Anda di halaman 1dari 8

SEMINAR

UNIVERSITAS
PEMBANGUNAN
PANCA BUDI

PROPOSAL
ANALISIS ALAT PENDETEKSI WARNA
BOTOL MENGGUNAKAN SENSOR TCS
3200 BERBASIS ARDUINO

OLEH : MULIA SUPIADI SILALAHI


NPM : 2124210312
PRODI : TEKNIK ELEKTRO
UNIVERSITAS
PEMBANGUNAN
PANCA BUDI

LATAR BELAKANG
Alat pendeteksi warna botol menggunakan sensor TCS 3200
berbasis arduino uno yang akan mendorong perusahaan bila
memisahkan botol minuman yang layak dan tidak layak
untuk diterapkan di industri-industry skala besar. Teknologi
ini bermanfaat untuk mempermuda sistem kerja di
perusahaan dalam mensortir botol minuman. Berdasarkan
penelitian sebelumnya yang cara kerjanya hanya mampu
menganalisa saja. Namun dalam penelitian ini dengan
menggunakan sensor TCS 3200 dapat mempermudah
memisahkan warna botol yang layak dan tidak layak secara
otomatis.
UNIVERSITAS
Rumusan Masalah PEMBANGUNAN
PANCA BUDI
Bagaimana merancang bangun alat
pendeteksi warna botol menggunakan
01 sensor TCS 3200 berbasis arduino uno
R3?

Bagaimana menganalisa pengujian sensor


02 TCS 3200 yang diproses oleh Arduino Uno
R3, yang akan diteruskan ke operator?

Bagaimana menerapkan alat perancangan


pendeteksi warna botol menggunakan
03 sensor TCS 3200 berbasis arduino uno
R3?
Batasan Masalah
D A Merancang alat pendeteksi
warna botol menggunakan
sensor TCS 3200 berbasis
arduino.

Mengintegrasikan antara
Arduino Uno, motor servo, Untuk menganalisa hasil
motor power window dan pengujian sensor TCS 3200
sensor TCS 3200 sebagai yang diproses oleh arduino
alat pendeteksi pemisah
Botol.
C B uno sebagai
pemisah botol.
pendeteksi
Tujuan Penelitian
Menggunakan Arduino Uno R3 sebagai
pengolahan data input dan output sistem.

Menggunakan sensor TCS 3200 untuk


memisahkan warna botol yang layak dan tidak
layak.

Untuk Menjalankan conveyor menggunakan motor


power window.
Manfaat Penelitian
Dapat merancang alat pendeteksi warna botol
menggunakan sensor TCS 3200 Berbasis Arduino

Dapat mengaplikasikanArduino Uno, Sensor TCS 3200,


motor servo,motor power window untuk menjalankan
conveyor.

Alat serta sistem yang telah dibuat dapat


diaplikasikan dalam kehidupansehari-hari dan didunia
industri yang saat ini masih sangat minim untuk
memisahkan barang dan botol.

Dengan penelitian ini diharapkan dapat membantu


memecahkan masalah system pendeteksi warna botol
menggunakan sensor TCS 3200
Hasil Penelitian

Penelitian ini akan di publikasi pada jurnal


bereputasi sinta 5.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai