Anda di halaman 1dari 48

TANTANGAN

SURVEILANS
KESMAS
pada
TRANSFORMASI
KESEHATAN
Surveilans adalah kegiatan
mengumpulkan, mengolah,
menganalisis, mengintepretasi
data secara sistematis, terus
overview menerus dan menyebarluaskan
informasi kepada pihak terkait
untuk melakukan tindakan
peningkatan.
Menurut Pangemanan dkk 2023

Surveilans menjadi salah satu subsistem dalam sistem informasi kesehatan.


Dimana sistem informasi kesehatan merupakan suatu pengelolaan informasi
di seluruh tingkat pemerintah secara sistematis dalam rangka
penyelengggaraan pelayanan kepada masyarakat.
Sistem surveilans epidemiologi, mempunyai fungsi strategis sebagai intelijen
penyakit dan masalah-masalah kesehatan yang mampu berkontribusi dalam
penyediaan data dan informasi epidemiologi untuk mewujudkan Indonesia
Sehat dalam rangka ketahanan nasional.

3
Dunia saat ini telah berubah. Saat ini kita berada dalam
era globalisasi, dimana kecanggihan teknologi
informasi dan komunikasi telah memungkinkan
terjadinya pertukaran informasi yang cepat tanpa
terhambat oleh batas ruang dan waktu.

4
Berbeda dengan era agraris dan industri, kemajuan suatu bangsa dalam era
globalisasi sangat tergantung pada kemampuan masyarakatnya dalam
memanfaatkan pengetahuan melalui teknologi informasi dan komunikasi.
Oleh sebab itu, setiap negara berlomba untuk mengintegrasikan teknologi
informasi dan komunikasi untuk semua aspek kehidupan berbangsa dan
bernegaranya, termasuk dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan
kesehatan.

5
Pelayanan kesehatan bermutu adalah pelayanan kesehatan yang dapat
memberikan kepuasan pada pemakai jasa pelayanan serta diselenggarakan
sesuai dengan standard dan etika pelayanan profesi. Teknologi informasi dan
komunikasi memiliki peranan yang sangat penting dalam mewujudkan
pelayanan kesehatan bermutu tersebut. Salah satu bentuk pemanfaatan
teknologi informasi dan komunikasi dalam pelayanan kesehatan adalah
“electronic personal health record”

6
Dengan berbagai masalah dan kendala yang dihadapi dalam kegiatan
surveilans, menurut saudara, apakah surveilans tetap penting dalam
memainkan perannya di era digital dan kebutuhan masyarakat yang
semakin meningkat saat ini ?

Menarik membahas tentang era transformasi kesehatan, dengan beberapa


pilar yang ada, sepertinya surveilans tetap memiliki peran penting, namun
masing-masing dari saudara harus mulai mampu mengidentifikasi beberapa
kendala dan strategi untuk mengatasi masalah yang dihadapi dalam
surveilans di era transformasi kesehatan saat ini
7
LATAR BELAKANG

8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
31
32
33
34
35
36
37
38
39
40
41
42
43
44
“ ”Pelayanan kesehatan
manual dengan sistem
pelaporan dinilai sudah
tidak efektif dan efisien”.

45
▰ Dibutuhkan digitalisasi layanan kesehatan dengan tujuan mengintegrasikan
layanan sepanjang fase hidup masyarakat. Berbagai platform mulai
dibentuk dan dikembangkan sebagai salah satu basis data. Contoh
satusehat merupakan Sistem Interoperabilitas Big Data Kesehatan” sistem
informasi kesehatan yang menyediakan spesifikasi dan mekanisme
terstandar untuk proses bisnis, data, teknis, dan kemaanan. Nantinya, semua
data pasien dan fasilitas layanan kesehatan akan masuk
ke platform SATUSEHAT sehingga tenaga kesehatan tidak perlu
melakukan input ulang data pasien.

46
▰ Uraikan pandangan saudara tentang surveilans di era digital saat ini,
tentang berbagai aspek penghambat dan pendukung
▰ Buatlah analisis SWOT dalam kegiatan surveilans, paparkan aspek
strengths (kekuatan), weakness (kelemahan), opportunities (peluang) dan
threats (ancaman)
▰ Apa saudara setuju, dengan perkembangan platform yang memudahkan
orang dalam mendapatkan informasi kesehatan, memiliki dampak negatif
dan positif ?

47
THAN
KS!
Any questions?

48

Anda mungkin juga menyukai