Anda di halaman 1dari 6

C V

I P
A S
I S
UN
IM
SASARAN PEMBERIAN IMUNISASI PCV

1.Seluruh bayi usia 2 dan 3


bulan
2.Seruluh anak usia 12
bulan
JADWAL PELAKSANAAN IMUNISASI PCV

DOSIS DOSIS DOSIS


PERTAMA KEDUA KE TIGA
BAYI USIA BAYI USIA (LANJUTA
2 BULAN 3 BULAN N) ANAK
USIA 12
BULAN
KETENTUAN PEMBERIAN IMUNISASI PCV PADA ANAK YANG
TERLAMBAT
1. Jjikaanak belum mendapatkan imunisasi PCV Pada usia 2 dan
3 bulan, maka imunisasi PCV dapat di berikan 2 kali sampai 11
bulan dengan interverval 4 minggu. Kemudian imunisasi
lanjutan PCV (dosis ke 3) dapat di berikan pada usia 12
bulandengan memperhatikan interval minimal 8 minggu pada
dosis ke dua.
2. Jika anak di atas usia 12 bulan ebelum pernah mendapatkan
imunisasi PCV,maka anak tersebut masih dapat diberikan dua
dosis imuniasi PCV dengan interval minimal 8 minggu sebelum
berusia 24 bulan.
3.Jika anak belum mendapatkan imunisasi PCV lanjutan (dosis ke
3) pada usia 12 bulan, maka imunisasi tersebut masih dapat
diberikan sampai usia 24 bulan.
4. Jika anak di atas usia 24 bulan belum pernah mendapatkan
imunisasi PCV, Maka anak tersebut masih dapat diberikan satu
dosis imunisasi PCV sampai belum berusia 5 tahun .
MAMFAAT IMUNISASI PCV

Vaksinasi PCV (Pneumococcal Conjugate Vaccine)


merupakan salah satu jenis vaksin
untuk mencegah infeksi bakteri pneumokokus
yang menyebabkan pneumonia dan meningitis.
Vaksin ini akan bekerja dengan merangsang
sistem imun tubuh untuk memproduksi antibodi
yang berfungsi melawan infeksi bakteri
pneumokokus
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai