Anda di halaman 1dari 10

Refleksi Diskusi

Kasus

Oleh:
NI PUTU CESY WINDA PURNAMASARI
NI WAYAN RATIH ULANDARI
Table of contents

01 Identitas Pasien 04 Penyebab masalah

02 05 Implementasi
Resume Data Fokus

03 06 Hasil Tindakan
Masalah Keperawatan
01
Identitas Pasien
Patient Information

NAMA Ny. JYC

TANGGAL LAHIR/UMUR 3 JULI 1935/88 Tahun

KEWARGANEGARAAN AMERIKA

ALAMAT PERUM PERMATA NUSA DUA BLOK F7


2 MRS

Dokter Px
: 23 Juni 2023
: Dr. Meidha Dini
Resume Data Lestari, Sp.S

Fokus Diagnosa
: Demensia dengan
sakit bahu bagian
kanan
Ny. JYC (88th)
3. Masalah keperawatan

Pasien mengeluh sakit bahu bagian


kanan, sehingga aktivitas sehari hari
terganggu.
4. Penyebab Masalah
Faktor usia, postur tubuh, posisi tidur,
kondisi tubuh dan gaya hidup.
5. Implementasi
1. Melakukan komunikasi pendekatan pada pasien
sebelum dan sesudah tindakan selesai dilakukan
2. Memberitahukan setiap tindakan yang akan
dilakukan kepada pasien dengan sopan dan ramah
3. Menjaga privasi pasien
4. Melakukan kompres hangat (hot paok) pada
bagian yang mengalami keluhan, yaitu bahu
bagian kanan
5. Mengajak, menemani dan mencontohkan pasien
Latihan rentang gerak atau terapi fisik yang
lembut yaitu stretching yang aman untuk kondisi
pasien
6. Hasil
Tindakan
Keluhan sakit bahu bagian kanan
pasien sudah berkurang dan pasien
dapat kembali melakukan aktivitas
sehari-hari.
THANKYOU

Anda mungkin juga menyukai