Anda di halaman 1dari 10

MVBP, The Dog will Eat the

Dog’s Food, Product Plan


Mengapa MVBP penting?
Kita sudah yakin dengan berbagai asumsi yang kita gunakan, namun perlu ada satu
langkah lagi untuk menguji bahwa pelanggan akan benar-benar mau membeli produk.

MVBP mengintegrasikan semua asumsi kunci


dalam sebuah produk yang laku dijual, tanpa
harus mengimplementasikan semua fiturnya.

MVBP adalah sebuah “system test” yang


bermuara pada satu kesimpulan yang paling
penting: produk laku dijual (pelanggan mau
membelinya).
Elemen-elemen penting MVBP
• Pelanggan mendapatkan value/manfaat dari produk tersebut.
• Pelanggan mau/bersedia membeli produk tersebut.
• Produk dapat memicu feedback loop dari pelanggan, yang
memungkinkan kita memperbaiki/menyempurnakan produk tersebut.
Membangun MVBP
• Perlu memperhatikan keseimbangan antara kesederhanaan dan
kelengkapan. Peluang untuk sukses akan lebih besar bila pelanggan
dapat segera menangkap value/manfaat dari produk meskipun
produk tsb belum lengkap.
• Langkah-langkah membangun MVBP:
• Pilih asumsi-asumsi terpenting yang berujung pada value/manfaat produk
yang bisa dirasakan pelanggan
• Wujudkan dalam sebuah produk
• Ujilah apakah pelanggan bersedia membelinya
• (Baca contoh-contoh MVBP di buku DE)
MVBP vs MVP
• MVBP lebih lengkap/menyeluruh karena menyentuh aspek yang
paling penting dalam bisnis: pelanggan yang bersedia membeli
produk.
Show the dog will eat the dog’s food
Mengapa perlu memastikan sekali lagi?

… karena tidak semua pelanggan itu rasional


Apa yang perlu dilakukan?
• Siapkan MVBP
• Ajukan MVBP ke pelanggan yang menjadi target
• Lihat apakah pelanggan bersedia membeli produk – gunakan business
analytics tools untuk memonitor tren ini
Dalam menjalankan proses ini, yang paling penting adalah mempelajari pola-
pola yang terjadi: faktor apa yang menyebabkan pelanggan membeli/tidak
membeli produk, faktor apa yang menjadi preferensi pembeli, feedback dari
pelanggan, dsb.

Selain itu perlu diamati pula derajad viralitas melalui mekanisme word of mouth
– seberapa jauh pelanggan mengadvokasi calon pelanggan lain melalui WoM?
(Baca contoh-contoh di buku DE)
Siapkan product plan
Apa yang dilakukan?
• Merencanakan pertumbuhan bisnis selanjutnya.
• Berdasar pada hasil perhitungan TAM for follow-on markets.
• Beberapa aktivitas:
• Melengkapi fitur produk sesuai dengan kebutuhan Persona
• Ekspansi pasar

Anda mungkin juga menyukai