukti penggunaan penyedia jasa dalam negeri
SERAH TERIMA

Penyedia:
Melaksanakan pekerjaan sesuai dengan penawaran (TKDN barang dan Komitmen TKDN Jasa)

Nilai yang di declare kan oleh Penyedia


Karena yang disistem hanya menceklist nilai PDN dimana
harga penawaran sama dengan nilai PDN, maka PPK bisa
menggunakan angka dalam Formulir TKDN yang dikirim
oleh penyedia berdasarkan declare nilai komponen dalam
negeroi (KDN)
 Serah Terima Barang/Jasa
PPK
 Penyedia menyerahkan pekerjaan sesuai dengan kontrak
 Penyedia menyerahkan data dukung besaran nilai TKDN dan nilai Bobot Manfaat Perusahaan atas Produk Dalam Negeri
sesuai dengan besaran nilai yang dicantumkan pada daftar inventarisasi Barang/Jasa produksi dalam negeri.
 Produsen Barang dan/atau penyedia jasa wajib menjamin Produk Dalam Negeri yang diserahkan benar diproduksi di dalam
negeri.
 PPK Bersama tim ahli/teknis menghitung capaian TKDN dengan penawaran TKDN dengan memperhatikan bukti-bukti dukung
SERAH TERIMA

(sertifikat TKDN)
 Pada saat pelaksanaan verifikasi penilaian capaian TKDN diperlukan dokumen pendukung sbb :
 Untuk penilaian sendiri terhadap capaian TKDN untuk produk yang bersangkutan
 Penilaian sendiri yang tidak dilengkapi dokumen pendukung, maka obyek tersebut dinyatakan sebagai komponen luar
negeri (KLN)
 Fakta-fakta berupa invoice/penawaran untuk mendukung data data yang ada pada Penilaian Sendiri
Menetapkan sanksi jika ada ketidaksesuaian/pelanggaran:

 Penyedia Brang/jasa dengan sengaja menyediakan barang/jasa tidak sesuai antara TKDN pelaksanaan dan TKDN penawaran
dikenakan sanksi finansial
 Sanksi dihitung berdasarkan perbedaan antara TKDN Penawaran dan TKDN realisasi dikalikan harga penawaran.
 Dengan perbedaan nilai TKDN Maksimal 15%
PENERAPAN KHUSUS
Khusus Untuk Lingkup Kementerian PUPR

www.presentationgo.com
SANKSI
 Serah Terima
Alur Perhitungan TKDN oleh PPK
Pelaksanaan Kontrak Penyedia Jasa melakukan Perhitungan TKDN Pekerjaan
Konstruksi menggunakan
a. AHSP
b. RAB/BoQ
SERAH TERIMA

c. Dan Invoice pembayaran pada saat pelaksanaan pekerjaan


Pada saat serah terima
Penyedia Jasa melakukan Perhitungan TKDN Pekerjaan Konstruksi dengan melampirkan data dukung
Untuk dilakukan verifikasi oleh PPK dan Tim Teknis
FORMULIR TINGKAT KOMPONEN DALAM NEGERI (TKDN) PEKERJAAN KONSTRUKSI

BIAYA (Rp)
No. Sertifikat TKDN
NO KOMPONEN BARANG SATUAN KUANTITAS SPESIFIKASI BRAND/ MERK %TKDN HARGA SATUAN JUMLAH HARGA
(Material) KDN KLN
SERAH TERIMA

