Anda di halaman 1dari 8

ATURAN KELENGKAPAN

INFORMASI GAMBAR TEKNIK

N u r A z i z a h / Te k n i k K o n s t r u k s i P e r u m a h a n / TA . 2 0 2 2 - 2 0 2 3
1. HURUF DAN ANGKA
Dalam gambar teknik huruf-huruf,
angka-angka dan lambang-
lambang dipergunakan untuk
memberi ukuran-ukuran, catatan-
catatan, judul dsb, di samping
gambar-gambar itu sendiri.
Berikut contoh penulisan huruf
dan angka.

Nur Azizah/Teknik Konstruksi Perumahan/TA.2022-2023


2. TATA LETAK (LAYOUT)
- KEPALA GAMBAR (etiket)
Setiap gambar kerja yang dibuat selalu ada etiketnya. Etiket dibuat di sisi kanan atau bawah kertas
gambar. Pada etiket ini kita dapat mencantumkan:
- Nama yang membuat gambar
- Judul gambar
- Nama instansi, departemen atau sekolah
- Tanggal menggambar atau selesainya gambar
- Tanggal diperiksanya gambar dan nama pemeriksa
- Ukuran kertas yang dipakai
- Skala gambar
- Berbagai data yang diperlukan untuk kelengkapan gambar

Nur Azizah/Teknik Konstruksi Perumahan/TA.2022-2023


2. TATA LETAK (LAYOUT)
lanjutan….

Nur Azizah/Teknik Konstruksi Perumahan/TA.2022-2023


2. TATA LETAK (LAYOUT)
lanjutan….

Nur Azizah/Teknik Konstruksi Perumahan/TA.2022-2023


3. SKALA
Skala gambar adalah perbandingan ukuran linear pada objek yang ditampilkan pada gambar
dengan ukuran yang sebenarnya dari elemen objek yang sama,. terhadap linear dan unsur yang
sama atau dari benda pengecilan atau perbesaran gambar.
Ada tiga macam skala gambar, yaitu:
⁻Skala penuh, digunakan apabila gambar dibuat dengan ukuran yang sama dengan benda
sebenarnya. Penulisan skala penuh adalah dengan ditlis 1 : 1.
⁻Skala pembesaran, digunakan bila gambarnya dibuat lebih besar dari benda sebenarnya.
Penulisan skala pembesaran ditulis X :1. Dengan X adalah faktor pengali.
⁻Skala pengecilan, digunakan bila gambarnya dibuat lebih kecil dari ukuran benda yang
sebenarnya. Penulisan skala pengecilan ditulis 1 : X

Nur Azizah/Teknik Konstruksi Perumahan/TA.2022-2023


3. SKALA
lanjutan…

Nur Azizah/Teknik Konstruksi Perumahan/TA.2022-2023


4. MENGGAMBAR SIMBOL-SIMBOL
GAMBAR TEKNIK BANGUNAN
1. ARSIRAN
Arsiran
maupun
simbol-
simbol
bahan
bangunan
yang lazim
dipakai
adalah
sebagai
berikut :

Nur Azizah/Teknik Konstruksi Perumahan/TA.2022-2023

Anda mungkin juga menyukai