Anda di halaman 1dari 8

Hipertensi

Tekanan Darah Tinggi


HIPERTENSI

Hipertensi atau tekanan darah tinggi adalah suatu keadaan dimana tekanan
darah sistolik ≥140 mmHg dan atau tekanan darah diastolik ≥90 mmHg

Sering disebut sebagai The Silent Killer karena sering tanpa keluhan
Faktor Risiko Risiko yang TIDAK DAPAT
dimodifikasi• Umur
Hipertensi
• Jenis Kelamin
• Riwayat Keluarga (Genetik)
Risiko yang DAPAT
dimodifikasi
• Kegemukan (Obesitas)
• Merokok
• Kurang aktivitas fisik
• Diet tinggi lemak
• Konsumsi garam berlebih
• Dislipidemia
• Konsumsi alkohol berlebih
• Psikososial dan stress
Komplikasi
HIPERTENSI

Retinopati Gangguan Penyakit


Penyakit Penyakit Gangguan
(Kerusakan Serebral Pembuluh
Jantung Ginjal Saraf
Retina) (otak) Darah Tepi
PENCEGAHAN HIPERTENSI
Kendalikan
HIPERTENSI
dengan
PATUH
Tips Mengontrol HIPERTENSI
1. Ketahui tekanan darah anda

2. Kontrol tekanan darah secara teratur

3. Tekanan darah tinggi sering tanpa gejala

4. Tekanan darah yang tidak terkontrol akan menimbulkan komplikasi

5. Pastikan ketersediaan obat di rumah

6. Obat penting menjaga tekanan darah

7. Minum obat teratur sesuai anjuran dokter

8. Ketahui efek samping obat yang diminum

9. Berhati-hati menggunakan obat bebas

Anda mungkin juga menyukai