I Persiapan M'
1. Bongkar lantai Keramik/ 1m2` M³ 3,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 360.000 WNI 100.00 - 157,643.00 56,751,480.00 56,751,480.00 0.00
Mandor OH 36.000 WNI - 100.00 - 194,274.00 6,993,864.00 6,993,864.00 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 100.00 21,248.45 63,745,344.00 63,745,344.00 0.00
2. Bongkar Plint Keramik/ 1m2` M³ 2,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 72.000 WNI - 100.00 - 157,643.00 11,350,296.00 11,350,296.00 0.00
Mandor OH 7.200 WNI - 100.00 - 194,274.00 1,398,772.80 1,398,772.80 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 100.00 6,374.53 12,749,068.80 12,749,068.80 0.00
3. Pekerjaan Pembersihan M² 1.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja LS 1.000 WNI 100.00 - 1,000,000.00 1,000,000.00 1,000,000.00 0.00
b Material :
c Alat :
Sub Jumlah 1 100.00 1,000,000.00 1,000,000.00 1,000,000.00 0.00
Jumlah Total Persiapan 100.00 77,494,412.80 77,494,412.80
Lanjutan Formulir TKDN
II Pekerjaan Lantai
Lantai Basement 3 (B3)
1. Pekerjaan Pasang Keramik 40x40 cm m2 3,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 2,100.000 WNI - 100.00 - 157,643.00 331,050,300.00 331,050,300.00 0.00
Tukang Batu OH 1,050.000 WNI - 100.00 - 166,729.00 175,065,450.00 175,065,450.00 0.00
Kepala tukang OH 105.000 100.00 182,676.00 19,180,980.00 19,180,980.00 0.00
Mandor OH 9.000 100.00 194,274.00 1,748,466.00 1,748,466.00 0.00
b Material :
Keramik doss 3,120 66.64 136,300.00 425,256,000.00 283,390,598.40 141,865,401.60
Sment Portland Kg 31,200 78.68 1,467.00 45,770,400.00 36,012,150.72 9,758,249.28
SERAH TERIMA

Semen warna Kg 1,500.000 0.00 18,870.00 28,305,000.00 0.00 28,305,000.00


Pasir Pasang M3 135.000 100.00 293,400.00 39,609,000.00 39,609,000.00 0.00
c Alat :
Sub Jumlah 1 83.12 355,328.53 1,065,985,596.00 886,056,945.12 179,928,650.88
2. Pekerjaan Plint Keramik 2,000.00
a Tenaga Kerja :
Pekerja OH 180.000 WNI - 100.00 - 157,643.00 28,375,740.00 28,375,740.00 0.00
Tukang batu OH 180.000 WNI - 100.00 - 166,729.00 30,011,220.00 30,011,220.00 0.00
Kepala Tukang OH 70.000 WNI - 100.00 - 182,676.00 12,787,320.00 12,787,320.00 0.00
Mandor 10.000 100.00 194,274.00 1,942,740.00 1,942,740.00 0.00
b Material :
Plint Keramik buah 5,300.000 0.00 7,000.00 37,100,000.00 0.00 37,100,000.00
Sement Portland kg 2,280.000 - - 78.68 - 1,467.00 3,344,760.00 2,631,657.17 713,102.83
Semen warna kg 50.000 - - 0.00 - 18,870.00 943,500.00 0.00 943,500.00
Pasir Pasang m3 6.000 - - 100.00 293,400.00 1,760,400.00 1,760,400.00 0.00
c Alat :
Sub Jumlah 2 66.67 58,132.84 116,265,680.00 77,509,077.17 38,756,602.83
1,182,251,276.00 963,566,022.29 218,685,253.71

JUMLAH 82.64 1,259,745,688.80 1,041,060,435.09 218,685,253.71

Keuntungan 188,961,853.32

Jumlah 1,448,707,542.12

Pajak 159,357,829.63

Total 1,608,065,371.75
 Verifikasi TKDN

Nilai TKDN
Spesifikasi MPK Sertifikat Volume Biaya MPK
No. MPK (berdasarkan KDN KLN
(Merk, Tipe/Jenis) TKDN **** MPK ****
Sertifikat)
1 2 3 7 8 9 10
1 Semen Curah Baturaja, OPC, Type 1 ada 92,59% 19.032,00 Ton Rp 18.858.981.818,18 17.461.531.265,45 Rp 1.397.450.552,73
Pajak Semen Curah Rp 1.885.898.181,82 1.885.898.181,82
2 Semen Curah merah putih, OPC, Type 1 tidak ada 0,00% 2.916,78 Ton Rp 2.890.265.619,83 - Rp 2.890.265.619,83

