Anda di halaman 1dari 12

SESI 3

PENENTUAN JUDUL DAN


PROBLEMATIKA PENELITIAN

METODE PENELITIAN
PENGERTIAN MASALAH
• Craig & Pepler, 1997 : kondisi masa yang akan datang yang tidak
diinginkan.
• Kauffman, 2000 : kesenjangan antara harapan dan kenyataan.
• Stoner, 2006 : hambatan untuk mencapai tujuan
• Sugiyono, 2009 : penyimpangan kenyataan dan harapan
• Atmosudirjo, 1992 : sesuatu yang menyimpang dari rencana dan
tujuan.
MASALAH PENELITIAN YANG BAIK
• Bersifat orisinal
• Berguna untuk ilmu pengetahuan
• Diperoleh dengan cara ilmiah
• Jelas dan padat
• Dalam bentuk kalimat tanya
• Bersifat etis (netral)
MEMILIH MASALAH PENELITIAN
• Mengidentifikasi lingkup masalah
• Belajar dari kelompok kerja
• Membaca literatur
• Meneliti teori yang sudah ada
• Melakukan replikasi penelitian (penemuan hasil
penelitian terdahulu)
STUDI PENDAHULUAN
• Agar peneliti tidak mengulang hasil penelitian orang lain
• Mengetahui dengan pasti apa yang diteliti
• Mengetahui dimana / kepada siapa data / informasi dapat diperoleh
• Memahami bagaimana Teknik/cara memperoleh data / informasinya
• Dapat menentukan metode yang tepat utnuk menganalisis
data/informasi tersebut.
• Memahami bagaimana harus mengambil kesimpulan dan cara
memanfaatkan hasilnya.
SUMBER MASALAH
PENELITIAN
•Studi kepustakaan (artikel, paper, buku,
teori, hasil penelitian)
•Bertanya / konsultasi
•Kunjungan ke lokasi sumber masalah
BENTUK RUMUSAN MASALAH PENELITIAN

•Deskriptif (tidak membuat perbandingan)


•Komparatif (membandingkan)
•Asosiatif (hubungan)
HUBUNGAN RUMUSAN MASALAH, JUDUL
PENELITIAN DAN HIPOTESIS
• Rumusan masalah harus menjadi dasar judul
penelitian.
• Rumusan masalah harus menjadi dasar membuat
kesimpulan sementara (Hipotesis Penelitian)
MENENTUKAN JUDUL PENELITIAN
• Sesuai dengan topik penelitian
• Menggambarkan seluruh isi tulisan secara ilmiah
• Memiliki 2 konsep / variabel yang saling mendukung
• Menarik , singkat, padat
• Jelas dan tidak boleh ambigu
• Dalam bentuk frasa, bukan kalimat panjang
KARAKTERISTIK PENELITIAN
PROSES PENELITIAN
TUGAS – 3

• Mencari masalah yang menjadi kesenjangan, dalam rencana


penyusunan penelitian tesis Sdr.
• Rumuskan Masalah rencana penelitian tesis Sdr.
• Buatlah Hipotesis Penelitian (jawaban sementara)

Anda mungkin juga menyukai