Pajak Semen Curah Rp 289.026.561,98 289.026.561,98


SERAH TERIMA

3 Aspal Aspal Pen 60/70 ada 27,01% 2.106,00 Ton Rp 15.163.200.000,00 4.095.580.320,00 Rp 11.067.619.680,00

Pajak Aspal Rp 1.516.320.000,00 1.516.320.000,00

4 Batu Pecah Batu Pecah 1-1, Ex. Bojonegara material alam 100,00% 11.073,00 m3 Rp 3.266.535.000,00 3.266.535.000,00 Rp -

Pajak Batu Pecah 1-1 Rp 326.653.500,00 326.653.500,00

5 Batu Pecah Batu Pecah 1-2, Ex. Bojonegara material alam 100,00% 8.309,00 m3 Rp 2.452.665.727,27 2.452.665.727,27 Rp -

Pajak Batu Pecah 1-2 Rp 245.266.572,73 245.266.572,73

6 Batu Pecah Batu Pecah 2-3, Ex. Bojonegara material alam 100,00% 7.197,00 m3 Rp 2.124.423.545,45 2.124.423.545,45 Rp -

Pajak Batu Pecah 2-3 Rp 212.442.354,55 212.442.354,55

7 Abu Batu Ex. Bojonegara material alam 100,00% 11.075,00 m3 Rp 3.101.000.000,00 3.101.000.000,00 Rp -

Pajak Abu Batu Rp 310.100.000,00 310.100.000,00

8 Pasir Tanjung Raja material alam 100,00% 19.301,00 m3 Rp 2.702.140.000,00 2.702.140.000,00 Rp -

Pajak Pasir Rp 270.214.000,00 270.214.000,00

9 Wire Mesh M8 tidak ada 0,00% 9.279,00 Lembar Rp 5.948.766.900,00 - Rp 5.948.766.900,00

Pajak Wire Mesh Rp 594.876.690,00 594.876.690,00

10 Solar Solar Industri, Pertamina tidak ada 99,59% 180.000,00 Ltr Rp 1.759.418.181,82 1.752.204.567,27 Rp 7.213.614,55

Pajak Solar Rp 175.941.818,18 175.941.818,18

Ongkos Angkut Rp 750.000,00 750.000,00

11 Emulsi CRS 1 tidak ada 0% 20.000,00 Ltr Rp 153.781.818,18 Rp - Rp 153.781.818,18

Pajak Emulsi Rp 15.378.181,82 15.378.181,82

12 Foam Agent Ligno, AE720 tidak ada 0% 47.600,00 Kg Rp 880.600.000,00 Rp - Rp 880.600.000,00

Pajak Foam Rp 88.060.000,00 88.060.000,00

TOTAL BIAYA Rp 65.232.706.471,82 Rp 42.887.008.286,53 Rp 22.345.698.185,29


TKDN MATERIAL KONSTRUKSI 65,74% 52,10%
SERAH TERIMA  Serah Terima Barang/Jasa
SANKSI
 Sanksi
Rumus Sanksi
Sanksi = (TKDN penawaran- TKDN Realisasi)* Harga Penawaran
= (44%-34%) x1.178.398.000
= 10%
= 10% x 1.178.398.000 = 117.839.800
SERAH TERIMA

NO URAIAN PEKERJAAN AHS SAT Kuantitas Harga Satuan Harga Total (RP) TKDN (%) TKDN % Sanksi
(RP) Realisasi
I PEKERJAAN BESI DAN ALUMUNIUM
1 STRUKTUR BAJA UTAMA
a Kolom baja IWF A.4.2.1.2. Kg 2,266.15 520,000 1,178,398,000.00 44% 34% 117,839,800
b Rangka kuda-kuda baja IWF A.4.2.1.2. Kg 3,655.32 520,000 1,900,766,400.00 44% 34% 190,076,600
c Kolom Selasar Depan A.4.2.1.2. Kg 447.30 520,000 232,596,000.00 44% 44%
II PEKERJAAN BETON
Beton K-250 (fc=21,7 Mpa), termasuk perawatan
a beton A.4.1.1.8. M3 87.00 520,000 45,242,496.00 84% 84%

b Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Utama) A.4.1.1.17 Kg 20.00 520,000 10,400,000.00 30% 30%
c Besi Beton, BJTS-420 (Tulangan Geser) A.4.1.1.17 Kg 20.00 520,000 10,400,000.00 20%
d Bekisting Pondasi Foot Plat (2 x pakai) A.4.1.1.20 M2 2,266.15 520,000 1,178,398,000.00 25% 25%
Nilai Total Penawaran 4,556,200,896.00 307,916,400

APIP
Melakukan audit pelaksanaan TKDN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai